370 likes | 889 Vues
OTOMASI PERPUSTAKAAN & MULTIMEDIA. TIM DOSEN OTOMASI PERPUSTAKAAN PROGRAM STUDI PERPUSTAKAAN DAN INFORMASI. OTOMASI PERPUSTAKAAN. Pengertian :
E N D
OTOMASI PERPUSTAKAAN & MULTIMEDIA TIM DOSEN OTOMASI PERPUSTAKAAN PROGRAM STUDI PERPUSTAKAAN DAN INFORMASI
OTOMASI PERPUSTAKAAN Pengertian : secara arti kata berarti perpustakaan yang otomatis, pengertian otomatis ini lebih disandarkan pada berbagai jenis prosedur layanan manual perpustakaan yang kemudian menggunakan perangkat IT, sehingga perpustakaan itu sendiri dapat menjalankan suatu bussines process yang terdapat di perpustakaan secara elektronik. Secara sederhananya dapat dikatakan sebagai proses pengelolaan perpustakaan dengan menggunakan bantuan teknologi informasi
Alasan penerapan sistem otomasi • Mempercepat dan mempermudah pelayanan pengguna • Secara tidak langsung mengarsipkan seluruh koleksi perpustakaan • Meningkatkan SDI staf perpustakaan • Mempercepat akses pengguna untuk memperoleh informasi koleksi • Mempermudah laporan-laporan perpustakaan
Unsur-unsur Otomasi Perpustakaan • Pengguna Perpustakaan • Karyawan Perpustakaan • Perangkat keras • Perangkat lunak • Data • Jaringan
Feature Software otomasiPerpustakaan • Katalog elektronik atau biasa disebut juga dengan OPAC(Online Public Access Catalog) • Sirkulasi • Input dan edit data koleksi Perpustakaan • Input dan edit data pengguna Perpustakaan • Laporan Perpustakaan
Cara Mendapatkan Software • Mengembangkan Sendiri • Membeli • Mencari Software OpenSource • Meminta bantuan konsultasi
Kriteria Pemilihan Software • Sesuai dengan kaidah yang berlaku di perpustakaan • Tepat guna • Ekonomis • Sistem Multi Login • Support jaringan • Dapat dikembangkan setiap saat
BeberapaKaidah yang mestidiperhatikan • Kode MARC (Machine Readable Cataloging) • Metadata • Dublin Core
Multi Media • Pengertian : Suatu teknologi yang menampilkan informasi yang menggunakan kombinasi video full-motion, animasi, suara, grafik, dan teks dengan interaksi user yang tingkat tinggi Sumber : Peter Dyson. Kamus Komputer. 1998
Multimedia di Perpustakaan • Multimedia diperpustakaan lebih dititikberatkan pada tersedianya layanan multi media, mengacu pada pengertian diatas adalah berarti layanan perpustakaan dengan menggunakan berbagai media. Koleksi multimedia biasanya digunakan untuk kegiatan belajar mandiri.
layananPerpustakaan yang menggunakan multimedia • Pelayanan internet • Koleksi CD-ROM (e-book, documentary, jurnal, musik, video dsb). • Kliping elektronik • Ruang konferensi dan audio visual
Lampiran Otomasi Perpustakaan & Multimedia
Penutup Demikian penjelasan singkat mengenai otomasi perpustakaan dan multi media, terima kasih atas perhatiannya.