1 / 11

LIPSTIK

LIPSTIK. Pharm.Dr . Joshita Djajadisastra , MS, PhD. SEJARAH. Zaman Greek dan Roman Empire warna dari tanaman digunakan pada pipi dan bibir Warna yg digunakan adalah carmine (cochineal) dari cochineal bug dan carthamin dari safflower dari Jepang

daktari
Télécharger la présentation

LIPSTIK

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. LIPSTIK Pharm.Dr. JoshitaDjajadisastra, MS, PhD

  2. SEJARAH • Zaman Greek dan Roman Empire warnadaritanamandigunakanpadapipidanbibir • Warnaygdigunakanadalah carmine (cochineal) dari cochineal bug dancarthamindari safflower dariJepang • Lipstik modern terdiridariminyak, lemak, dan wax jamanitusampaisetelah PD I belumada • Carmine danCatharmine lama kelamaandigantikanolehTetrabromofluoresceinsintetik yang ternyatalebihawet

  3. SYARAT KUALITAS LIPSTIK • Tidakbolehmengiritasiataumembahayakanbibir • Tidakbolehmempunyai rasa ataubauygtidakenak • Mudahdioleskandenganlembutdantetapnampakbagusuntukwaktu yang diinginkan • Bentuknyaharustetap, tidakpatah, berubahbentukataumelembekselamapenyimpanan/pemakaian • Tidakbolehberkeringatatau bloom • Harustetapmemberikanpenampilanygmenarikdanwarnanyatidakbolehberubah

  4. Bahanbaku yang digunakan: oily based material and coloring agent • Bahanberbasisminyak: wax, solid padasuhukamar, untukmembentuk stick. Contohminyakalam: carnauba wax, beeswax, candelilla wax, Japan wax, mineral wax (paraffin solidum), microcrystalline wax, seresindanhidrokarbon wax yang lain. Oil ygdigunakanadalahcairpadasuhutubuhatau TL nyasekitarsuhutubuh. Contoh natural oil: cocoa butter, castor oil, jojoba oil, macademia nut oil dan lanolin oil; hydrocarbon oil: petrolatum and liquid paraffin dan synthetic fatty acid ester. Castor oil – proper viscosity danpelarut dyes.

  5. Secaraumum, bahanalammempunyaisejumlahpolaritastertentu yang membantukestabilandispersipigmen. Yang lazimdigunakanadalah wax alam – dapatmengeraskan – excellent shgbanyakdigunakan. • Hati2 dengansweating: absorpsilembabolehbahanbakudantengik • Glycerides, sintetik oil terutamatrigliserida yang bermacam2 tergantungrantaikarbondanposisipercabangannyapadarantaialifatik. Wax cair/ester minyakjugaseringdigunakan

  6. Octyldodecylricinoleatesynthetized, menirubahanalamdanpolybutene, no polarity, jugaseringdigunakan. • Dalambeberapakasus, sejumlahkecilsurfaktan non ioniklipofilikditambahkanuntukmendispersikanwarnadiseluruh basis lipstik • Mempunyaifungsihumektan– lips moisture balance; emulsi (ada air danhumektandalamperbandingan yang stabil) dimasukanjuga. • Ditambahkanjugauv absorber, reflektor, danpelindungbibirdariuvdankekeringan yang lain • Lip balm. Lip conditioner.

  7. ZAT PEWARNA • Sesuaiperaturanterkait • Pewarnasintetikorganik : dye danpigmen • Pigmen: pigmen color danpigmen lake; dyes dikonversimenjadibentukygtidaklarutmenggunakansenyawalogam • Dyes- staining dyes: tetrabromofliorescein, tetrachlorotetrabromofluorescein, dibromofluorescein. • Castor oil untukmelarutkan dyes, jugaminyakpelarutlainnya: butyl stearate, diethyl sebacate, tetrahydrofurfuryl alcohol/acetate • Shades: variasikandenganpigmenanorganikselaindaripewarnaorganiksintetik. TiO2, FeOmerah, Fe2O3 kuning, dan Fe hitamdigunakanuntukmengaturwarnadankecerahan. TiO2 coated mica dan colored TiO2 coated mica digunakanuntukmemberikanefek pearly luster. • Pigmenorganikjugadigunakanuntukuntukpelekatandankualitas yang baikdansekarangpermukaannyasdhditreatsedemikianrupauntukmeningkatkankemampuandispersidanstabilitasnya

  8. Contoh formula Lipstik Oil Based

  9. Pembuatan • TiO2 LRB dan LRB BCA dimasukkandalamsebagian castor oil dandigilingdalam roller mill (komponenpigmen) • Tribromofluoresceindilarutkandalamsebagian lain castor oil (komponen dye) • Lelehkanbahan lain denganpemanasandancampur, tambahkankomponenpighmendan dye, campurdalamhomomixizer agar rata • Tuangkandalamcetakandansegeradinginkan

  10. Contoh Formula tipeEmulsi

  11. Pembuatan • TiO2 LRB dan LRB BCA dimasukkandalamsebagian castor oil dandigilingdalam roller mill (komponenpigmen) • Tribromofluoresceindilarutkandalamsebagian lain castor oil (komponen dye) • Larutkandalam air 80oC: gliserindanpropulenglikol (fase air) • Lelehkanbahanlemakdancampur, tambahkanpigmendan dyes, campurdalamhomomixersampai rata • Masukkanfase air dancampursampaihomogendalamhomomixer. • Tuangkandalamcetakandansegeradinginkan

More Related