1 / 23

KD 4.1

SK 4 MENULIS Mengungkapkan informasi dalam berbagai bentuk paragraf (naratif, deskriptif, ekspositif). KD 4.1 Menulis gagasan dengan menggunakan pola urutan waktu dan tempat dalam bentuk paragraf naratif INDIKATOR Mendaftar topik-topik yang dapat dikembangkan menjadi paragraf naratif

calix
Télécharger la présentation

KD 4.1

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. SK 4 MENULISMengungkapkan informasi dalam berbagai bentuk paragraf (naratif, deskriptif, ekspositif) KD 4.1 Menulis gagasan dengan menggunakan pola urutan waktu dan tempat dalam bentuk paragraf naratif INDIKATOR Mendaftartopik-topik yang dapatdikembangkanmenjadi paragrafnaratif B. Menyusunkerangkaparagrafnaratifberdasarkankronologi waktudanperistiwa C. Mengembangkankerangka yang telahdibuatmenjadiparagraf naratif D. Menyuntingparagrafnaratif yang ditulistemanberdasarkan kronologi, waktu, peristiwa, dan EYD E. Menggunakankataulangdalamparagrafnaratif

  2. JENIS WACANA Narasi Deskripsi Eksposisi Argumentasi Persuasi

  3. NARASI Pengertian karangan berbentuk kisahan yang terdiri atas kumpulan yang disusun secara kronologis (menurut urutan waktu) sehingga menjadi suatu rangkaian.

  4. MACAM NARASI • Narasi Ekspasitoris • Narasi Sugesti

  5. NARASI EKSPASITORIS Narasiekspasitorisbertuanuntukmengubahpikiranparapembacauntukmengetahuiapa yang dikisahkan. Sasaranutamayaiturasio, yaituberupaperluasanpengetahuanparapembacasesuadahmembacakisahtersebut. Narasiiniberisiinformasimengenaiberlangsungnyasuatuperistiwa. Contoh: Biografi, Autobiografi, Anekdot, sketsa, profil, sejarah, peristiwa, dll

  6. NARASI SUGESTI Samahalnyadengannarasiekspositoris, narasiinipertama-tama jugabbertaliandengantindakanatauperbuatan yang dirangkaikandalamsuatukejadianatauperistiwa. Tujuanutamanarasiiniadalahmemberikanmaknaatasperistiwaitusebagaisuatupengalaman. Sasarannarasiiniadalahselalumelibatkankhayalan/imajinasi Contoh: Cerpen, Novel, Roman, Naskah Film/Drama, Cerita Rakyat, CeritaBersambung, dll

  7. LANGKAH-LANGKAH MENYUSUN NARASI • Mendaftar topik-topik yang dapat dikembangkan menjadi paragraf naratif. • Menyusun kerangka paragraf naratif . • Menyusun Narasi

  8. CONTOH KERANGKA Judul: Susur Sungai Cikapundung, RekreasiSekaligusPembelajaran 1. WaktuPelaksanaan - kegiatanacarasusur Sungai Cikapundung - satu jam kemudianpergikehulusungai - kegiatanpenyusuran 2. KonsepAcara - tujuanacara - peserta 3. Pelaksana - mahasiswaTeknikPlanologi 2004 ITB 4. PelaksanaanKegiatan - penataanruangdi Daerah Aliran Sungai (DAS) - membersihkansampah 5. Kegiatan lain - diskusi - kegiatanlanjutan

  9. Contoh Paragraf ''Susur Sungai Cikapundung'' KMPA–PSIK: RekreasiSekaligusPembelajaran Minggu, 23 April, Pukul 08.00 pagi, pesertaperjalanan ''Susur Sungai Cikapundung'' sudahmulaiberkumpuldisekretariat KMPA di Sunken Court W–03. Satu jam kemudian, rombonganberangkatmenujuCurug Dago, dengansedikitnaikkearahhuludimanaperjalananitudimulai. Tanparagu, pesertamulaimenyusuriCikapundungmeskipunketinggian air hampirmencapaisebataspinggang. Ketinggian air pun meningkatsekitar 50 cm setelahhujanderasmengguyur Bandung hampirseharipenuhkemarin, Sabtu 22 April 2006. HaritersebutbertepatandenganHariBumi.

