1 / 15

BANK UMUM DAN JENIS JASA BANK UMUM

BANK UMUM DAN JENIS JASA BANK UMUM. KELOMPOK 7 KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS MATARAM FAKULTAS EKONOMI PROGRAM STUDI MANAJEMEN 2011. PERSONIL KELOMPOK 7. RITA DWI WIJAYANTI A1B 009 002 AMIRUDIN KALBUADI A1B 009 008 ISNI FRIDAYANI A1B 009 032

lynda
Télécharger la présentation

BANK UMUM DAN JENIS JASA BANK UMUM

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. BANK UMUMDANJENIS JASA BANK UMUM KELOMPOK 7 KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS MATARAM FAKULTAS EKONOMI PROGRAM STUDI MANAJEMEN 2011

  2. PERSONIL KELOMPOK 7 • RITA DWI WIJAYANTI A1B 009 002 • AMIRUDIN KALBUADI A1B 009 008 • ISNI FRIDAYANI A1B 009 032 • YUNI DWY BUDIARTI A1B 009 048 • SRI SAHBANY A1B 009 060 • PUTRI ARINDA A1B 009 068 • APRILIA PARAMITHA DEWI A1B 009 070 • NUKE ARIANTI A1B 009 094 • MAYA DEVI PRIHANTARI A1B 009 096

  3. SEJARAH BANK Bank pertama kali didirikan dalam bentuk seperti sebuah firma pada umumnya pada tahun 1690, pada saat kerajaan Inggris berkemauan merencanakan membangun kembali kekuatan armada lautnya untuk bersaing dengan kekuatan armada laut Perancis akan tetapi pemerintahan Inggris saat itu tidak mempunyai kemampuan pendanaan kemudian berdasarkan gagasan William Paterson yang kemudian oleh Charles Montagu direalisasikan dengan membentuk sebuah lembaga intermediasi keuangan yang akhirnya dapat memenuhi dana pembiayaan tersebut hanya dalam waktu dua belas hari.

  4. PENGERTIAN BANK UMUM • Menurut UU Perbankan No. 10 Tahun 1998, bank adalahbadanusaha yang menghimpundanadarimasyarakatdalambentuksimpanandanmenyalurkannyakepadamasyarakatdalambentukkreditdan/ataubentuk-bentuklainnyadalamrangkameningkatkantarafhidup orang banyak. • BerdasarkanPasal 1 ayat (3) UU No. 10 Tahun 1998, bank umumadalah bank yang melaksanakankegiatanusahasecarakonvensionaldan/atauberdasarkanprinsipsyariah yang dalamkegiatannyamemberikanjasadalamlalulintaspembayaran. • MenurutPohan (2008): Bank-bank umumterdiridari bank-bank umumpemerintah, bank-bank umumswastanasionaldevisa, bank-bank swastanasional non - devisadan bank-bank asingdancampuran. Kegiatanutama bank-bank umumadalahmenghimpundanamasyarakatantara lain dalambentukgiro, depositoberjangkadantabungan, sertamenyalurkankepadamasyarakatdalambentukkredit. • Definisi bank umumsecarasingkatadalah bank yang dapatmemberikanjasadalamlalulintaspembayaran.

  5. FUNGSI BANK UMUM BANK MEMPUNYAI TUGAS – TUGAS PENGAWASAN DAN PENGARAHAN DALAM PELAKSANAANNYA SEPERTI: • lembagakepercayaanmasyarakatdalamkaitannyasebagailembagapenghimpundanpenyalurdana • pelaksanakebijakanmoneter • lembaga yang ikutberperandalammembantupertumbuhanekonomisertapemerataan

  6. FUNGSI BANK UMUM Fungsidanperan bank umumdalamperekonomiansangatpentingdanstrategisyaitu(ManurungdanRahardja, 2004): • penciptaanuang • mendukungkelancaranmekanismepembayaran • penghimpunandanasimpanan • mendukungkelancarantransaksiinternasional • penyimpananbarangbarangdansurat-suratberharga • pemberianjasa-jasalainnya

  7. TUJUAN JASA PERBANKAN Jasa bank sangat penting dalam pembangunan ekonomi suatu negara. Jasa perbankan pada umumnya terbagi atas dua tujuan: • sebagai penyedia mekanisme dan alat pembayaran yang efesien bagi nasabah.Untuk ini, bank menyediakan uang tunai, tabungan, dan kartu kredit. • dengan menerima tabungan dari nasabah dan meminjamkannya kepada pihak yang membutuhkan dana, berarti bank meningkatkan arus dana untuk investasi dan pemanfaatan yang lebih produktif.

  8. TUJUAN JASA PERBANKAN Untukmencapaitujuantersebutpendekatan yang dilakukandenganmenerapkankebijakan(Bank Indonesia, 2009): • kebijakanmemberikankeleluasaanberusaha (deregulasim) • kebijakanprinsipkehati-hatian bank (prudential banking) • pengawasan bank yang mendorong bank untukmelaksanakansecarakonsistenketentuan intern yang dibuatsendiri (self regulatory banking) dalammelaksanakankegiatanoperasionalnyadengantetapmengacukepadaprinsipkehati-hatian

  9. Jenisjasapada bank umum Bankumummempunyaibeberapajasa yang ditujukankepadamasyarakat agar mendapatkankemudahandalammelakukantransaksi. Berikutadalahjenisjasapada Bank Umum.

  10. TRANSFER Transfer adalahsuatukegiatanjasa bank untukmemindahkansejumlahdantertentusesuaidenganperintahsipemberiamanat yang ditujukanuntukkeuntunganseseorang yang ditunjuksebagaipenerima transfer. Baik transfer uangkeluarataumasukakanmengakibatkanadanyahubunganantarcabang yang bersifattimbalbalik, artinyabilasatucabangmendebetcabang lain mengkredit.

  11. inkaso Inkasomerupakankegiatanjasa Bank untukmelakukanamanatdaripihakketigaberupapenagihansejumlahuangkepadaseseorangataubadantertentu di kota lain yangtelahditunjukolehsipemberiamanat.

  12. INKASO • InkasoKeluarMerupakankegiatanuntukmenagihsuatuwarkat yang telahditerbitkanolehnasabah bank lain. Di sini bank menerimaamanatdarinasabahnyasendiri. • InkasomasukMerupakankegiatan yang masukataswarkat yang telahditerbitkanolehnasabahsendiri. Dalamkegiataninkasomasuk, bank hanyamemeriksakecukupandarinasabahnya yang telahmenerbitkanwarkatkepadapihakketiga.

  13. LETTER OF CREDIT • Letter of Credit ataudalambahasa Indonesia disebutSuratKreditBerdokumenmerupakansalahsatujasa yang ditawarkan bank dalamrangkapembelianbarang, berupapenangguhanpembayaranpembelianolehpembelisejak LC dibukasampaidenganjangkawaktutertentusesuaiperjanjian. • Berdasarkanpengertiantersebut, tipeperjanjianyang dapatdifasilitasi LC terbatashanyapadaperjanjianjual – beli, sedangkanfasilitasyang diberikanadalahberupapenangguhanpembayaran.

  14. KLIRING Kliring adalah pertukaran warkat atau Data Keuangan Elektronik (DKE) antarpeserta kliring baik atas nama peserta maupun atas nama nasabah peserta yangperhitungannya diselesaikan pada waktu tertentu.

  15. DEMIKIAN PRESENTASI DARI KELOMPOK KAMI ATAS PERHATIANNYA KAMI UCAPKAN TERIMA KASIH

More Related