1 / 196

Searching CS3243 Kecerdasan Mesin dan Artifisial

Searching CS3243 Kecerdasan Mesin dan Artifisial. Informatics Theory & Programming (ITP) Informatics Eng. Dept. – IT Telkom. Outline. Representasi Ruang Keadaan Ruang Pencarian Un-informed Search Informed Search. Representasi Ruang Keadaan.

mervyn
Télécharger la présentation

Searching CS3243 Kecerdasan Mesin dan Artifisial

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. SearchingCS3243 KecerdasanMesindanArtifisial Informatics Theory & Programming (ITP) Informatics Eng. Dept. – IT Telkom

  2. Outline • RepresentasiRuangKeadaan • RuangPencarian • Un-informedSearch • InformedSearch

  3. RepresentasiRuangKeadaan • Mengkonversisituasi yang diberikankedalamsituasi lain menggunakansekumpulanoperasitertentu. • Searchingmerepresentasikanmasalahkedalamruangkeadaan. • Untukmelakukanhalini, diperlukansedikitkemampuanrekayasa.

  4. MasalahJurigen Air Bagaimanamendapatkantepat2 galonair dalamjurigentanpaskalaukuran?

  5. RuangKeadaan • Keadaanbisaberupajumlah air yang beradadalamjurigen 4-galon danjurigen 3-galon. • Keadaan = (x, y); x = 0, 1, 2, 3, 4 dany = 0, 1, 2, 3 • Keadaan Awal = (0, 0) • Keadaan Tujuan = (n, 2)untuk setiap nilai n berupa bilangan bulat [0, 4].

  6. Himpunan Operator • Operator (aturanproduksi) adalah langkah untuk mengubah suatu keadaan menjadi keadaan yang lain. • Kelengkapan himpunan operator? • Solusi mungkin tidak ditemukan jika himpunan operatornya tidak lengkap.

  7. SolusiuntukMasalahJurigen Air

  8. SolusiuntukMasalahJurigen Air

  9. FWDC (Farmer Wolf Duck and CornProblem)

  10. FWDC (Farmer Wolf Duck and CornProblem) • Initial State (KeadaanAwal) • Goal State (KeadaanTujuan)

  11. Himpunan Operator FWDC Apakahsudahlengkap?

  12. Masalah N-Puzzle

  13. Himpunan Operator 8-Puzzle

  14. Masalah Rubik’s Cube

  15. Himpunan Operator Rubik’s Cube

  16. N-QueenProblem

  17. N-QueenProblem • Memiliki tingkat komputasi sangat tinggi. • Untuk N = 8, terdapat = (64×63×...×58×57)/8! = 4.426.165.368 susunan yang mungkin.Tetapi, hanya terdapat 92 solusi

  18. Operator untuk N-Queen • LetakkanQueensatu per satukepapancatur. • “LetakkansebuahQueensedemikianhinggaQueentersebuttidakmengancamQueen-Queen lain yang sebelumnyatelahdiletakkandiataspapancatur”.

  19. Masalah 4-Queen

  20. MasalahPermainanCatur

  21. TravelingSalesmanProblem • Pencarianurutansemualokasi yang harusdikunjungi • Mulaidarisuatukotatertentudankembalikekotatersebut • Meminimalkan total biaya. • Setiapkotaharusdikunjungisatu kali.

  22. Searching-based Systems • Konversimasalahkeruangkeadaan • SistemProduksi: • Sebuahhimpunanaturan • Satuataulebihpengetahuanatau basis data yang berisiinformasiapapununtuktujuantertentu. • Strategi kontrol (searching) • Menentukan urutan dimana aturan akan dibandingkan dengan basis data; • S Menentukan cara pemecahan masalah jika beberapa aturan dapat dilakukan pada waktu yang sama.

  23. MasalahJurigen Air Bagaimanamenemukanurutan operator?

  24. Metode-metodepencarian • Blind (un-informed) • Tanpainformasi • Kompleksitastinggi • Heuristic (informed) • Denganinformasi • Kompleksitasrelatifrendah

  25. Ukuran Performansi • Completeness • Apakah metode tersebut menjamin penemuan solusi jika solusinya memang ada? • Time complexity • Berapa lama waktu yang diperlukan? • Space complexity • Berapabanyakmemori yang diperlukan? • Optimality • Apakah metode tersebut menjamin menemukan solusi yang terbaik jika terdapat beberapa solusi berbeda?

  26. Blind(Un-informed)Search • Breadth-First Search (BFS) • Depth-First Search (DFS) • Depth-Limited Search (DLS) • Uniform Cost Search (UCS) • Iterative-Deepening Search (IDS) • Bi-Directional Search (BDS)

  27. RuangPencarian • Penghitunganruangpencarian: • Faktorpencabanganataubranching factor(b) • Kedalamansolusiataudepth (d) • 8-Puzzle  b = 2,13 • Rubik’s cube  b = 13,34 • PermainanCatur rata-rata b = 35

  28. Breadth-First Search (BFS)

  29. Performansi BFS • Complete • Optimal • Time complexity = O(bd) • Space complexity = O(bd)

  30. Kompleksitas BFS Asumsi: 1 simpul = 100 bytes dankecepatankomputer = 106simpul/detik.

  31. Depth-FirstSearch (DFS)

  32. Performansi DFS • TidakComplete • TidakOptimal • Time complexity = O(bm) • Space complexity = O(bm) m: kedalaman maksimum pohon pencarian.

  33. Depth-LimitedSearch (DLS)

  34. Performansi DLS • Complete jikald • TidakOptimal • Time complexity = O(bl) • Space complexity = O(bl) l: batasankedalaman.

  35. UniformCostSearch (UCS) • BFS menggunakan urutan level dari yang paling rendah sampai yang paling tinggi. • UCS menggunakan urutan biaya dari yang terkecil sampai yang terbesar. • UCS mencarisolusi dengan total biaya terendah yang dihitung berdasarkan biaya dari simpul asal ke simpul tujuan. • g(n) = biaya dari simpul asal ke simpul n.

  36. Performansi UCS • Complete • Optimal • Time complexity = O(bd) • Space complexity = O(bd)

  37. Iterative-DeepeningSearch (IDS) • BFS  complete dan optimal • DFS  space complexity rendah • IDS = gabungan BFS dan DFS • IDS  complete, optimal,space complexity rendah. • IDS  Time complexity-nya menjadi sangat tinggi • Mengapa? • Karena proses pencarian dilakukan secara iteratif sehingga terjadi proses penelusuran menggunakan algoritma DFS yang berulang-ulang.

  38. Performansi IDS • Complete • Optimal • Time complexity = O(bd) • Space complexity = O(bd)

  39. Bi-directionalSearch (BDS) • Pencarian maju (dari start ke goal) dan pencarian mundur (dari goal ke start). • Ketika dua arah pencarian telah membangkitkan simpul yang sama, maka solusi telah ditemukan. • Gabungkan kedua jalur yang bertemu.

  40. Masalah BDS • Pencarian mundur berarti membangkitkan predecessor (simpul induk/parent) dari suatu simpul. Pembangkitan predecessor berartimemerlukan pembalikan operator. • Apakah semua operator dapat dibalik? • Jikaterdapat beberapa simpul tujuan yang berbeda? • Harus selalu menguji apakah simpulbaru yang dibangkitkan sudah pernah dibangkitkan oleh pencarian dari arah yang berlawanan. • Bagaimana menentukan metode pencarian untuk kedua arah tersebut?

More Related