1 / 14

KONTRAK PEMBELAJARAN

KONTRAK PEMBELAJARAN. KIMIA BAHAN ALAM. TEAM TEACHING : Harwoko , M . Sc. , Apt . Dr. Warsinah, M.Si., Apt. UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU -ILMU KESEHATAN JURUSAN FARMASI BAGIAN BIOLOGI FARMASI 201 4. KIMIA BAHAN ALAM (FA 235).

phuong
Télécharger la présentation

KONTRAK PEMBELAJARAN

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. KONTRAK PEMBELAJARAN KIMIA BAHAN ALAM TEAM TEACHING: Harwoko, M.Sc., Apt. Dr. Warsinah, M.Si., Apt. UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU-ILMU KESEHATAN JURUSAN FARMASI BAGIAN BIOLOGI FARMASI 2014

  2. KIMIA BAHAN ALAM (FA 235) • Tahun Akademik : 2013/2014 • Semester : IV (Genap) • Bobot SKS : 3 (2-1) • MK prasyarat : Farmakognosi • Dosen Pengampu : • Harwoko, M.Sc., Apt. • Dr. Warsinah,M.Si., Apt

  3. KESEPAKATAN • JADWAL KULIAH: • Senin07.30 – 09.10 WIB (Kelas A) • Selasa 07.30 – 09.10 WIB (Kelas B) • JAM MASUK: • KETERLAMBATAN 15 MENIT • PAKAIAN • - rapi, sopan • - pakaian tidak ketat, rok diusahakan panjang • - forbidden : kaos oblong, sandal/sepatu sandal • PRESENSI KOORDINATOR KELAS?

  4. GBPP Mata Kuliah Kimia Bahan Alam

  5. Lanjutan....GBPP KBA (2)

  6. Lanjutan....GBPP KBA (3)

  7. Lanjutan....GBPP KBA (4)

  8. REFERENSI Bruneton, J., 1999, Pharmacognosy, Phytochemistry & Medicinal Plants, 2nd Edition, Intercept Ltd., New York Cannell, R.J.P., 1998, Natural Product Isolation, Humana Press, Totowa Dewick, P.M., 2002, Medicinal Natural Products, A Biosyntetic Approach, 2nd Edt John Wiley and Sons, England Harborne, J.B., 1987, Metode Fitokimia, Penuntun Cara Modern Menganalisis Tumbuhan, terjemahan K. Padmawinata, Penerbit ITB, Bandung Hostettmann K. and Marstm A., 1995, Cara Kromatografi Preparatif, terjemahan K. Padmawinata, Penerbit ITB Bandung.

  9. REFERENSI Robinson, T., 1995, Kandungan Organik Tumbuhan Tinggi, terjemahan K. Padmawinata, Edisi ke-6, Penerbit ITB Bandung. Mabry, T.J, Markham K.R. and Thomas, MB., 1970, The Systematic Identification of Flavonoids, Springer Verlag, Berlin. Pavia, D.L., Lampman, G.M., Kriz, G.S and Vyvyan, J.R, 2009, Introduction to Spectroscopy, 4th Edt., Brooks/Cole, Belmont USA. Samuelsson, G., 1999, Drugs of Natural Origins, A Text Book of Pharmacognosy, 4th revised edition, Apotekarsocieteten,Sweden. Stahl, E., 1969, Thin Layer Chromatography, A Laboratory Handbook, Springer-Verlag, New York. Wagner, H. and Bladt S., 1996, Plant Drug Analysis, A Thin Layer Chromatography Atlas, 2nd Edt., Springer, Berlin Heidelberg.

  10. TUGAS MANDIRI • MelakukanREVIEW JURNAL ILMIAH, • Pilihan topik yang relevan dengan materi kuliah, • Bagian jurnal yang direview meliputi latar belakang, rumusan masalah, tujuan, metodologi, hasil dan pembahasan, kesimpulan, disertai kritik dan rekomendasi (bila perlu) dari reviewer. • Tugas mandiri dikumpulkan paling lambat 1 minggu sebelum kuliah terakhir (pertemuan ke-13), • Pada saat kuliah terakhir (pertemuan ke-14) akan dilakukan presentasi & diskusi tugas. PRAKTIKUM (1 SKS) • MATERI : • Penapisanfitokimia • Teknik ekstraksi, Identifikasi dan isolasi senyawa aktif • Jadwal/acara praktikum, pembagian mhs akan ditentukan selanjutnya • (ASISTENSI PRAKTIKUM)

  11. EVALUASI Nilai tatap muka di kelas

  12. NILAI PRAKTIKUM(1 sks) Nilai praktikum ini besarnya 30% dari nilai gabungan

  13. NILAI AKHIR PEDOMAN PENILAIAN

  14. Terima kasih

More Related