1 / 29

Pertemuan 11 GAYA MAGNETIK

Pertemuan 11 GAYA MAGNETIK. Matakuliah : K0272/Fisika Dasar III Tahun : 2007 Versi : 0/2. Learning Outcomes. Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu :

Télécharger la présentation

Pertemuan 11 GAYA MAGNETIK

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pertemuan 11GAYA MAGNETIK Matakuliah : K0272/Fisika Dasar III Tahun : 2007 Versi : 0/2

  2. Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : • Memberikan definisi dinamika partikel : Hukum Newton 1 dan 3 , kesetimbangan gaya(partikel) , gaya gesek , kesetimbangan momen gaya, pusat massa(berat) , hukum Newton 2 , gerak melingkar dan hukum Newton tentang gravitasi → C1 (TIK - 1)

  3. Outline Materi • Materi 1 Pendahuluan • Materi 2 Muatan listrik bergerak dalam medan listrik • Materi 3 Muatan listrik bergerak dalam medan magnet • Materi 4 Gaya magnetik pada kawat penghantar berarus • Materi 5 Gaya dan momen gaya

  4. ISI • Interaksi antara medan magnet dan medan listrik dengan muatan listrik akan dibahas dalam pertemuan ini. Materinya akan meliputi : gaya magnetik pada muatan bergerak dalam medan listrik dan medan magnet , gaya magnetik pada penghan- tar berarus listrik , usaha dan daya serta momen magnetik . . Penguasaan akan kinematika dan dinamika partikel akan sangat membantu dalam menyelesaikan dengan baik materi kuliah ini . soal • Aplikasi dari gaya magnetik ini di antaranya

  5. terdapat dalam bidang industri besi baja , industri .elektronik dan komputer (khususnya monitor) , .industri perkapalan dan .lain-lain .

  6. 1● Pendahuluan. Dalam bab ini akan dibahas interaksi antara muatan listrik baik yang bergerak maupun yang diam dengan medan listrik dan atau medan magnet 2● Muatan listrik q [C] bergerak dalam medan listrik, E [V/m]. F = q E [N] ….(01) Menurut hukum Newton II : ….(02) m = massa muatan listrik [kg]

  7. Dalam hal kecepaan muatan listrik, v [m/dt] , jauh lebih kecil dari kecepatan cahaya c [m/dt] maka vdm/dt dapat diabaikan sehingga diperoleh : q E = m(dv/dt) = m a….(03) Usaha yang dilakukan partikel q melalui lintasan- nya adalah : a = (dv/dt) = (dv/dL)(dL/dt) = (dv/dL)v→ ….(04)

  8. Dengan V = -∫ E• dL maka diperoleh : Kalau kecepatan awal di titik 1 sama dengan nol . maka : ........(05) Jadi muatan q yang ditempatkan dalam medan . potensial V akan bergerak dengan kecepatan v : ........(06)

  9. 3● Muatan listrik q [C] yang bergerak dengan kecepatan v [m/dt] dalam medan magnetik statis , B [W/m2] Suatu muatan listrik yang bergerak dalam medan elektrik E dan medan magnet Bakan mengalami gaya sebesar, F: F = qE + q (v x B) (gaya Lorentz) …(07) Dalam hal muatannya diam maka yang bekerja hanya gaya Coulomb - Muatan yang bergerak dalam medan magnet B akan mengalami percepatan sebesar, a : a = q/m (v x B) = q/m (v B sin θ) .....(08)

  10. Percepatan a adalah tegak lurus v dan B sebagaimana yang tergambar dibawah ini : v = menyatakan vector a meninggalkan layar secara tegak lurus   = menyatakan vector a B memenuju mata - Bila θ = 900 maka a menjadi maximum dan muatan mengalami gaya normal terhadap v maka muatan akan bergerak melingkar dengan jejari R sebagai berikut : F = m a = q v B 

  11. F = m v2/R → R = m v/(qB) [m] ….(09) - Frekuensi muatan , f , dalam gerak melingkar adalah : v = ω R = 2  f R → f = q B / (2m) [Hz] ……(10) 4● Gaya magnetic pada kawat penghantar berarus I [A] : F = q (v x B) (gaya Lorentz) dF = dq (v x B) , v = dL/d I = dq/dt

  12. dF = I dL x B ……(11a) F = I L x B ……(11b) Contoh soal : a).Tentukanlah gaya yang bekerja pada penghantar yang dialiri arus I = 45.0 amper dan berada dalam medan magnet B = 2.50 x 10-3aR T seperti tergambar. b). Tentukan pula usaha dan daya yang diperlukan untuk menggerakkan penghan- tar satu putaran penuh menurut arah tergambar dalam 0.02 detik. R = 0.03 m

  13. R a). F = I L x B I R = 0.03 m Y B = 2.50 x 10-3aR T X F = 45.0 A ( 0.10 m aZ x 2.5 x 10-3aRT) Fφ = 1.13 x 10-2aφ N b). W = ∫ Fφ • dL = ∫ Fφ • rdφaφ = 02 (1.13 x 10-2aφ N) • rdφaφ = - 2.13 x 10-3 J

  14. Daya = (- 2.13 x 10-3J)/0.02 dt = - 0.107 watt 5● Gaya, F, dan momen gaya ,τ , pada rangkaian . tertutup - Momen gaya ,  : Z  = R x F ..……(12)  gaya F terletak pada bid. XY dan bekerja pada titik P R = vector posisi Y R F X P Momen gaya  berimpit debfan sumbu Z+

