1 / 11

Java Array

Java Array. Pengenalan Array. Pada bahasa pemrograman Java maupun di bahasa pemrograman yang lain, terdapat sebuah kemampuan untuk menggunakan satu variabel yang dapat menyimpan beberapa data dan memanipulasinya dengan lebih efektif . Tipe variabel inilah yang disebut sebagai array.

mingan
Télécharger la présentation

Java Array

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Java Array

  2. Pengenalan Array PadabahasapemrogramanJava maupundibahasapemrograman yang lain, terdapatsebuahkemampuanuntukmenggunakansatuvariabel yang dapatmenyimpanbeberapadata danmemanipulasinyadenganlebihefektif. Tipevariabelinilah yang disebutsebagaiarray.

  3. Sebuah array akanmenyimpanbeberapa item data yang memilikitipedata samadidalamsebuahblokmemori yang berdekatan yang kemudiandibagaimenjadibeberaparuang. Array adalahsebuahvariabel/sebuahlokasitertentu yang memilikisatunamasebagaiidentifier, namun identifier inidapatmenyimpanlebihdarisebuahnilai.

  4. Pendeklarasian Array Array harusdideklarasikansepertilayaknyasebuahvariabel. Padasaatmendeklarasikanarray, andaharusmembuatsebuahdaftardaritipe data, yang diikutioleh sepasang tanda kurung [], lalu diikuti oleh nama identifier-nya. Sebagai contoh, int[]ages; atauAndadapatmenempatkansepasangtandakurung [] sesudahnamaidentifier. Sebagaicontoh, intages[];

  5. instantiation • Setelahpendeklarasian array , kitaharusmembuat array danmenentukanberapapanjangnyadengansebuahkonstruktor. Prosesinidi Java disebutsebagaiinstantiation (istilahdalam Java yang berartimembuat). Untukmeng-instantiate sebuahobyek, kitamembutuhkansebuahkonstruktor.

  6. Contoh

  7. Pengaksesansebuahelemen array • Untukmengaksessebuahelemendalam array, ataumengaksessebagiandari array, Andaharusmenggunakansebuahangkaatau yang disebutsebagaiindeksatau subscript. • Nilaiindeksselaludalamtipeinteger, dimulaidariangkanoldandilanjutkankeangkaberikutnyasampaiakhir array. Sebagaicatatanbahwaindeksdidalam array dimulaidari0sampai dengan (ukuranArray-1).

  8. Petunjukpenulisan

  9. Panjang Array Untukmengetahuiberapabanyakelemendidalamsebuah array, Andadapatmenggunakanatributlength dari array. Atributiniakanmengembalikanukurandariarray itu sendiri. Sebagai contoh, arrayName.length

  10. Array Multidimensi • Array multidimensidiimplementasikansebagai array yang terletakdidalamarray. Array multidimensidideklarasikandenganmenambahkanjumlahtandakurungsetelahnamaarray. Sebagaicontoh,

  11. Untukmengaksessebuahelemendidalam array multidimensi, samasajadenganmengakses array satudimensi. Misalnyasaja, untukmengakseselemenpertamadaribarispertamadidalam array dogs, kitaakanmenulis, System.out.print( dogs[0][0] ); Kode diatas akan mencetak String “terry” di layar.

More Related