  10. Derasnya air Sungai Cikapundung tidak mengecilkan hati para peserta yang mengikuti acara ''Susur Sungai Cikapundung''. Acara ''Susur Sungai Cikapundung'' ini merupakan salah satu acara dari serangkaian kegiatan Pekan Hari Bumi se–ITB yang diadakan oleh Unit Kegiatan KMPA (Keluarga Mahasiswa Pecinta Alam) yang bekerja sama dengan PSIK (Perkumpulan Studi Ilmu Masyarakat). Acara ''Susur Sungai Cikapundung'' ini diikuti oleh 24 orang yang terdiri atas berbagai unit kegiatan ITB seperti PSIK, KMPA, Teknik Pertambangan, Nymphea, Planologi dan 3 orang pelajar dari SMP al-Huda dan satu pelajar dari SMK Dago.

  11. Para mahasiswa Teknik Planologi 2004, mengikuti kegiatan tersebut dengan semangat menggebu. Mereka tidak menyangka bahwa dengan menyusuri sungai dapat menjadi ajang rekreasi dari rutinitas sehari–hari. Beruntung, hari itu hujan tidak turun yang dapat menyebabkan acara menjadi kacau karena menyebabkan naiknya debit air dan menambah derasnya sungai sehingga dapat membahayakan diri peserta. Selain menyusuri sungai dan melihat secara langsung kondisi Cikapundung, peserta juga diberikan wacana dan ajang diskusi yang disampaikan oleh Andre, mahasiswa Teknik Planologi 2002, mengenai konsep penataan ruang di Daerah Aliran Sungai (DAS) yang tetap memerhatikan lingkungan. Selain itu, peserta juga diajak untuk mengambil sampah-sampah yang mencemari Sungai Cikapundung

  12. Kreativitas Ajang diskusi ini menimbulkan banyak pertanyaan dari peserta tentang bagaimana seharusnya menata daerah sepanjang aliran sungai agar tidak merusak lingkungan dan sungai yang ada. Diharapkan dengan adanya acara ini para peserta yang ikut dapat mengetahui kondisi yang sebenarnya dari Sungai Cikapundung dan apa yang terjadi dengan lingkungan di DAS Cikapundung. Selain itu, mudah-mudahan para peserta dapat tergerak hatinya untuk lebih memerhatikan masalah lingkungan yang terjadi di Bandung, khususnya Sungai Cikapundung. Setelah kurang lebih 4 jam menyusuri Sungai Cikapundung dan berbasah ria, sekitar pukul 14.20 acara menyusuri sungai tersebut selesai dan keluar di daerah Ciumbuleuit atas yang kemudian dilanjutkan dengan pawai spanduk dan poster sampai kampus.Sumber: www.itb.ac.id

  13. POLA PENGEMBANGAN • Pola Kejadian • Pola Runtun Peristiwa • Pola Penjelsan Proses

  14. POLA KEJADIAN Contoh: Tanggal 27 Desember 2008 hujanturuncukuplebatmulaipukul 14.00 sampaidenganpukul 17.30. Akibatnya, Sungai Ngasinan yang beradadisebelahbarat terminal danPasarPonTrenggalekmengalamibanjirbercampurlumpurdanbatu. Banyaknyabebatuanberukuranbesardan material darigunung yang beradadikawasanTrenggalek yang terbawa air bakmenyebabkan Sungai Ngasinanmeluap. Di tempat-tempat yang dianggapberbahaya, parapetugasmemasangpapanperingatankemungkinanterjadinyabahaya.