  15. - Momen gaya pada kumparan tertutup berarus I Z B = medan magnet serba . sama arah sumbu X+ O L X Lebar kumparan w dan . panjang L dilalui arus I Y Momen gaya yang bekerja pada kumparan adalah :  = (w/2) i x (-BIL) k + (w/2) ix (BIL) k  = - B I Lw j = - BI A j…..(13) A = luasan kumparan

  16. - Momen magnetic, m : Suatu muatan Q yang bergerak melingkar dengan kecepatan sudut konstan, ω , adalah ekivalen dengan arus yang besarnya I = (ω/2π)Q dan membangkitkan momen magnetic sebesar : m = I A = (ω/2π)Q A ……(14) A = luasan yang dicakup lintasan muatan Q m v Q+

  17. Apabila momen magnetic ini berada dalam medan magnetic B , maka besarnya momen gaya, , yang bekerja padanya adalah :  = m x B……(15) Contoh 1 : Di sekeliling pusat sistim salib sumbu terdapat medan magnet B = 5 x 10-4k T dan medan elektrik E = 5 k V/m . Sebuah proton dengan massa MP = 1.763 x 10-27 kg dan bermuatan qP = 1.602 x 10-19 C memasuki medan tersebut dengan kecepatan v0 = 2.5 x 105i m/dt . a). Jelaskan gerakan proton dalam medan tersebut .

  18. b). Tentukan kedudukan proton setelah tiga putaran. Jawaban : Dari persamaan gaya Lorentz diperoleh gaya awal F0: F0 = qP (E + v0 X B) = qP (E k + (v0i XB k) i X k = -j F0 = qP (E k – v0 B j ) Pengaruh medan elektrik E , proton bergerak searah sumbu z dengan percepatan konstan ,a : qP E = MP a → a = (qP E)/MP

  19. dan lintasannya : z = ½ ((qP E)/MP) t2 karena pengaruh medan magnet B, proton akan bergerak melingkar dengan jejari R , yaitu : Gaya sentripetal = massa x percepatan sentripetal qP v0 B = MP x v02 / R → R = MP v0 /( qP B) Waktu getar T adalah : T = 2R/v0 = 2MP /( qP B)

  20. a). Gerakan gabungan antara gerakan pada arah sumbu x dengan gerakan melingkar dengan jejari R ,proton akan bergerak menurut lintasan helix b). Kedudukan proton setelah tiga putaran adalah : z = ½ ((qP E)/MP) t2 z = ½ ((qP E)/MP) (3T)2 z = (18 2 E MP )/( qP B2) = 37.0 m Contoh 2 : Suatu penghantar dengan arus 12 amper pada arah -ay panjang 2.5 m terletak di z = 0 m , z = 4 m .

  21. Tentukanlah medan magnet B yang serba sama dalam daerah tersebut bila gaya yang bekerja pada penghantar adalah 1.20 x 10-2 N dan berarah ( -aX+ aZ)/√2 Jawaban : Dari persamaan F = I L x B diperoleh B sebagai berikut : 1.20 x 10-2[(-aX+ aZ)/√2] N = = - 30 Bz ax + 30 Bxaz

  22. sehingga Bz = Bx = (4 x 10-4 )/√2 T By = berharga sembarang

  23. animasi/simulasi http://www.walter-fendt.de/ph11e/lorentzforce.htmhttp://www.physics.nmt.edu/~raymond/classes/ph13xbook/node157.html

  24. Rangkuman : 1.Muatan yang bergerak dalam medan magnet akan mengalami gaya magnetik. Arus listrik yang merupakan muatan bergerak menyebabkan timbulnya medan magnet , oleh karenanya antara dua muatan yang bergerak akan terjadi gaya magnetik . 2. Gaya magnetik pada muatan Q yang bergerak dengan kecepatan v dalam medan magnetik B besarnya adalah : F = Q v X B sedangkan gaya pada elemen arus IdL adalah : dF = I dL X B

  25. 3. Partikel bermassa m dan bermuatan Q yang . bergerak dengan kecepatan v dalam bidang .. yang tegak lurus terhadap medan magnet B , .. akan bergerak melingkar dengan jejari R : R = mv/QB [m] sedangkan banyaknya putaran perdetik atau .. frekuensinya , f : f = QB/2m [Hz] 4. Kumparan arus (= simpal arus) dengan luas A .. dan berarus I yang berada dalam medan ... magnet B akan mengalami momen gaya ,  :  = IAB [Nm]

  26. 5. Momen magnetic, m : Suatu muatan Q yang bergerak melingkar dengan kecepatan sudut konstan, ω , adalah ekivalen dengan arus yang besarnya I = (ω/2π)Q dan membangkitkan momen magnetic sebesar : m = I A = (ω/2π)Q A A = luasan yang dicakup lintasan muatan Q - Momen magnetik m dalam medan magnet B . akan mengalami momen gaya sebesar :  = m x B

  27. animasi / simulasi http://www.cco.caltech.edu/~phys1/java/phys1/MovingCharge/MovingCharge.html http://www3.ltu.edu/~s_schneider/physlets/main/erings.shtml

  28. << CLOSING>> Setelah menyelesaikan dengan baik mata kuliah ini dan materi–materi sebelumnya mahasiswa diharap -kan sudah mampu membuat dan menyelesaikan masalah-masalah yang berhubungan dengan bidang sistem komputer .

  29. Wouuu

More Related