1 / 25

PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI

PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI. Dosen: Nahot Frastian, S.Kom. BAB.IX. INTERNET DAN WWW BAB. X. INFRASTRUKTUR INFORMASI. KELOMPOK 5 : YUSUF TRI PERMADI 201243500409 HANI PERDANA 201243500390 YUSRON FAHMI 201243500391. TEKNIK INFORMATIKA. UNIVERSITAS INDRAPRASTA PGRI.

gayora
Télécharger la présentation

PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI Dosen: Nahot Frastian, S.Kom BAB.IX. INTERNET DAN WWW BAB. X. INFRASTRUKTUR INFORMASI • KELOMPOK 5 : • YUSUF TRI PERMADI 201243500409 • HANI PERDANA201243500390 • YUSRON FAHMI201243500391 TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS INDRAPRASTA PGRI

  2. DEFINISI INTERNET • Internet berasal dari kata Interconnection Networking • Secara bahasa bermakna jaringan yg saling berhubungan diseluruh dunia • Jadi makna dari Internet adalah “ Kumpulan komputer-komputer di seluruh dunia, yg saling terhubung satu sama lain dalam suatu bentuk jaringan yg sangat luas.”

  3. Aplikasi & Perkembangannya Beberapaaplikasi yang paling banyakdikenaldan yg seringdigunakan, antara lain sebagai berikut : • WWW (Word Wide Web) • E-MAIL(Electronic Mail) • MILIS(Mailing List) • Newsgroup • IRC(Internet Raly Chart) • FTP(File Transfer Protocol) • Telnet • Gopher • Ping

  4. www (word wide web) • Word wide web atau yg sering kita sebut website adalah fasilitas internet yg dapat menampilkan informasi, gambar, suara, bahkan video. • Melalui website kita dapat memperoleh informasi, hiburan, pengetahuan dan masih banyak lagi. • Untuk dapat mengakses sebuah website kita membutuhkan suatu program aplikasi yg kita sebut dg web browser.

  5. Email Email atau surat elektronik merupakan suatu fasilitas internet yang paling banyak digunakan. Dengan fasilitas ini kita dapat melakukan pengiriman surat dari pengguna internet di seluruh dunia, dg email kita jg dapat mengirimkan dokumen atau gambar dalam surat elektronik yg kita kirimkan.

  6. Mailling List Mailing list atau yg biasa disebut dg milis merupakan fasilitas email secara berkolompok. Saat kita bergabung dalam milis kita dapat bertukar informasi dengan email yg beredar dalam kelompok tersebut. Pada saat kita mengirimkan email ke sebuah millis, maka semua anggota milis tersebut akan mendapatkan email yg kita kirimkan.

  7. Newsgroup Newsgroup adalah kelompok diskusi maya di internet. Newsgroup disalurkan melalui Usenet, jaringan kelompok diskusi warta.Untuk membaca artikel pada newsgroup, kita harus menggunakan program news reader.

  8. IRC(Internet Raly Chart) IRC adalah fasilitas di internet yang memungkinakan pemakai melakukan percakapan dalam bentuk bahasa tertulis secara interaktif dengan cara mengetik pada keyboard. IRC ini ditujukan untuk melakukan komunikasi dalam bentuk individual dan group untuk mendukung forum diskusi

  9. FTP (File Transfer Protocol) • FTP merupakan suatu aplikasi yg dapat digunakan untuk mengirim data dari satu komputer ke komputer yg lain. Dengan adanya FTP maka pengiriman data akan lebih mudah dan cepat. • Dan proses pengiriman data dari komputer kita ke komputer yg lain disebut upload, sedang pengambilan data ke komputer kita disebut download

  10. GOPHER • Gopher adalah aplikasi yang dapat mencari content yang ada di Internet, tetapi hanya "text base" saja, atau berdasarkan teks. • Protokol Gopher disajikan menarik untuk alternatif World Wide Web pada tahap awalnya, tapi akhirnya gagal mencapai popularitas.

  11. TELNET • Telnet berfungsi untuk dapat menghubungkan komputer yang terletak jauh dari komputer kita. Jadi yang dilihat di monitor komputer adalah isi dari komputer yang kita hubungkan tersebut. Ini sering juga disebut "Remote Login".Contoh-contoh yang dapat dilakukan dengan Telnet: Mencari katalog perpustakaan, kampus, dsb Mencapai database Mencapai Buletin Board Organisasi Pemerintahan Untuk menggunakan Telnet kita harus mempunyai "IP address" atau "domain name", dan juga kita harus mempunyai hak untuk mencapai yaitu dengan "login name" dan "password".