  15. POLA RUNTUN PERISTIWA Contoh: AkhirbulanJuni 2008, terjadikecelakaandiperlintasankerataapidikawasan Aloha. Tigakendaraan minibus hancurtakberbentukdilindaskeretaapijurusan Malang-Surabaya. Tercatatlebihtigaorangmeninggaldanluka-luka 5 orang. KecelakaanberuntunterjadidiPorwodadipadatanggal 7 Juli 2008. Sebuahtrukgandengbermuatanbatukapurberjalanoleng. Remnyablongdanmenabrakduamobel yang adadidepannya. Senin 28 Juli 2008, duniapenerbanganjugatercoreng. Badanpesawat Airbus milikQontas Airline meledakpadasaatsaatterbangdiatasLautAtlantikPesawatberbadanbesaritusegeramelakukanpendaratandarurat . Untungnya, hanyabagianbagiankargo yang mengalamijebol. Barang-barangyagadadidalamnyabeterbangan. Takadasatuorang pun yang cederadalamkejadianitu

  16. POLA PENJELASAN PROSES Contoh: Di kawasanhulu Sungai Kampar yang membelahKabupaten Kampar, Sungai Siak yang mebelah Kota Pekanbaru, dan Sungai Rokan yang membelahdaratanRokanHuludanRokanHilir, tidakadalagihutan yang mampumengikaterat air hujanpadaakar-akarpepohonandihutan. Kini yang adaadalahpepohonan yang jarangdansamasekalitakmampumenahanderasnyacurahhujan yang turunbegitutinggidalambeberapawaktuterakhirini. Hutan-hutandikawasanhulumenjadigundulakibatdikonversimenjadiperkebunan. Ketikacurahhujandihutan-hutan yang dikonversiitutinggi, reservasi air tidakterjadisehinggaterjadilahbanjirdantanahlongsor.

  17. Latihan: Buatlah sebuah paragraf narasi ekspasitoris berdasarkan gambar berikut GAMBAR 1

  18. Rem Blong, Truk Crane Timpa Rumah di Batang BATANG - Kecelakaan seolah tak henti-henti terjadi di Jalur Pantura Kabupaten Batang, Jawa Tengah, sepanjang Ramadan. Evakuasi kecelakaan karambol pada Minggu sore (22/8) belum kelar, kecelakaan kembali terjadi kemarin (24/8) sekitar pukul 05.30. Sebuah truk crane terguling dan menimpa rumah warga di Jalur Poncowati, Desa Plelen, Kecamatan Gringsing, hanya sekitar satu kilometer dari lokasi kecelakaan karambor Minggu sore. Tidak ada korban jiwa dalam insiden kemarin. Namun, seorang awak truk mengalami patah tulang kaki. Rumah milik Kuswadi, 50, warga Dukuh Bunderan, Plelen, juga rusak berat di bagian samping dan depan., Desa Plelen, Kecamatan Gringsing, hanya sekitar satu kilometer dari lokasi kecelakaan karambor Minggu sore.

  19. Latihan: Buatlahsebuahparagrafnarasiekspasitorisberdasarkangambarberikut GAMBAR 2

  20. Miss Universe 2010 milik Jimena Navarrete dari Meksiko LAS VEGAS - Gelar Miss Universe 2010 menjadi milik Jimena Navarrete dari Meksiko. Dalam ajang ratu kecantikan sejagat edisi ke-59 yang berlangsung di Events Center, Mandalay Bay Hotel and Casino, Las Vegas, AS, Senin malam (23/8) waktu setempat atau kemarin siang WIB (24/8), gadis 22 tahun asal Guadalajara itu mengalahkan 82 kontestan dari seluruh dunia.

  21. Latihan: Buatlahsebuahparagrafnarasiekspasitorisberdasarkangambarberikut GAMBAR 3

  22. Wendha Adaptasi Gaya Main Garuda JAKARTA - Garuda Flexi Bandung berusaha bangkit dari keterpurukan yang diderita pada preseason tournament National Basketball League (NBL). Tim yang ditangani Johannis Winar itu bahkan sudah tersingkir di pertama. Dalam preseason tournament yang dihelat di Malang, Juli lalu, mereka hanya menempati urutan ketiga di Grup B di bawah Aspac Dell Jakarta dan Stadium Jakarta. Itu sangat mengherankan, mengingat dalam lima musim terakhir Indonesian Basketball League (IBL, sebelum berganti nama menjadi IBL, Red.), mereka selalu menempati urutan tiga besar.

  23. KERJAKAN DI BUKU ANDA

More Related