1 / 11

PERAN dalam PENGEMBANGAN KARIR

PERAN dalam PENGEMBANGAN KARIR. Manajer Berikan umpan balik kinerja yang tepat waktu Berikan dukungan dan penilaian pengembangan Berpartisipasilah dalam diskusi pengembangan karir Dukunglah rencana pengembangan karyawan. PERAN dalam PENGEMBANGAN KARIR. Organisasi

Télécharger la présentation

PERAN dalam PENGEMBANGAN KARIR

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PERAN dalamPENGEMBANGAN KARIR Manajer • Berikanumpanbalikkinerja yang tepatwaktu • Berikandukungandanpenilaianpengembangan • Berpartisipasilahdalamdiskusipengembangankarir • Dukunglahrencanapengembangankaryawan

  2. PERAN dalam PENGEMBANGAN KARIR Organisasi • Komunikasikanmisi, kebijakandanprosedur • Berikanpeluangpelatihandanpengembangan • Berikaninformasikarirdan program karir • Tawarkansatukeanekaragamanpilihankarir

  3. MANAJEMEN KARIR DAN KEBUTUHAN PEGAWAI • Persamaan kesempatan karir. Pegawai menghendaki persamaan dalam sistem promosi • Pengawasan. Para pegawai menghendaki para supervisor untuk memainkan peran aktif dalam pengembangan karir dan memberikan masukan atas kinerjanya secara tepat waktu. • Kesadaran. Pegawai menghendaki informasi akan pentingnya kemajuan karir. • Minat kerja. Pegawai memerlukan sejumlah informasi yg berbeda dan juga memiliki tingkat keinginan yg berbeda dalam kemajuan karir. • Kepuasan karir. Pegawai memiliki tingkat kepuasan karir berbeda tergantung pada usia dan jenis pekerjaan. Source : Wherther & Davis

  4. KeuntunganPerencanaanKarir • Memadukanstrategidenganpersyaratanpenempatan internal pegawai • Mengembangkankaryawan yang pantasdipromosikan • Menurunkanpergantianpegawai • Mendorongpertumbuhankepribadian • Memberikepuasangunapemenuhankebutuhanpegawai • Membantuterwujudnyarencanakerja yang jelas

  5. Rencana karir harus ditunjang oleh • Pendidikan karir • Informasi karir • Bimbingan karir Pelaksanaan Pengembangan karir KinerjaPegawai : Kinerjamenjadilebihbaik Keterlibatan : menjadidikenaloleh orang yang memberikankepuasandalammemberipromosi, rotasidalamberbagaikesempatan. Jaringan

  6. FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERENCANAAN KARIR • Tingkat kehidupan : Pencarianidentitas/ seseorangmemilihberbagaialternatifkarir; Memilihkesempatandanmenetapkanjalurkarir; Mempertahankankehidupan yang dijalani, melakukanpenyesuaian, berubahkarenakualitaskehidupan; Memantapkanpilihannyakarenakemampuanmulaiberkurang. • Dasarkarir : kemampuanmanajerial; kemampuanteknis; keamanan; kreativitas, dankebebasan Sumber : Edgar Schein

  7. AKTIVITAS MANAJEMEN KARIR

  8. PERAN ORGANISASI DALAM MANAJEMEN KARIR • Menyediakan Employee Assessment dan Career Planning Workshops • Mengadakan Career Coaching Workshops • Mendirikan Employee Career Centers • Mengurus Internal Job dan Talent Banks. • Career Partnership Center

  9. Perencanaan karir bermanfaat untuk mempersiapkan seseorang dalam menggunakan kesempatan-kesempatan peningkatan karir dan harus dilakukan secara bertahap dan periodik. Perencanaan jarir tenaga kerja termasuk sebagai program pembinaan tenaga kerja. Tujuan pembinaan tenaga kerja : untuk memelihara (maintain) tenaga kerja dengan cara mengembangkannya, sesuai dengan bakat dan kemampuannya, agar bisa berfungsi dengan baik dan optimal dalam perusahaan

  10. Manfaat pembinaan karir tenaga kerja : • Bagi tenaga kerja • menawarkan kesempatan untuk dapat mengembangkan potensi kemampuan dan keterampilannya • Memberikan kesempatan untuk mempelajari hal-hal yang baru dan untuk memperluas wawasan • Memberikan kesempatan untuk memilih jalur karir atas dasar keinginan dan pilihan pribadinya terhadap pencapaian posisi yang ditargetkan dalam organisasi

  11. Bagi perusahaan • Menurunkan tingkat turn-over • Membantu terlaksananya program kaderisasi • Mengetahui dan mengantisipasi keinginan dan bakat tenaga kerja • Mengetahui sejak awal tenaga kerja yang kurang produktif, untuk segera diambil tindakan

More Related