1 / 13

I NTEGRASI DATA DAN INFORMASI TRANSPORTASI UDARA

Direktorat Jenderal Perhubungan Udara. w ww.hubud.dephub.go.id. I NTEGRASI DATA DAN INFORMASI TRANSPORTASI UDARA. MEDAN , OKTOBER 2014. Aspek Legal. UU No . 1 Tahun 2009 tentang Penerbangan Pasal 376 Isi Sistem Informasi Penerbangan

Télécharger la présentation

I NTEGRASI DATA DAN INFORMASI TRANSPORTASI UDARA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. DirektoratJenderalPerhubunganUdara www.hubud.dephub.go.id INTEGRASI DATA DAN INFORMASI TRANSPORTASI UDARA MEDAN, OKTOBER 2014

  2. Aspek Legal • UU No.1 Tahun2009 tentang Penerbangan • Pasal 376 Isi Sistem Informasi Penerbangan • 2. UU No.14 Tahun2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik • Informasi yang wajib dan dikecualikan • 3. Instruksi Presiden No.3 Tahun 2003 tentang Kebijakan dan Strategi Nasional Pengembangan E – Goverment • Standardpengembangan E-Gov • PM KP.39Tahun2009 tentang Rencana Induk PemanfaatanTeknologiInformasidanKomunikasi (TIK)Di LingkunganDepartemenPerhubungan • Default Content • 5. PM Menkominfo No.28/PER/M.Kominfo/9/2006 tentang Penggunaan Nama Domain go.id untuk Situs Resmi Pemerintah Pusat dan Daerah • Pengaturandanpenggunaan domain resmi website Pemerintah • 6. PM Menteri Perhubungan No.60 Tahun 2010 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kemenhub • Pasal 381 TupoksitentangSistemInformasidan e-gov

  3. Referensi 1. 2004 :Studi Master Plan KebijakanStrategisSektorTransportasiUdara (oleh JICA) Rekomendasitentang Website dan TI 2. 2007 : Audit ICAO USOAP 2007 Rekomendasipemanfaatan web untukpublikasiPeraturan 3. 2007 : Dokumen Road Map to Safety Rekomendasisistemterintegrasidansistemberbasis web 4. 2008 : Studi Master Plan TI DirektoratJenderalPerhubunganUdara Rekomendasisistemterintegrasidansistemberbasis web 5. 2012 : Studi Regulatory Reform (Oleh USTDA) Pemanfaatan TI dan e-government

  4. Tentang Web • Alamat: www.hubud.dephub.go.id • Sejak3 Januari 2007 Online denganServer Mandiri • SebagaiPortal InformasidanRegulasiDirektoratJenderalPerhubunganUdara • SebagaiSalahSatu Media DalamMewujudkanTujuanUmumPenerapan TIK diDitjenHubud: Alingning Business For Safety • PengelolaanMandiriSejak 2006 • Tim PengeloladitunjukberdasarkanSKEP DirjenPerhubunganUdaraMelibatkanSeluruhDirektoratdandiperbaharuiSetiapTahunSejak 2006

  5. AplikasiPendukung • DirektoratAngkutanUdara Web Based AngkutanUdara On-line: aol.dephub.go.id/angudonline/ • DirektoratKelaikanUdaradanPengoperasianPesawatUdara Web Based SistemKeselamatanPenerbanganNasional: hubud.dephub.go.id/ssp/ • DirektoratKeamananPenerbangan Web Based SertifikasiFasilitasdanPersonilKeamananPenerbangan: hubud.dephub.go.id/dkp/ • DirektoratNavigasiPenerbangan Web Based PublikasiInformasiAeronautika: aimindonesia.org Web Based SistemInformasi ATC : hubud.dephub.go.id/simatc/ • Direktorat Bandar udara Web Based SistemInformasi Bandar Udara: informasibandara.org Web Based CAT (Computer Asisted Test) untukujianlisensiPersonel Bandar udara Secara On-line: hubud.dephub.go.id/catdbu/

  6. Permasalahan • Segi Data / Basis Data • Tersedia banyak data base untuk satu jenis data dengan tingkat keakuratanyang berbeda • Pengelolaan data base yang tidak menunjang satu dengan yang lainnya , baiksecaravertikal maupun horizontal • Cenderung tidak digunakan / digunakan dengan verifikasi yang melelahkan • Solusi: Integrasi data, diutamakan data Bandar UdaradanProduksiAngkutanUdara

  7. Kondisi Yang Diinginkan* LENGKAP TERKINI ADAPTIF CEPAT HANDAL ALOKASI SUMBER DAYA EFEKTIF DAN EFISIEN

  8. Analisis Aliran Data dan Informasi

  9. Pemecahan Pengumpulan data, pemilahan data, verifikasi data hanya dilakukan oleh satu unit pada satu data base “One source, one database “

  10. Program Pengembangan Integrasi Data • PadaTahapawaldiutamakanuntuk data fasilitasbandarudaradanproduksiangkutanudara • Website mempunyaimodulAplikasi Bandar Udaratersusundari41 tabel Basis Data Relasionaldengan total 436 Fields artinya 1 bandarudaramempunyai 436 elemen data. • Penggunaan data cetakdari website sebagai data dukung/ persyaratan pembahasan usulan kegiatan tahun 2015 tingkat Direktorat Jenderal. • Penambahan nama petugas dan waktu cetak sebagaipenanda kekinian pada hasil cetakan / print out. • PeningkatanKemampuan: Sorting, Searching, Cetaksesuai formatyang dibutuhkan.

  11. Alternatif Sistem Pengelolaan DIREKTORAT BANDAR UDARA : menggunakan database dan hardware yang ada di lingkungan direktorat Bandar Udara. Data base kemudian dihubungkan dengan Website DJU. DIREKTORAT ANGKUTAN UDARA : menggunakan database dan hardware yang ada di lingkungan direktorat Angkutan Udara. Data base kemudian dihubungkan dengan Website DJU. SETDITJEN : menggunakan database dan hardware yang ada di Bagian Perencanaan.

  12. Roadmap TIK

  13. SMS Gateway : +62 8 111 004 222 TERIMA KASIH Website: www.hubud.dephub.go.id Email : hubud@dephub.go.id

More Related