1 / 11

Representasi Pengetahuan

Representasi Pengetahuan. Kecerdasan Buatan (01 0 -0563 09 ). Yufis Azhar T. Informatika - UMM. Representasi Pengetahuan. Suatu proses untuk menangkap sifat-sifat penting problema dan membuat informasi tersebut dapat diakses oleh prosedur pemecahan permasalahan

peigi
Télécharger la présentation

Representasi Pengetahuan

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. RepresentasiPengetahuan KecerdasanBuatan (010-056309) Yufis Azhar T. Informatika - UMM

  2. RepresentasiPengetahuan • Suatu proses untukmenangkapsifat-sifatpentingproblemadanmembuatinformasitersebutdapatdiaksesolehprosedurpemecahanpermasalahan • Bahasarepresentasiharusdapatmembuatseorangpemrogrammampumengekspresikanpengetahuan yang diperlukanuntukmendapatkansolusipermasalahan

  3. EntitasRepresentasiPengetahuan • FAKTA Adalahkejadiansebenarnya. Faktainilah yang akankitarepresentasikan • REPRESENTASI DARI FAKTA Bagaimanacarauntukmemodelkanfakta. Dari representasiini, kitaakandapatmemanipulasinya

  4. Representasi Yang Baik • Mengemukakanhalsecaraeksplisit • Membuatmasalahmenjaditrasparan • Komplitdanefisien • Menampilkanbatasan-batasanalami yang ada • Menekan/menghilangkan detail-detail yang tidakdiperlukan • Dapatdilakukankomputasi (adaconstraint)

  5. Jikasuatupermasalahandideskripsikandenganmenggunakanrepresentasi yang tepat, makadapatdipastikanbahwapermasalahantersebutdapatdiselesaikan

  6. KategoriRepresentasi • RepresentasiLogika • RepresentasiProsedural • Representasi Network • RepresentasiTerstruktur • dan lain-lain (kromosom, jaringansyaraf, gen, dll)

  7. RepresentasiLogika • Contohsederhanadarifakta : helderadalahanjing • Faktatersebutdapatdirepresentasikansecaralogika, yaitu : anjing(helder)

  8. RepresentasiLogika (2) • Kita jugadapatmerepresentasikansecara logic fakta lain, misal : semuaanjingmemilikiekor x : anjing(x)  mempunyai_ekor(x) • Kemudiansecaradeduktifdarimekanisme logic inikitabisamendapatkanrepresentasibaru : mempunyai_ekor(anjing) • Denganmenggunakanfungsi mapping secara backward, kitadapat men-generate suatukalimat yang berbunyi : heldermempunyaiekor

  9. ContohKasus (1) • Hukumpernikahandalam Islam menyatakanbahwasuatupernikahanadalahtidaksahjikakeduamempelaimempunyaihubungankeponakan • WatiinginmenikahdenganFandi • Watiadalahanakkandung Budi yang merupakansaudaraKembardariFandi BagaimanamembuktikanbahwapernikahanFandidanWatiadalahtidaksah ??

  10. RepresentasiKasus (1) Dari 3 kalimatdiatas,bisadiciptakan 6 kalimat logic berikut : • x,yKeponakan(x,y)  Menikah(x,y)  Sah(Menikah(x,y)) • Menikah(Wati,Fandi) • AnakKandung(Wati,Budi) • SaudaraKembar(Budi,Fandi) • x,ySaudaraKembar(x,y)  SaudaraKandung(x,y) • x,y,zAnakKandung(x,y)  Saudarakandung(y,z)  Keponakan(x,z)

  11. SolusiRepresentasiKasus (1) Dari Kalimat 5, didapatkan : SaudaraKembar(Budi,Fandi)  SaudaraKandung(Budi,Fandi) Dari Kalimat 3 dan 6, didapatkan : AnakKandung(Wati,Budi) SaudaraKandung(Budi,Fandi) Keponakan(Wati,Fandi) Dari Kalimat 1 dan 2 didapatkan : Keponakan(Wati,Fandi) Menikah(Wati,Fandi)  Sah(Menikah(Wati,Fandi))

More Related