1 / 11

MODUL 4 MENGOPERASIKAN SOFTWARE PENGOLAH KATA

MODUL 4 MENGOPERASIKAN SOFTWARE PENGOLAH KATA. SOAL TEORI 1. Bagaimana langkah awal menginstall pengolah kata: memasukkan CD MS Office ke CD ROM, kemudian klik tombol perintah Del memasukkan CD MS Office ke CD ROM, kemudian klik tombol perintah Setup

devi
Télécharger la présentation

MODUL 4 MENGOPERASIKAN SOFTWARE PENGOLAH KATA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MODUL 4 MENGOPERASIKAN SOFTWARE PENGOLAH KATA

  2. SOAL TEORI • 1. Bagaimana langkah awal menginstall pengolah kata: • memasukkan CD MS Office ke CD ROM, kemudian klik tombol perintah Del • memasukkan CD MS Office ke CD ROM, kemudian klik tombol perintah Setup • memasukkan CD MS Office ke CD ROM, kemudian klik tombol perintah Next • memasukkan CD MS Office ke CD ROM, kemudian klik tombol perintah finish • Memasukkan CD MS Office ke CD ROM, kemudian klik tombol cancel • 2. Untuk menyimpan sebuah dokumen dengan nama yang berbeda, maka digunakan perintah : • File  Save • Edit  Save As • File  Page Set up • File  Save As • Edit  Select all • 3. Yang bukan kombinasi kunci pada keyboard yang sering digunakan dalam aplikasi MS Word adalah • Ctrl + N untuk membuat dokumen baru • Ctrl + S untuk menyimpan dokumen • Ctrl + W untuk menutup dokumen • Ctrl + O untuk membuka dokumen • Ctrl + N untuk menyimpan dokumen dengan nama yang lain

  3. SOAL PRAKTEK • Bukalah sebuah dokumen baru menggunakan perangkat lunak pengolah kata, lalu ketiklah satu paragraf yang menceritakan tentang diri Anda. • 2. Simpan hasil ketikan anda itu dengan nama file sesuai dengan nama Anda. • 3. Jika sudah selesai, tutuplah file tersebut dan keluar dari program pengolah kata • 4. Buka lagi file yang telah anda buat pada no 2, kemudian simpan lagi dengan nama baru, yaitu kelas dan no absen anda.

  4. SOAL TEORI • 1. Bagaimana langkah mengedit dokumen yang masih ada kesalahan ketik? • blok data yang hendak diedit, klik tombol delete • arahkan kursor pada kata yang salah, hapus huruf yang salah dan diganti dengan yang benar • blok kalimat yang salah, lalu dihapus • blok kata yang salah, lalu dihapus • blok data yang hendak diedit, klik tombol backspace • 2. Tulisan atau gambar yang terletak pada bagian atas halaman yang akan terus muncul sebanyak jumlah halaman yang kita buat disebut : • page preview • footer • header • coloumn • judul halaman • 3. Untuk memberi nomor halaman, menu yang kita gunakan adalah • View  Normal • Edit  page numbers • File  page setup • Format  page numbers • Insert  page numbers

  5. SOAL PRAKTEK Ketiklah kutipan berikut. Pada halaman tempat anda mengetik, berikan header ”KKPI modul 4” menggunakan bentuk huruf Arial, 12. Serta beri no halaman, yaitu halaman 12 SEKOLAH INTERNASIONAL VS KONVENSIONAL SECARA berseloroh, seorang pendidik mengemukakan hal yang bisa menyentak, "Kalau ingin cepat kaya, buatlah sekolah." Alasannya, semua orang menginginkan pendidikan yang baik. Dan, bila kita bisa menciptakan sekolah yang baik, lembaga ini bisa menjadi tempat yang amat strategis untuk bisnis. Dengan kata lain, sekolah bisa dibisniskan karena masyarakat membutuhkannya. TIDAK percaya? Lihat saja, mana ada sekolah yang tidak laku. Dengan promosi sedikit saja, sekolah pasti laku. Apalagi kalau disertai dengan berbagai embel-embel, pasti laku. Ini berbeda dengan bisnis barang, yang ada kemungkinan tidak laku, kata pendidik itu "Tidak hanya itu. Semakin sekolah itu berbiaya mahal, ia semakin laku. Semakin sekolah dikatakan plus atau berbau internasional, semakin banyak orang tergiur untuk memasukinya. Maka, dalam masyarakat kita mulai muncul, kalau sesuatu itu bermutu, maka harus ada ISO-nya. Sekolah juga begitu. Selain ISO, kalau mungkin, sekolah juga memberi embel-embel internasional," kata pendidik itu menambahkan

  6. PENILAIAN

  7. SOAL TEORI • 1. Langkah mencetak dokumen dengan tombol kombinasi adalah sebagai berikut • Tekan File, Ctrl + P • Tekan File, Ctrl + V • Ctrl + P • Tekan File, Alt + P • Tekan File, Alt + V • 2. Untuk mencetak halaman 4 sampai 7 serta halaman 9, format penulisan yang benar adalah • 4.5.6.7.9 • 4,5.6.7.9 • 4.5,6,7,9 • 4,5,6,7.9 • 4-7,9 • 3. Yang bukan perintah untuk mencetak dokumen adalah • klik gambar printer di toolbar • klik File, lalu pilih print • klik edit, lalu pilih print • tekan Ctrl + P • pilih print dari menu File • 4. Table  Insert  columns to the left adalah perintah untuk • Menambahkankan baris baru • Menambah satu baris di sebelah kiri posisi kursor • Menghapus sebuah kolom • Menambah satu kolom di sebelah kanan posisi kursor • Menambah satu kolom disebelah kiri posisi kursor

  8. SOAL PRAKTEK 1. Buatlah tabel berikut 2. Tambahkan satu kolom untuk menampilkan harga 3. Tambahkan 2 baris untuk menampilkan blocknote dan kertas buram 4. Cetaklah tabel tersebut

More Related