1 / 12

Ade Listiyana Solihah 0 903131 S1 Bahasa smt 5

Ade Listiyana Solihah 0 903131 S1 Bahasa smt 5. Novel Angkatan 2000 LASKAR PELANGI Karya: Andrea Hirata. Unsur Intrinsik : Tema “ Perjuangan sebelas anak belitong dalam mencari ilmu ” Amanat

melba
Télécharger la présentation

Ade Listiyana Solihah 0 903131 S1 Bahasa smt 5

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Ade Listiyana Solihah 0903131 S1 Bahasa smt 5

  2. Novel Angkatan 2000LASKAR PELANGIKarya: Andrea Hirata

  3. UnsurIntrinsik : Tema “Perjuangansebelasanakbelitongdalammencariilmu” Amanat Pantangmenyerahdanbersemangatlahdalammenjalanihidupuntukberjuangmeraihcita-citadanyakinlahkeajaibanitupastiada. Alur Novel inimenggunakanalurmajumundur (alurcampuran).

  4. Tokoh dan Watak Pak harfan: sabar, pekerja keras,bijaksana, berpegang teguh pada pendiriannya. Bu Muslimah: sabar, penyayang, pekerja keras bijaksana dan disiplin. Ikal : baik dan bijaksana Lintang : Cerdas, pintar, disiplin. Sahara : baik, ramah, penyabar Mahar : pemain seni yang handal A Kiong : anak keturunan cina Syahdan : baik, ramah , sopan dan pendiam Kucai :pemimpin yang bertanggung jawab borek : nakal tetapi baik Trapani : baik, suka menolong dan bijaksana Harun : anak yang memiliki keterbelakangan mental

  5. Latar/tempat Belitong, sumatra selatan dan SD Muhamadiyah. Waktu Pagi, siang, sore, dan malam hari.

  6. Unsur Ekstrinsik Sudut Pandang Dalam novel ini pengarang menggunakan sudut pandang orang pertama yaitu ikal. Gaya Penulisan Gaya penulisan pada novel ini ditulis dengan gaya penulisan yang sangat menarik dan didalamnya disisipkan beberapa bahasa belitong sehingga membuat cerita ini menjadi lebih nyata, serta mudah dipahami. Dalam novel ini juga terdapat majas-majas penuh imajinasi dan menyentuh sehingga pembaca tanpa disadari dapat merasakan apa yang diceritakan dalam novel ini.

  7. Biografi Pengarang Andrea Hirata; lahir di belitong, meskipun study mayornya ekonomi, ia amat mengemari sains - fisika, kimia, biologi, astronomi dan tentu saja sastra. Edensor adalah novel ke tiganya setelah best seller laskar Pelangi dan sang pemimpi. Andrea lebih mengidentikan dirinya sebagai seorang akademisi dan backpacker. Sekarang ia telah mengejar mimpinya yang lain untuk tinggal di Kye gompa,desa tertinggi di dunia,di Himalaya. Saat ini Andrea tinggal di bandung dan masih bekerja di kantor pusat PT. TELKOM. Hobinya adalah naik Komidi putar. Komunikasi dengan andrea dapat melalui www.sastrabelitong.multiply.com

  8. SINOPSIS LaskarPelangi Novel “Laskarpelangi” ,InikisahnyatatentangsepuluhanakkampungdiPulauBelitong, Sumatera. Merekabersekolahdisebuah SD yang bangunannyanyarisrubuhdankalaumalamjadikandangternak. Sekolahitunyarisditutupkarenamuridnyatidaksampaisepuluhsebagaipersyaratan minimal. “LaskarPelangi”Padaharipendaftaranmuridbaru, kepalasekolahdanibu guru satu-satunya yang mengajardi SD itutegang. Sebabsampaisiangjumlahmuridbarusembilan. Kepalasekolahbahkansudahmenyiapkannaskahpidatopenutupan SD tersebut. Namunpadasaatkritis, seorangibumendaftarkananaknya yang mengalamiketerbelakangan mental. ”Mohonagar anaksayabisaditerima. SebabSekolahLuarBiasahanyaadadiBangka,” mohon sang ibu. Semuagembira. Harun, namaanakitu,menyelamatkan SD tersebut. Sekolah pun takjadiditutupwalausepanjangberoperasimuridnyacumasebelas.

  9. Dari sanalahdimulaiceritamereka. Mulaidaripenempatantempatduduk, pertemuanmerekadengan Pak Harfan, perkenalanmereka yang luarbiasadimana A Kiong yang malahcengar-cengirketikaditanyakannamanyaoleh guru mereka, Bu Mus. Kejadianbodoh yang dilakukanolehBorek, pemilihanketuakelas yang diproteskerasolehKucai, kejadianditemukannyabakatluarbiasaMahar, pengalamancintapertamaIkal, sampaipertaruhannyawaLintang yang mengayuhsepeda 80 km pulangpergidarirumahnyakesekolah. Cerita ini terjadi di desa Gantung, Belitong Timur . Dimulai ketika sekolah Muhammadiyah terancam akan dibubarkan oleh Depdikbud Sumsel jikalau tidak mencapai siswa baru sejumlah 10 anak. Ketika itu baru 9 anak yang menghadiri upacara pembukaan, akan tetapi tepat ketika Pak Harfan, sang kepala sekolah, hendak berpidato menutup sekolah, Harun dan ibunya datang untuk mendaftarkan diri di sekolah kecil itu.

  10. Mereka, Laskar Pelangi - nama yang diberikan Bu Muslimah akan kesenangan mereka terhadap pelangi-pun sempat mengharumkan nama sekolah dengan berbagai cara. Misalnya pembalasan dendam Mahar yang selalu dipojokkan kawan-kawannya karena kesenangannya pada okultisme yang membuahkan kemenangan manis pada karnaval 17 Agustus, dan kejeniusan luar biasa Lintang yang menantang dan mengalahkan Drs. Zulfikar, guru sekolah kaya PN yang berijazah dan terkenal, dan memenangkan-lomba cerdas cermat. LaskarPelangimengarungihari-harimenyenangkan, tertawadanmenangisbersama. Kisahsepuluhkawananiniberakhirdengankematian ayah Lintang yang memaksa Einstein cilikituputussekolahdengansangatmengharukan, dandilanjutkandengankejadian 12 tahunkemudiandimanaIkal yang berjuangdiluarpulauBelitongkembalikekampungnya. Kisahindahinidiringkasdengankocakdanmengharukanoleh Andrea Hirata, kitabahkanbisamerasakansemangatmasakecilanggotasepuluhLaskarPelangiini.

  11. Lintangmerupakanmurid yang cerdasdanpenuhsemangatwalauhidupdalamkemiskinan. SetiaphariLintangharusmengayuhsepedatua yangsaeringputusrantainyakesekolah. Pulangpergisejauh 80 km. Bahkanharusmelewatisungai yang banyakbuayanya. Merekabersekolahdanbelajarpadakelas yang samadarikelas 1 SD sampaikelas 3 SMP, danmenyebutdirimerekasebagaiLaskarPelangi. Padabagian-bagianakhircerita, anggotaLaskarPelangibertambahsatuanakperempuan yang bernama Flo, seorangmuridpindahan. Keterbatasan yang adabukanmembuatmerekaputusasa, tetapimalahmembuatmerekaterpacuuntukdapatmelakukansesuatu yang lebihbaik.

  12. TERIMA KASIH

More Related