1 / 15

MANUSIA DAN TUGASNYA SEBAGAI KHALIFAH

MANUSIA DAN TUGASNYA SEBAGAI KHALIFAH. Wawan Gunawan, S. HI . PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SMA NASIONAL I 20 1 0.

kyoko
Télécharger la présentation

MANUSIA DAN TUGASNYA SEBAGAI KHALIFAH

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MANUSIA DAN TUGASNYA SEBAGAI KHALIFAH Wawan Gunawan, S. HI. PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SMA NASIONAL I 2010

  2. Al-Baqarah: 30وَاِذْ قَالَ رَبُّكَ ِِ اِنِّىْ جَاعِلٌ فِى اْلاَرْضِ خَلِيْفَةً قَالُوْآاَتَجْعَلُ فِيْهَامَنْ يُّفْسِدُ فِيْهَاوَيَسْفِكُ الدِّمَآءَ وَنَحْنُ نُسَبِّحُ بِحَمْدِكَ وَنُقَدِّسُ لَكَ قَالَ اِنِّيْ اَعْلَمُ مَالاَتَعْلَمُوْنَ Pendidikan Agama Islam SMA NASIONAL I

  3. Artinya :”IngatlahketikaTuhanmuberfirmankepadaparamalaikat ‘SesungguhnyaAkuhendakjadikanseorangkhalifahdimukabumiini. MerekaBerkata ‘mengapaEngkaujadikan (khalifah) dimukabumiituorang yang akanmembuatkerusakanpadanyadanmenumpahkandarah’. PadahalkamisenantiasabertasbihdenganmemujiEngkaudanmenyucikanEngkau? Tuhanberfirman ‘sesungguhnyaAkumengetahuiapa yang tidakkamuketahui”. Al-Baqarah: 30 Pendidikan Agama Islam SMA NASIONAL I

  4. KandunganSurat Al-Baqarah: 30Allah lebihmengetahuiatassegalasesuatuapa yang akanterjadidibandingkanmakhluklainnya.Allah menjadikanmanusiasebagaikholifah (wakil) Allah dimukabumiuntukmengembanamanat yang Allah berikan.Pemberitaantentangdiangkatnyamanusiasebagaikhalifahmengandunghikmahdanrahasia yang datangdalambentukperdebatanantaramalaikatdan Allah, yang tidakdapatdipahamisecaralahiriyah, karenahanya Allah sendirilah yang MahaMengetahui. Pendidikan Agama Islam SMA NASIONAL I

  5. Al-Mu’minun: 12-14وَلَقَدْ خَلَقْنَااْلاِنْسَانَ مِنْ سُلاَلَةٍ مِّنْ طِيْنٍ  ثُمَّ جَعَلْنَاهُ نُطْفَةً فِىْ قَرَارٍ مَّكِيْنٍ ثُمَّ خَلَقْنَاالنُّطْفَةَ عَلَقَةً فَخَلَقْنَاالْعَلََقَةَ مُضْغَةً فَخَلَقْنَا الْمُضْغَةَعِظَامًافَكَسَوْنَ الْعِظَامَ لَحْمًاثُمَّ اَنْشَأْنَاهُ خَلْقًااخَرَفَتَبَارَكَ اللهُ اَحْسَنُ الْخَالِقِيْنَ  Pendidikan Agama Islam SMA NASIONAL I

  6. Al-Mu’minun:12-14“Dan sesungguhnyaKamitelahmenciptakanmanusiadarisuatusaripati (berasal) daritanah. KemudianKamijadikansaripatiitu air mani (yang disimpan) dalamtempat yang kokoh (rahim). Kemudian air maniituKamijadikansegumaldarah, lalusegumpaldarahituKamijadikansegumpaldagingdansegumpaldagingituKamijadikantulangbelulang, lalutulangbelulangituKamibungkusdengandaging. KemudianKamijadikandiamakhluk yang (berbentuk lain). MakaMahaSuci Allah, pencita yang paling baik”. Pendidikan Agama Islam SMA NASIONAL I

  7. KandunganSurat Al-Mu’minun: 12-14 Pendidikan Agama Islam SMA NASIONAL I

  8. Adz-Dzariyat: 56وَمَاخَلَقْتُ الْجِنَّ وَاْلاِنْسَ اِلاَّلِيَعْبُدُوْنَ  “Dan tidakAkumenciptakanjindanmanusiakecualisupayamerekamenyembahKu” Pendidikan Agama Islam SMA NASIONAL I

