1 / 30

Pakan Non-Ruminansia

Pakan Non-Ruminansia. Eko Widodo. BIBIT KELINCI. PETUNJUK YANG DISARANKAN : Sehat a. Wajah cerah, mata bersinar, hidung kering b. Bulu bersih, mengkilat dan rata c. Lincah/aktif d. Hidung merah, selaput mata dan pantat bersih c. Kaki belakang rapat pada badan

Télécharger la présentation

Pakan Non-Ruminansia

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pakan Non-Ruminansia Eko Widodo

  2. BIBIT KELINCI • PETUNJUK YANG DISARANKAN : • Sehat • a. Wajah cerah, mata bersinar, hidung kering • b. Bulu bersih, mengkilat dan rata • c. Lincah/aktif • d. Hidung merah, selaput mata dan pantat bersih • c. Kaki belakang rapat pada badan • 2. Masih muda : tubuhnya panjang dan padat • 3. Produktif : memiliki anak sampai lepas sapih > 8 ekor • panjang daun telinga > 10 cm

  3. KANDANG • SYARAT YANG HARUS DIPERHATIKAN : • Sinar matahari pagi • Suhu udara • Ventilasi • Kering • Jauh dari rumah • Bahan kandang

  4. Sistem : battery, individu • Bahan : kayu (rangka) • Bambu (dinding, alas) • Plastik (penutup samping) • Ukuran : Panjang = 90 cm • Lebar = K : 45 – 60 cm • S : 61 – 75 cm • B : 76 – 90 cm • Tinggi = 50 cm • - Tinggi alas : 1 m dari lantai

  5. KELINCI HIDUP BERKOLONI SETELAH LEPAS SAPIH

  6. Reproduksi • Dewasa kelamin: 4-6 months • Siklus estrus : dirangsang • Masa bunting : 29-35 hari • Jumlah anak : 4-10 ekor • Lepas sapih : 4-6 minggu

  7. Identifikasi Kelamin Male Female

  8. Scrotum Penis Jantan

  9. Vulva Betina

  10. CARA MENGAWINKAN • Betina dan jantan harus sudah dewasa kelamin dan dewasa tubuh betina : umur 6 bulan jantan : umur 9 bulan • Membawa kelinci betina ke kandang kelinci jantan. • Ovulasi terjadi apabila ada rangsangan

  11. CARA MENANGKAP DAN MEMBAWA KELINCI

  12. ANAK-ANAK KELINCI UMUR 2 HARI

  13. INDUK YANG SEDANG MENGASUH ANAKNYA

  14. PENYAKIT • YANG SERING MENYERANG • KUDIS (scabies) • Pengobatan : oles sal;ep belerang, scabicid • cream, Asuntol, neguvon • 2. MENCRET (diare): oleh minyak adas • 3. PERUT KEMBUNG • Pengobatan : oles minyak adas • minum the manis+miny.adas+ • minyak kelapa • KOKSIDIOSIS (coccidiosis) • Pengobatan : salep belerang • asam salisil 5 % + alkohol

  15. SELAMAT MENCOBA SEMOGA SUKSES

  16. Data Fisiologis • Bobot badan : dewasa 2-6 kg • Kecepatan pernafasan : 32-60/min • Suhu rektal : 39.3 oC • Masak kelamin : 5-8 bulan • Ovulasi : dirangsang • Masa kebuntingan : 31-32 days • Lepas sapih : 5 minggu • Konsumsi air : 100-600 ml/hr • Konsumsi pakan : 100-300 g/hr • Masa hidup : 5-8 tahun

More Related