1 / 21

Individu , Keluarga dan Masyarakat

Individu , Keluarga dan Masyarakat. Manusia pada dasarnya adalah mahluk yang hidup dalam kelompok dan mempunyai organisme yang terbatas di banding jenis mahluk lain ciptaan Tuhan .

baird
Télécharger la présentation

Individu , Keluarga dan Masyarakat

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Individu, KeluargadanMasyarakat Manusiapadadasarnyaadalahmahluk yang hidupdalamkelompokdanmempunyaiorganisme yang terbatasdi banding jenismahluk lain ciptaanTuhan. Untukmengatasiketerbatasankemampuanorganisasinyaitu, menusiamengembangkansistem-sistemdalamhidupnyamelaluikemampuanakalnyasepertisistemmatapencaharian, sistemperlengkapanhidupdan lain-lain. Seandainyamanusiaituhidupsendiri, misalnyadalamsebuahruangantertutuptanpaberhubungandenganmanusialainnya, makajelasjiwanyaakanterganggu.

  2. Nalurimanusiauntukselaluhidupdanberhubungandenganorang lain disebut “gregariousness” danolehkarenaitumanusiadisebutmahluksosial. • Denganadanyanaluriini, manusiamengembangkanpengetahuannyauntukmengatasikehidupannyadanmemberimaknakepadakehidupannya, sehinggatimbulapa yang kitakenalsebagaikebudayaanyaitusistemterintegrasidariperilakumanusiadalamberinteraksidenganlingkungannya.

  3. Dengansistemterintegrasimanusiadikenalsebagaimahluk yang berbudayakarenaberfungsisebagaipembentukkebudayaan, • karenadidorongolehhasratataukeinginanyang adadalamdirimanusiayaitu : 1. menyatudenganmanusia lain yang berbedadisekelilingnya 2. menyatudengansuasanadalamsekelilingnya

  4. MANUSIA SEBAGAI MAHLUK INDIVIDU • Individuberasaldarikatalatin “individuum” artinya yang tidakterbagi, makakataindividumerupakansebutan yang dapatdigunakanuntukmenyatakansuatukesatuan yang paling kecildanterbatas. • Kataindividusebagaikesatuan yang terbatasyaitusebagaimanusiaperseorangan. • Istilahindividudalamkaitannyadenganpembicaraanmengenaikeluargadanmasyarakatmanusia, dapat pula diartikansebagaimanusia.

  5. PertumbuhanIndividu • Perkembanganmanusia yang wajardan normal harusmelaluiprosespertumbuhandanperkembanganlahirbatin. • pertumbuhanadalahsuatuperubahan yang menujukearah yang lebihmaju, lebihdewasa. • Menurutparaahli yang menganutaliranasosiasiberpendapat, bahwapertumbuhanpadadasarnyaadalahprosesasosiasi. Padaprosesasosiasi yang primer adalahbagian-bagian. • Dapatdirumuskansuatupengertiantentangprosesasosiasiyaituterjadinyaperubahanpadaseseorangsecaratahapdemitahapkarenapengaruhtimbalbalikdaripengalamanatauempiriluarmelaluipancainderayang menimbulkansensationsmaupunpengalamandalammengenalkeadaanbatinsendiriyang menimbulkansensation.

  6. Faktor-faktor yang mempengaruhipertumbuhan: 1. PendirianNativistik.Menurutparaahlidarigolonganiniberpendapatbahwapertumbuhanitusemata-mataditentukanolehfactor-faktor yang dibawasejaklahir 2. PendirianEmpiristikdanenvironmentalistik. Pendirianiniberlawanandenganpendapatnativistik, merekamenganggapbahwapertumbuhanindividusemata-matatergantungpadalingkungan,sedangkandasartidakberperansamasekali. 3. Pendiriankonvergensidaninteraksionisme. Aliraniniberpendapatbahwainteraksiantaradasardanlingkungandapatmenentukanpertumbuhanindividu.

  7. Tahappertumbuhanindividuberdasarkanpsikologi • Masa vital yaitu dari usia 0.0 sampai kira-kira 2 tahun. • Padamasa vital iniindividumenggunakanfungsi-fungsibiologisuntukmenemukanberbagaihaldalamdunianya. meurutFruedtahunpertamadalamkehidupanindividuitusebagaimasa oral, karenamulutdipandangsebagaisumberkenikmatandanketaidaknikmatan. Mulut merupakan alat utama untuk melakukan eksplorasi dan belajar. • Pada tahun kedua anak belajar berjalan, dan dengan berjalan itu anak mulai pula belajar menguasai ruang.