  12. PING • Ping (kadangkala disebut sebagai singkatan dari Packet Internet Gopher) adalah sebuah program utilitas yang dapat digunakan untuk memeriksa Induktivitas jaringan berbasis teknologi Transmission Control Protocol/Internet Protocol (TCP/IP). Dengan menggunakan utilitas ini, dapat diuji apakah sebuah komputer terhubung dengan komputer lainnya. Hal ini dilakukan dengan mengirim sebuah paket kepada alamat IP yang hendak diujicoba konektivitasnya dan menunggu respon darinya.

  13. Manfaat Internet • Manfaat internet sesuai layanannya di berbagai bidang: • E-mail (berkomunikasi melalui surat elektronik) • E-commerce (bertransaksi komersial/perdagangan) • E-library (mengakses pustaka) • E-learning (belajar online menggunakan software) • E-banking (Bertransaksi/pelayanan secara online kepada nasabah) • E-government (Bertransaksi/pelayanan secara online kepada masyarakat)

  14. INTERNET Secaraharfiahialahsistem global dariseluruhjaringankomputer yang salingterhubungmenggunakanstandar internet protokol suite(TCP/IP) untukmelayanipenggunadiseluruhdunia. JARINGAN INTERNET 1.WAN adalahjenisjaringankomputer yang lebihluasdanlebihcanggihdaripadajenisjaringankomputer LAN dan MAN. 2.MAN adalahjenisjaringankomputer yang lebihluasdanlebihcanggihdarijenisjaringankomputer LAN atau di sebutMetrpolitan Area Network. 3.LAN adalahsuatujenisjaringankomputerdenganmencakupwilayahlokal.

  15. INTERNET DALAM JARINGAN DUNIA LUAS DAN PERKEMBANGANNYA Jumlahpengguna internet yang besardansemakinberkembang, kinitelahmewujudkanbudaya internet. Internet jugamempunyaipengaruh yang besaratasilmudanpandanganduniadenganhanyaberpadukanmesinpencarisepertigoogle. PERKEMBANGAN INTERNET Perkembangan Internet yang Terpenting 1. Perkembangan besar Internet pertama adalah penemuan terpenting ARPA yaitu packet switching pada tahun 1960. Packet switching adalah pengiriman pesan yang dapat dipecah dalam paket-paket kecil yang masing-masing paketnya dapat melalui berbagai alternatif jalur jika salah satu jalur rusak untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan. Packet switching juga memungkinkan jaringan dapat digunakan secara bersamaan untuk melakukan banyak koneksi, berbeda dengan jalur telepon yang memerlukan jalur khusus untuk melakukan koneksi. Maka ketika ARPANET menjadi jaringan komputer nasional di Amerika Serikat pada 1969, packet switching digunakan secara menyeluruh sebagai metode komunikasinya menggantikan circuit switching yang digunakan pada sambungan telepon publik.

  16. 2. Perkembangan besar Internet kedua yang dicatat pada sejarah internet adalah pengembangan lapisan protokol jaringan yang terkenal karena paling banyak digunakan sekarang yaitu TCP/IP (Transmission Control Protocol/ Internet Protocol). Protokol adalah suatu kumpulan aturan untuk berhubungan antarjaringan. Protokol ini dikembangkan oleh Robert Kahn dan Vinton Cerf pada tahun 1974. Dengan protokol yang standar dan disepakati secara luas, maka jaringan lokal yang tersebar di berbagai tempat dapat saling terhubung membentuk jaringan raksasa bahkan sekarang ini menjangkau seluruh dunia. Jaringan dengan menggunakan protokol internet inilah yang sering disebut sebagai jaringan internet. Jaringan ARPANET menjadi semakin besar sejak saat itu dan mulai dikelola oleh pihak swasta pada tahun 1984, maka semakin banyak universitas tergabung dan mulailah perusahaan komersial masuk. Protokol TCP/IP menjadi protokol umum yang disepakati sehingga dapat saling berkomunikasi pada jaringan internet ini.3. Perkembangan besar Internet ketiga adalah terbangunnya aplikasi World Wide Web pada tahun 1990 oleh Tim Berners-Lee. Aplikasi World Wide Web (WWW) ini menjadi konten yang dinanti semua pengguna internet. WWW membuat semua pengguna dapat saling berbagi bermacam-macam aplikasi dan konten, serta saling mengaitkan materi-materi yang tersebar di internet. Sejak saat itu pertumbuhan pengguna internet meroket. 