  9. IsiKandunganSurat Adz-Dzariyat: 56 1. Allah SWT menciptakanmanusiajinuntukmenyembahnya 2. Menyembah Allah adalahibadah ,baikibadahkhusus (mahdah) danibadahumum (gairumahdah) 3. Umatislamberkomitmenkepadasyariatatautuntunanislamdalamkehidupansebagaisatu-satunya agama yang diridhai Allah diwujudkandalam ritual , yaknirukunislam 4. Mencariridhaallah . Pengertiannyaadalahbahwasetiapperbuatan , pengabdian , ataupenyembahanharusdiawalidenganbasmalahdanniatmemohonridha Allah SWT Pendidikan Agama Islam SMA NASIONAL I

  10. An-Nahl : 78وَاللهُ اَخْرَجَكُمْ مِّنْ بُطُوْنِ اُمَّهَاتِكُمْ لاَتَعْلَمُوْنَ شَيْئًا وَجَعَلَ لَكُمُ السَّمْعَ وَاْلاَبْصَارَ وَاْلاَفْئِدَةَ لَعَلَّكُمْ تَشْكُرُوْنَ Pendidikan Agama Islam SMA NASIONAL I

  11. An-Nahl : 78 “Dan Allah mengeluarkankamudariperutibumudalamkeadaantidakmengetahuisesuatupun, danDiamemberikamupendengaran, penglihatandanhatiagar kamubersyukur”. Pendidikan Agama Islam SMA NASIONAL I

  12. KandunganSurat An-Nahl: 78Manusiadikeluarkanoleh Allah dariperutibunyadalamkeadaantidakmengetahuisesuatu.Kemudiansecarabertahap Allah memberikanindrapendengaran, indrapenglihatandankesempurnaannikmat yang berupaaf’idah (akalpikiran) dengantujuanagar dapatdigunakanuntukmendengar, melihatdanmempertimbangkanperbuatan yang bermanfaatatautidak.Allah memberikannikmattersebutsecarabertahapdengantujuan agar manusiadapatmensyukurinyadengancaraberibadahkepada Allah SWT. Pendidikan Agama Islam SMA NASIONAL I

  13. SIKAP DAN PERILAKU Sikapatauperilaku yang perlukitabiasakansebagaicerminanpenghayatanakantugasmanusiasebagaimakhluk Allah, antara lain sebagaiberikut. • Menjauhisifattercela, sepertiberlakusombongataumembanggakandiri, ria, kikir, danpenyakithatilainnya. • Memanfaatkanwaktu(usia)denganbaikkarenabatasusiamanusiamerupakansuaturahasia. • Lebihbanyakuntukmengeanl Allah danterus-menerusberbuatbaik. • Menuntutilmu agar menjadipemimpinataukhalifahdibumi yang adildanbijaksana. • Mengeloladanmerawatbumi agar dapatmenyejahterahkanseluruhumatmanusia. • Memilikietoskerjadanproduktivitas yang tinggidemikemakmurandankesejahteraanumatmanusia. • Menunjukanakhlakmulia, jujur, amanah, cerdas, dantablig Pendidikan Agama Islam SMA NASIONAL I

  14. 8. Bersikappengasihdanpenyayangkepadaseluruhmakhluk Allah SWT 9. Meningkatkanseluruhtakwa, yaitudenganmelaksanakanrukun Islam, menafkahkanhartadisaatlapangmaupunsempit, mampumenahanamarah, danmemaafkankesalahanorang lain. 10. Meniatkanseluruhaktifitaskarena Allah danmengharapkanRida-Nya 11. Menunjukandanmeningkatkankualitassifatterpuji, sepertimelakukanpekerjaandenganikhlas, tawakal, sabar, peka, dantawaduk. 12. Adanyakeseimbanganhidup, lahirdanbatinduniawimaupunukhrawi. 13. Menghindarkanperbuatansyirik, yaitutidakmenyembahkepadaselain Allah SWT 14. Berkomitmenmelaksanakanibadahdankebajikandengankerelaanhati Pendidikan Agama Islam SMA NASIONAL I

  15. TERIMA KASIH Pendidikan Agama Islam SMA NASIONAL I

More Related