  8. 2. Masaestetikdariumurkira-kira 2 tahunsampaikira-kira 7 tahun • Pasaestetikinidianggapsebagaimasapertumbuhan rasa keindahan. Padamasainipertumbuhananak yang terutamaadalahfungsipancaindera. Tampakmuncukgejalakenakalan yang umumnyaterjadiantara 3 tahunsampaiumur 5 tahun. • Anakseringmenentangkehendakorangatau, kadangsampaimenggunakankata – katakasar, dengansengajamelanggarapa yang dilarangdantidakmelakukanapa yang seharusnyadilakukan.

  9. Adapunalasananakberbuatkenakalandalamusiatersebutadalah : • pertumbuhanbahasanya yang merupakan modal utamabagianakdalammenghadapidunianyamakasamapi-lahanakpadapenyadaran ”aku”nyaatautahapmenemukan ”akunyayaitusuatutahapketikaanakmenemukandirinyasebagaisubyek. • Mulaimampumengadakanpemisahansecarasadarantaradirinyasendirisebagaisubyekdan yang lain sebagaiobyekmakakemampuaninikinidimilikinya. Berartidiamenyadaribahwadirinyajugasubyekseperti yang lain. sebagaisubyekdiamempunyaikebebasanuntukmenghendakisesuatu. • Padamasainiterjadiapa yang kitasebutdenganmenghendakidankehendak yang dimilikitidakdapatditahan-tahan; akantetapikalaudiatelahmemperolehnyamakadiatidaklagimemperdulikannyadanmenghendakibenda yang lain danseterusnya

  10. Masaintelektualdarikira-kria 7 tahunsampaikira-kira 13 tahunatau 14 tahun adabeberapasifatkhaspadaanak-anakmasainiantara lain : a. adanyakorelasipositifyang tinggiantarakeadaanjasmanidenganprestasisekolah b. sikaptundukkepadaperaturan-peraturan, permainan yang tradisional c. adanyakecenderunganmemujidirisendiri d.kalautidakdapatmenyelesaikansesuatusoalmakasoalitudianggaptidakpenting? e. senangmembandingkandirinyadengananak lain f. adanyaminatkepadakehidupanpraktissehari-hari yang konkrit g. amatrealistikingintahu, inginbelajar h. gemarmembentukkelompoksebaya

  11. 4. Masasosial, kira-kiraumur 13 atau 14 tahunsampaikira-kira 20 – 21 tahun ?

  12. KELUARGA DAN FUNGSINYA DIDALAM KEHIDUPAN MANUSIA • Keluargaadalahunit/satuanmasyarakatterkecil yang sekaligusmerupakansuatukelompokkecildalammasyarakat. • Kelompokinidalamhubungannyadenganperkembanganindividuseringdikenaldengansebutanprimary group. Kelompokinilah yang melahrikanindividudenganberbgaimacambentukkepribadiannyadalammasyarakat.

  13. Keluargamerupakangejala universal yang terdapatdimana-manadi DAN keluargamempunyai 4 karakteristik yang memberikejelasantentangkonsepkeluarga . • Keluargaterdiridariorang-orang yang bersatukarenaikatanperkawinan, darahatauadopsi. Yang mengiaktsuamidanistriadalahperkawinan, yang mempersatukanorangtuadananak-anakadalahhubungandarah (umumnya) dankadang-karangadopsi. • paraanggotasuatukeluargabiasanyahidupbersama-samadalamsaturumahdanmerekamembentuksauturumahtangga (household) kadang-kadangsaturumahtanggaituhanyaterdiridarisuamiistritanpaanak-anak, ataudengansatuatauduaanaksaja • Keluargaitumerupakansatukesatuanorang-orang yang berinteraksidansalingberkomunikasi, yang memainkanperansuamidanistri, bapakdanibu, anaklaki-lakidananakperempuan • Keluargaitumempertahankansuatukebudayaanbersama yang sebagianbesarberasaldarikebudayaanumum yang lebihluas.

  14. Dalambentuknya yang paling dasarsebuahkeluargaterdiriatasseoranglaki-lakidanseorangperempuan, danditambahdengananak-anakmereka yang belummenikah, biasanyatinggaldalamsaturumah, dalamantropologidisebutkeluargainti. • satukeluargainidapatjugaterwujudmenjadikeluargaluasdenganadanyatambahandarisejumlahorang lain, baik yang kerabatmaupun yang tidaksekerabat, yang secarabersama-samahidupdalamsaturumahtanggadengankeluargainti. Emile Durkheim : mengemukakantentangsosiologikeluargadalamkaryanya : Introduction a la sosiologi de la famile(mayor Polak, 1979: 331). Bersumberdarikaryainimunculistilah : keluarga conjugal : yaitukeluargadalamperkawinanmonogamy, terdiridari ayah, ibu, dananak-anaknya. Keluarga conjugal seringjugadisebutkeluargabatihataukeluargainti.

