1 / 17

PERTEMUAN – 9 KULIAH SISTEM OPERASI SISTEM BERKAS

PERTEMUAN – 9 KULIAH SISTEM OPERASI SISTEM BERKAS. Dahlan Abdullah http://dahlan.unimal.ac.id Email : dahlan.unimal@gmail.com. TUJUAN INSTRUKSIONAL. TINJAUAN INSTRUKSIONAL UMUM / TIU Mahasiswa mampu untuk menjelaskan sistem pemberkasan TINJAUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS / TIK

myrna
Télécharger la présentation

PERTEMUAN – 9 KULIAH SISTEM OPERASI SISTEM BERKAS

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PERTEMUAN – 9 KULIAH SISTEM OPERASISISTEM BERKAS Dahlan Abdullahhttp://dahlan.unimal.ac.id Email : dahlan.unimal@gmail.com

  2. TUJUAN INSTRUKSIONAL • TINJAUAN INSTRUKSIONAL UMUM / TIU Mahasiswa mampu untuk menjelaskan sistem pemberkasan • TINJAUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS / TIK Mahasiswa mampu untuk menjelaskan konsep dasar berkas, atribut yang di gunakan, operasi dan jenis berkas, metode akses, struktur direktori, proteksi berkas, sampai dengan macam-macam sistem berkas

  3. PEMBAHASAN • Pengertian Sistem Berkas • Atribut yang Di Gunakan • Operasi dan Jenis Berkas • Metode Akses • Struktur Direktori • Proteksi Berkas • Manajemen Ruang Kosong (Free Space) • Macam-macam Sistem Berkas

  4. Sistem Berkas • Sistem berkas merupakan mekanisme penyimpanan on-line serta untuk akses, baik data mau pun program yang berada dalam Sistem Operasi • Dua bagian penting pada Sistem Berkas 1. Kumpulan berkas, sebagai tempat penyimpanan data 2. Struktur direktori, yang mengatur dan menyediakan informasi mengenai seluruh berkas dalam sistem

  5. Atribut Berkas • Nama; merupakan satu-satunya informasi yang tetap dalam bentuk yang bisa dibaca oleh manusia (human-readable form) • Type; dibutuhkan untuk sistem yang mendukung beberapa type berbeda • Lokasi; merupakan pointer ke device dan ke lokasi berkas pada device tersebut • Ukuran (size); yaitu ukuran berkas pada saat itu, baik dalam byte, huruf, atau pun blok • Proteksi; adalah informasi mengenai kontrol akses, misalnya siapa saja yang boleh membaca, menulis, dan mengeksekusi berkas • Waktu, tanggal dan identifikasi pengguna.

  6. Operasi Berkas • Membuat sebuah berkas • Menulis pada sebuah berkas • Membaca sebuah berkas • Menempatkan kembali sebuah berkas • Menghapus sebuah berkas • Memendekkan berkas

  7. Jenis Berkas

  8. Metode Akses • Akses secara berurutan • Akses langsung • Akses dengan Menggunakan Indeks

  9. Operasi pada Direktori Operasi pada Direktori : • Mencari berkas • Membuat berkas • Menghapus berkas • Menampilkan isi direktori • Mengganti nama berkas • Melintasi sistem berkas

  10. Struktur Direktori • Direktori Satu Tingkat • Direktori Dua Tingkat • Direktori dengan Struktur Tree • Direktori Dengan Struktur Acyclic-Graph • Direktori Dengan Struktur Graph

  11. Proteksi Berkas • Tipe Akses Pada Berkas • Akses List dan Group • Pendekatan Sistem Proteksi yang Lain

  12. Metode Alokasi Berkas 1. Alokasi Secara Berdampingan (Contiguous Allocation). 2. Alokasi Secara Berangkai (Linked Allocation). 3. Alokasi Dengan Indeks (Indexed Allocation).

  13. Manajemen Ruang Kosong 1. Menggunakan Bit Vektor 2. Linked List 3. Grouping 4. Counting

  14. Sistem Berkas pada Windows Direktori yang secara otomatis dibuat dalam instalasi Windows adalah: 1. Direktori C:\WINDOWS 2. Direktori C:\Program Files 3. Direktori C:\My Documents

  15. Sistem Berkas dalam Sistem Operasi Windows 1. FAT 16 Sistem berkas ini digunakan dalam sistem operasi DOS dan Windows 3.1 2. FAT 32 Sistem ini digunakan oleh keluarga Windows 9x 3. NTFS (New Technology File System) Sistem berkas ini adalah sistem berkas berbasis journaling dan dapat digunakan hanya pada keluarga Windows NT. Keunggulan sistem ini adalah fasilitas recovery yang memungkinkan dilakukannya penyelamatan data saat terjadi kerusakan pada sistem operasi.

  16. Sistem Berkas pada UNIX (dan turunannya) 1. Direktori /root. 2. Direktori /bin. 3. Direktori /dev. 4. Direktori /etc. 5. Direktori /lib. 6. Direktori /sbin. 7. Direktori /usr. 8. Direktori /var.

  17. Macam-macam Sistem Berkas di UNIX 1. EXT2. 2. EXT3. 3. JFS (Journaling File System). 4. ReiserFS. 5. Dan Lain-lain.

More Related