  17. INTERNET DAN GENERASI YANG AKAN DATANG Dalam World Economic Forum yang digelar di Swiss beberapawaktulalu, dibahasmengenaiperan internet dalam lima tahunmendatang. Forum yang jugadihadirioleh Chairman Microsoft, Bill Gates iniseakaninginmenunjukkankedigdayaandarikekuatan internet di dunia. “Dalam lima tahunmendatang, internet diperkirakanakanmengubahperantelevisi” demikianpernyataan Bill Gates. Sebuahtantangantersendiribagiduniapertelevisian, mengingatmakinmaraknyakonten video online, penggabunganfungsi PC danakses internet yang berkecepatantinggi. Bill Gates melanjutkan, “Sayaterperanjatmengetahuikonsumenmulaiberangsurtidakmenontonmelaluipesawattelevisilagidanmungkin lima tahunlagi orang akanmenertawakannya.” Dulu Bill Gates pernahmengemukakanbahwa PC akanmengisi di setiaprumah di dunia…, danhalitusekarangtelahmenjadikenyataan. Kiniapakahpernyataan Bill Gates akanmenjadikenyataankembali? Kita tunggujawabannya 5 tahunmendatang (www.andriewongso.com, 31 Januari 2007) Pernyataan Bill Gates di atassangatberalasanmelihatperkembangan internet dewasaini. Makadariitu, penulisinginmemimpikansuatuharinanti di Indonesia, alangkahindahnyajika internet bisadiakses di setiaprumahtanpaharusmenggunakankabeltelepondandenganbiaya yang murah. Sebagaimanahalnyadenganpemakainhanphonesaatini, demikianjugahendaknyadengan internet. Walaupunsekarangsudahadafasilitas internet sepertiitu, namun yang bisamenikmatihanyabeberapapersendarimasyarakatkitadantentunyadarikalangantertentusaja.

  18. Bilaperusahaan-perusahaantelekomunikasinasionalbisamewujudkansebuahkaryadimana internet bisadiakses di setiaprumah di Indonesia denganmudahdanmurah, makaefeknyaakansangatdahsyatbagimasyarakat. Denganbekerjasamadenganperusahaanprodusen PC, kemudianberkolaborasimenciptakan, mengembangkandanmemasarkanproduk super inovatif, “Paket PC plus Internet” berbasisteknologisatelitkepadaseluruhlapisanmasyarakat, makaakanmenciptakansebuahfenomenabaru di duniateknologiinformasi Indonesia. Selainakanmeningkatkankecerdasanmasyarakatkarenamasyarakatakanmenjadisemakinmelekteknologidaninformasi, jugaakanmenciptakanladangbisnisbarusepertikursuskomputer, kursus internet, jasaserviskomputer, jasaperiklananduniamaya, dan lain-lain. Dan yang terutamaharusdirealisasikanadalahpenyediaankomputermurahdengansasaranpasarkalanganmenengahkebawah. Dalambeberapatahunterakhir, hanphonetelahmemasyarakathinggakeseluruhpelosoknegeri, sekarangtibagiliran internet. Why not? Seandainyasemuaitubisaterwujud, makakitabisamengaksesinformasiapapun yang kitaperlukandarirumah, berkirim e-mail antarrumah, chatting dengantetanggadanteman, belajarkelompok online, barter data/informasi, melakukantransaksijualbelikebutuhanrumahtangga online, trading valas, e-commerce, mengaksesberita di seluruhpenjurudunia, melakukansurvei online, berkomunikasidengan netter di berbagaibelahandunia, danhal lain yang akansangatmemudahkankitadalamkehidupan. Denganbegitu, duniaakanterasamakinkecildanpetualangan di duniamayaakanmenjadisebuahpetualangan paling mengasyikkanbagisiapapun. Bagipraktisibisnis, denganberiklan di internet yang telahmerakyattentunyaakansangatefektifdanefisien. Praktisipendidikanjugaakansangatdiuntungkanuntukkeperluahpencarian data, makalahilmiah, daninformasikependidikan global. Begitujugadenganlembaga lain yang membutuhkansosialisasikepadamasyarakat.