  15. Koentjaraningratmembedakan 3 macamkeluargaluasberdasarkanbentuknya : • 1. keluargaluasutrolokal, berdasarkan adapt utrolokal, terdiridarikeluargainti senior dengankeluarga-keluargabatih/intianaklaki-lakimaupunanakperempuan • 2. keluargaluasviriolokal, berdasakan adapt viriolokal, terdiridarisatukeluargainti senior dengankeluarga-keluargaintidarianak-anaklelaki • 3. Keluargaluasuxorilokal, berdasarkan adapt uxorilokal, terdiridarisatukeluargainti senior dengankeluarga-keuargabatih/intianak-anakperempuan

  16. Dalamkeluargaseringkitajumpaiadanyapekerjaan-pekerjaan yang harusdilakukan. Suatupekerjaan yang harusdilakukanitubiasanyadisebutfungsi. Fungsikeluargaadalahsuatupekerjaan-pekerjaan yang harusdilaksanakandidalamatauolehkeluargaitu. Macam-macamfungsikeluargaadalah 1. Fungsibiologis 2. FungsiPemeliharaan 3. FungsiEkonomi 4. FungsiKeagamaan 5. FungsiSosial

  17. MASYARAKAT SUATU UNSUR DARI KEHIDUPAN MANUSIA • Masyarakatadalahsuatuistilah yang kitakenaldalamkehidupansehari-hari, • masyarakatkota, • masyarakatdesa, • masyarakatilmiah, dan lain-lain. DalambahasInggrisdipakaiistilahsociety yang berasaldarikatalatinsocius, yang berarti “kawan” istilahmasyarakatitusendiriberasaldariakarkataArserta, berpartisipasiabyaituSyaraka yang berarti“ ikut”

  18. Peter L Berger, seorangahlisosiologimemberikandefinisimasyarakatadalah: “ masyarakatmerupakansuatukeseluruhankomplkeshubunganmanusia yang luassifatnya.” • Koentjaraningratdalamtulisannyamenyatakanbahwamasyarakatadalah “sekumpulanmanusiaataukesatuanhidupmanusia yang berinteraksimenurutsuatusistemadatistiadattertentu yang bersifatkontinyu, dan yang terikatolehsuaturasa identitasbersama”.

  19. Dalamperkembangandanpertumbuhannyamasyarakatdapatadigolongkanmenjadi : 1. Masyarakatsederhana. Dalamlingkunganmasyarakatsederhana (primitive) polapembagiankerjacenderungdibedakanmenurutjeniskelamin. Pembagiankerjaberdasarkanjeniskelamin, nampaknyaberpangkaltolakdarilatarbelakangadanyakelemahandankemampuanfisikantaraseorangwanitadanpriadalammenghadapitantangan-tantanganalamyagnbuassaatitu. 2. MasyarakatMaju. Masyarakatmajumemilikianekaragamkelomoksosial, ataulebihdikenaldengansebuatankelompokorganisasikemasyarakatan yang tumbuhdanberkembangberdasarkankebutuhansertatujuantertentu yang akandicapai. Dalamlingkunganmasyarakatmaju, dapatdibedakan

  20. Dalamlingkunganmasyarakatmaju, dapatdibedakan • Masyarakatnon industri. Secaragarisbesar, kelompokinidapatdigolongkanmenjadiguagolonganyaitukelompok primer dankelompoksekunder. Dalamkelompok primer, interaksiantaranggotanyaterjdilebihintensif, lebiherat, lebiakrab. Kelompokinidisebutjugakelompok face to face group.Sifatinteraksibercitrakekeluargaandanlebihberdasarkansimpati. Pembagiankerjaataupembagiantugaspadakelompokinidititikberakanpadakesadaran, tanggungjawabparaanggotadanberlangsungatasdasar rasa simpatidansecarasukarela. Dalamkelompoksekunderterpautsalinghubungantidaklangsung, formal, jugakurangbersifatkekeluargaan. Olehkrnitusifatinteraksi, pembagiankerja, diaturatasdasarpertimbangan-pertimbagnanrasionalobyektif. Para anggotamenerimapembagiankerjaatasdasarkemampuan / keahliantertentu, disampingdituntut target dantujuantertentu yang telahditentukan. b. MasyarakatIndustri. Contohtukangroti, tukangsepatu, tukangbubut, tukanglas

  21. Tugas 2 • MembuatTabelMasaDepan – andadilahirkanorangtuapunyaharapan – setelah anda dewasa anda secara sadar sebagai tulang punggung harapan keluarga dan orang tua • Anda juga memiliki keinginan dan cita-cita setelah proses pencarian jati diri, proses tumbuh dan berkembang • Anda sebagai makhluk inidividu, keluarga dan masyarakat dan punya cita-cita – buatlah tabel masa depan ( gambaran langkah-langkah dalam mewujudkan cita-cita anda) • Foto-foto (perjalanan hidup anda) • Prestasi (ijasah, piagam, penghargaan) • dalam bentuk tabel atau diagram Reverensibuku diktat ISD bab 3 Individu, Keluarga dan Masyarakat

More Related