1 / 12

Aplikasi web mobile

Aplikasi web mobile. Pendahuluan http://mardi.staff.unisbank.ac.id. Distribusi Nilai. Presensi : 10 % Tugas : 20 % UTS : 35 % UAS : 35 %. Silabus. Pendahuluan Web Mobile Menggunakan HTML Web Mobile Menggunakan WML Web Mobile Menggunakan XHTML Web Mobile Menggunakan HTML 5 UTS

roscoe
Télécharger la présentation

Aplikasi web mobile

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Aplikasi web mobile Pendahuluan http://mardi.staff.unisbank.ac.id

  2. Distribusi Nilai • Presensi : 10 % • Tugas : 20 % • UTS : 35 % • UAS : 35 %

  3. Silabus • Pendahuluan • Web Mobile Menggunakan HTML • Web Mobile Menggunakan WML • Web Mobile Menggunakan XHTML • Web Mobile Menggunakan HTML 5 • UTS • Web Mobile Client Side Programming • Web Mobile Server Side Programming • UAS

  4. Web Mobile • Halaman web untuk mobile device • Layar kecil • Navigasi terbatas • Script ringan • Teknologi • WML, XHTML, HTML, HTML5, Javascript • PHP, ASP, .NET, Java, dsb

  5. Mengapa ? • Loading cepat • Ringan • Navigasi lebih mudah, meski tanpa mouse • Informasi lebih mudah terbaca meski layar kecil

  6. Dynamic Web Theme • Web Server Melakukan identifikasi client yang meminta layanan. • Jika Client merupakan perangkat desktop, maka diberikan tampilan untuk layar desktop, jika tidak maka disajikan tampilan mobile.

  7. Identifikasi Perangkat Mobile • Menggunakan User agent string : adalah string yang dikirim dari browser ke web server, berisi informasi tentang tipe browser, os dan versi • Periksa user agent anda dengan berunjung ke http://whatsmyuseragent.com/

  8. Percobaan 1 • Install Firefox dengan Plugin user agent switcher • Navigasi browser ke kaskus.us, • Ganti user agent menjadi IPhone 3.0 • Buka tab baru navigasi browser ke m.kaskus.us • Ubah kembali ke default user agent

  9. Web Mobile • m.kaskus.us • m.kapanlagi.com • m.detik.com • m.tokobagus.com • dsb

  10. Percobaan 2 • Coba masuk ke situs-situs tsb, dengan menggunakan berbagai user agent • Anda bisa menambahkan user agen baru pada user agent switcher • Cari berbagai macam string user agent menggunakan google

  11. Percobaan 3 • Install wordpress di komputer anda • Isi blog wordpress anda dengan 2 artikel bebas • Install plugin untuk mobile device theme switcher (WordPress Mobile Pack ) • Ubah themes anda ke themes dengan dukungan web mobile • Lihat tampilan web anda dengan user agent iphone 3

  12. Kesimpulan • Halaman Web untuk keperluan mobile device lebih kecil, ringan dng navigasi yang sederhana • Beberapa situs hanya memperbolehkan versi mobilenya diakses oleh perangkat mobilenya saja, karena alasan ekonomis. • Identifikasi jenis terminal klien / browser didapat dari user agent string yang dikirim oleh klien

More Related