1 / 15

TEKS MISA TGL 12 MEI 2013

TEKS MISA TGL 12 MEI 2013. PEMB : THIS IS THE DAY TKK : 347 KEMULIAAN : 348 MAZMUR : 836 ALLELUIA : 956 PERSEMBAHAN : TRIMALAH YA BAPA KUDUS : 390 BAPA KAMI : L. PUTUT SALAM DAMAI : DALAM YESUS KITA BERSAUDARA ANAK DOMBA : 411 KOMUNI : - SIGNUM AMORIS

taniel
Télécharger la présentation

TEKS MISA TGL 12 MEI 2013

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. TEKS MISA TGL 12 MEI 2013 • PEMB : THIS IS THE DAY • TKK : 347 • KEMULIAAN : 348 • MAZMUR : 836 • ALLELUIA : 956 • PERSEMBAHAN : TRIMALAH YA BAPA • KUDUS : 390 • BAPA KAMI : L. PUTUT • SALAM DAMAI : DALAM YESUS KITA BERSAUDARA • ANAK DOMBA : 411 • KOMUNI : - SIGNUM AMORIS - SEMESTA BERNYANYI - DENGAR DIA PANGGIL NAMA SAYA • PENUTUP : KITA ADALAH GEREJA

  2. THIS IS THE DAY Ha hallelujah, ha hallelu! 5x Ha hallelu ... (this is the, this is the) This is the day, this is the day that the Lord hath made 2x We will rejoice, we will rejoice And be glad in it 2x This is the day that the Lord hath made We will Rejoice and be glad in it (Ha halle, ha halle, ha halleluia)

  3. Coda : This is the day, this is the day That the Lord hath made (ha halleluja, ha hallelu!) Ha halleluja, ha hallelu! 3x

  4. MAZMUR TANGGAPAN (PS 836) Reff : Segala bangsa bertepuk tanganlah Berpekiklah untuk Allah raja semesta Ayat : Tuhan adalah raja! Biarlah bumi bersorak sorai, biarlah banyak pulau bersukacita! Keadilan dan hukum adalah tumpuan takhtaNya!

  5. Langit memberitakan keadilanNya dan segala bangsa melihat kemuliaanNya Segala dewata sujud menyembah Allah. Reff Sebab Engkaulah, ya Tuhan, Yang Mahatinggi di atas seluruh bumi Engkau sangat dimuliakan di atas segala dewata. Reff

  6. ALLELUYA (PS 956) Reff : Alleluya, alleluya, alleluya. Alleluya, alleluya, alleluya. Ayat : Aku tidak akan meninggalkan kamu sebagai yatim piatu. Aku akan datang kembali kepadamu dan hatimu akan bersukacita. reff

  7. TRIMALAH YA BAPA (MB 233) Trimalah roti anggur persembahan diri kami Trimalah ya Bapa trimalah Pralambang karya kami suka duka hidup ini Trimalah ya Bapa trimalah. Reff Reff : Trimalah syukur kami atas sgala kurniaMu Trimalah ya Bapa trimalah Trimalah syukur kami atas sgala kurniaMu Trimalah ya Bapa trimalah

  8. Trimalah berkatilah persembahan bersahaja Trimalah ya Bapa trimalah Satukan dengan kurban Yesus Kristus PuteraMu Trimalah ya Bapa trimalah. Reff

  9. SIGNUM AMORIS(Tanda Cinta) Karna suram, relung kalbu Tak kutangkap isyaratMu. Karna redup, suluh hati Tak mampu kuartikan,kasihMu dari puncak Kalvari reff : Kumencari dalam gelapku tanda-tanda nyata bahwa Kau mencintaiku sampai hingga di ujung waktu Saat kulihat salibMu Lembut Kau ucap inilah tanda ... cintaku.

  10. Bridge : Terkadang ku menghindar Ingkar dari isyarat cintaMu Namun salib itu Slalu ikuti langkahku kemanapun ku ingin menuju.... Back 2 reff

  11. SEMESTA BERNYANYI Alam raya menyanyikan kemuliaanNya Cakrawala memazmurkan karya tanganNya Lalala lalala lalalalala 2x Dengan firmanNya yang ajaib, tercipta karyanya Siang dan malam, langit dan bumi, semua yang ada. Burung-burung berkicauan, menyambut sang Surya Bunga bermekaran, alam riang ria, memuji namaNya

  12. Reff : Semesta bernyanyi... Karena kasih Nya.... Tak berubah sampai selamanya Puji agungkan namaNya. Hanya Tuhanlah yang layak untuk dipuji 2x Burung-burung berkicauan, menyambut sang surya Bunga bermekaran, alam riang ria memuji namaNya. Reff

  13. Lalala lalala lalalalala 2x Burung-burung berkicauan, menyambut sang surya Bunga bermekaran, alam riang ria memuji namaNya. Reff Reff : Semesta bernyanyi... Karena kasih Nya.... Tak berubah sampai selamanya Puji agungkan namaNya. (reff 2x) Hanya Tuhanlah yang layak untuk dipuji 4x Puji Tuhan....!

  14. KITA ADALAH GEREJA Uuuuu........................................... Kita rasakan kasihNya Di tempat kudus ini Di tengah-tengah saudara Bersatu dalam kasih Biar persekutuan ini menjadi berkat slalu Mari tunjukkan pada dunia kasih Allah besar Reff : Kita greja umat pilihan Kita membritakan firmanNya Bersatu hati dan tenaga bersama saudara, Melayani di dalam namaNya!

  15. Mari bergabung bersama Dengarkan panggilanNya, Mari bekerja bersama Lakukan amanatNya, Tuhan akan menjaga kita dan memimpin kita selama kita melakukan semua perintahNya. Reff Coda : Kita greja kan melayani Dia!

More Related