  19. CYBERSPACE Cyberspace adalahsuaturuang yang penuhberisiinformasi & pengetahuan, danrupa-rupanyasudahmenjadisasaraneksplorasiseluruhmanusia di bumi. Kewajibankitaadalahmencaricara, membukajalandanmembuatkondisi, sehinggasetiapmanusiadapatmemberdayakandirinya, untukeksplorasi Cyberspace dengancaramasing-masing. Tantangan yang dihadapisangatberat, tetapisebaliknyakesempatan-kesempatan yang mungkinterbukaadalahsangatmenarik. PeradabanGelombang-Ketigamempunyaiimplikasi-implikasi yang menonjoldalamartidanhakekatKepemilikan, berfungsinyasuatuPasar,sifatdanhakekatsuatukelompok-manusia/masyarakat, danpengaruhdanartiHakdanKemerdekaanseorangindividu.

  20. MASALAH INTERNET PERMASALAHAN CONNECTING JARINGAN INTERNET; 1. Masalahjaringankarenakegagalankabeljaringan. putusnyakabel patch andakarenadigigittikus; masalahjaringan yang berdampakpadasatublokgedung (LAN)karenaputusnyakabelantar switch (uplink cable). 2. Masalahjaringankarenakegagalanpirantijaringan beberapakomputerkarenakegagalan switch; ataubahkanberskalaluaskarenakegagalanpada switch central yang menghubungkanjaringan server. Untukkegagalanlan card di salahsatukomputerbisadigantidengan network card cadangananda. 3. Masalahjaringankarenakegagalansystem Kegagalan system bisasajakarenaadamasalahdengan DHCP server andasehingga clients tidakmenerima IP address. Ataubisasajakarenaadamasalahdengan system Directory Services andasehingga clients tidakbisa logon kejaringan.Ataubisasajakarenaadamasalahdengan register namapada system DNS anda.

  21. 4. Masalahjaringankarenaledakanvirus Jenisinijugamerupakanmasalahjaringan yang bukankarenakegagalaninfrastrukturjaringanfisik, akantetapi system jaringanandaakankebanjiran traffic daripengaruh virus yang menyerang system server danmenularikesemuakomputerdalamjaringananda. Kinerjadari system jaringanandaakanmenjadisangatpelansekalibahkanbolehdibilangambruk. Apa yang bisaandalakukandenganserangan virus iniadalahmenerapkan best practice security policy, pertahanan system andaharuskebalsekali. 5. MasalahKoneksiputus-putus. Penyebab: KualitasJaringanteleponmenurun, suarateleponkemrosokatauadadengungSolusi : - Cekperkabelanrumah (dari KTB sampai Modem)- Jikamasihcobalaporkekantor TELKOM terdekat 6. MasalahKoneksiLambat. Solusi: MenambahKecepatanKoneksi Internet Menambahkecepatanakses internet sangatdiinginkanparapengguna internet. Ada banyakcaradigunakanuntukmenambahkecepatanakseskoneksi internet, daricarasimpelmenonaktifkan loading gambarpada browser hinggapenggunaan software tertentu. Penyebab : Banyaknya PC yang disharing.Aktifitas Client-client PC yang Download atau Upload Malware (Virus, Trojan, Spyware) yang menghabiskan Bandwidth andaKondisi PC yang MemangLambatSolusi : Gunakan Bandwidth management Gunakan antivirus atau anti Spyware

  22. Ancamandalam Internet PelakuKejahatan Internet : Cracker adalah seseorang yang berusaha untuk menembus sistem komputer orang lain atau menerobos sistem keamanan komputer orang lain untuk mengeruk keuntungan atau melakukan tindak kejahatan, dan ia tidak mau bertanggung jawab atas apa yang telah diketahui dan dilakukannya itu. . Phreaker: Ditinjaudaritujuannya, phreakermerupakanseseorang yang melakukantindakankejahatanterhadapjaringanteleponmisalnyamenyadapjaringan Carder : Merupakankelompok orang yang melakukantindakankejahatandenganmelakukanmanipulasinomorkartukredit orang lain danmenggunakannyauntukkepentinganpribadi. Hacker adalah orang yangmengetahui apa yang dilakukannya, menyadari seluruh akibat dari apa yang dilakukannya, dan bertanggung jawab atas apa yang dilakukannya.

  23. Kesimpulan : Internet suatu alat bantu yang digunakan secara global yang didalamnya terdapat banyak pengetahuan dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari. Dan kini telah menjadi budaya yang berdampak negative dan positif

  24. PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI Dosen: Nahot Frastian, S.Kom TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS INDRAPRASTA Jl. Raya Tengah, Kel Gedong, Pasar Rebo Jakarta Timur. Telp. (021) 87797409

More Related