1 / 10

7 Rekayasa Sistem

7 Rekayasa Sistem. Konsep Utama OOP. Dedy Alamsyah , S.Kom. Metodologi pengembangan sistem berorientasi objek mempunyai tiga karakteristik utama :  Encapsulation ( Pengkapsulan ) Inheritance ( Pewarisan ) Polymorphism ( Polimorfisme ). 1. Encapsulation ( Pengkapsulan ) .

hedia
Télécharger la présentation

7 Rekayasa Sistem

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. 7RekayasaSistem KonsepUtama OOP DedyAlamsyah, S.Kom.

  2. Metodologipengembangansistemberorientasiobjekmempunyaitigakarakteristikutama :  • Encapsulation (Pengkapsulan) • Inheritance (Pewarisan) • Polymorphism (Polimorfisme)

  3. 1. Encapsulation (Pengkapsulan)  • Encapsulation merupakandasaruntukpembatasanruanglingkup program terhadap data yang diproses.  • Data danprosedurataufungsidikemasbersama-samadalamsuatuobjek, sehinggaprosedurataufungsi lain dariluartidakdapatmengaksesnya.  • Data terlindungdariproseduratauobjek lain, kecualiprosedur yang beradadalamobjekitusendiri.  • Adalahsuatucarauntukmenyembunyikanimplementasi detail darisuatu class. Enkapsulasimempunyaiduahalmendasar, yaitu: –information hiding –interface to access data

  4. 1. Encapsulation (Pengkapsulan) Cont Public Tipeinimengijinkanseluruh class dariluarataudaridalam package bisamengaksesnya public intnilai; Protected Tipeini di gunakanuntukpewarisandalam java, jadiklosuatu super class mempunyaisebuah member, inidapatdiaksesolehsubclassnya. protectedintnilai; Private Tipeinihanyadapatdiaksesdimana class tersebut di buat. privateintnilai;

  5. 2. Inheritance (Pewarisan)  • Inheritance adalahteknik yang menyatakanbahwaanakdariobjekakanmewarisi data/atributdanmetodedariinduknyalangsung.  • Atributdanmetodedariobjekdariobjekindukditurunkankepadaanakobjek, demikianseterusnya.  • Inheritance mempunyaiartibahwaatributdanoperasi yang dimilikibersama di anatarakelas yang mempunyaihubungansecarahirarki.  • Suatukelasdapatditentukansecaraumum, kemudianditentukanspesifikmenjadisubkelas. Setiapsubkelasmempunyaihubunganataumewarisisemuasifat yang dimilikiolehkelasinduknya, danditambahdengansifatunik yang dimilikinya.  • KelasObjekdapatdidefinisikanatributdan service darikelasObjeklainnya.  • Inheritance menggambarkangeneralisasisebuahkelas.

  6. 2. Inheritance (Pewarisan)  Cont. • Suatu class yang mempunyai class turunandinamakanparent class atau base class. • Sedangkanclass turunanitusendiriseringkalidisebutsubclass atau child class. • Suatusubclass dapatmewarisiapa-apayang dipunyaioleh parent class. • Karenasuatu subclass dapatmewarisiapa-apayang dipunyaioleh parent class-nya, maka member darisuatusubclass adalahterdiridariapa-apa yang iapunyaidanjugaapa-apa yang iawarisidariclass parent-nya. • Kesimpulannya, bolehdikatakanbahwasuatu subclass adalahtidak lain hanyamemperluas (extend) parent class-nya.

  7. 2. Inheritance (Pewarisan)  Cont. • Dengan menambahkan kata kunci extends setelah deklarasinama class, kemudiandiikutidengannamaparent class-nya. • Kata kunci extends tersebutmemberitahukompilerJava bahwa kita ingin melakukan perluasan class. public class A extends Object { … } public class A { … }

  8. 3. Polymorphism (Polimorfisme)  • Polimorfismeyaitukonsep yang menyatakanbahwaseuatu yang samadapatmempunyaibentukdanperilakuberbeda.  • Polimorfismemempunyaiartibahwaoperasi yang samamungkinmempunyaiperbedaandalamkelas yang berbeda.  • Kemampuanobjek-objek yang berbedauntukmelakukanmetode yang pantasdalammerespon message yang sama.  • Seleksidarimetode yang sesuaibergantungpadakelas yang seharusnyamenciptakanObjek.

  9. 3. Polymorphism (Polimorfisme) Cont KesimpulanPolimorfisme, yaitusuatuteknikdalamprogramming yang lebihmengarahkankitauntukmemprogramsecara general daripadasecaraspesifik. Sebagaicontohseumpamakitamemiliki 3 class berbedayaitu: “Motor”, “Mobil” dan “Pesawat”. Dimanaketiga class tersebutadalahturunandari class “Kendaraan”. Dalamkelaskedaraanterdapatsuatu method yaitu “Move()”, akantetapiapakah method “Move()” akanmemberikanhasil yang samapadatiga class tersebut. Dimanajika method “Move()” dipanggilpada class “Motor” akanmenghasilkanperpindahan 30Km, jikapada class “Mobil” akanmenghasilkanperpindahan 70Km danjikadipanggilpada class “Pesawat” akanmenghasilkanperpindahan 300Km. Hal inilah yang kitasebutsebagaiPolimorfisme , yaitupenggunaan method yang sama, yang akanmenghasilkansuatuhasil yang berbedatergantung class yang menggunakan method tersebut.

  10. Q & A

More Related