1 / 9

CARA-CARA MENGINFORMASIKAN DAN MENGINTERNALISASIKAN NILAI-NILAI AGAMA ISLAM KEDALAM PRIBADI PESERTA DIDIK

Materi Kuliah Dasar-dasar Pendidikan Islam

siuddin
Télécharger la présentation

CARA-CARA MENGINFORMASIKAN DAN MENGINTERNALISASIKAN NILAI-NILAI AGAMA ISLAM KEDALAM PRIBADI PESERTA DIDIK

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. CARA-CARA MENGINFORMASIKAN DAN MENGINTERNALISASIKAN NILAI-NILAI AGAMA islam KEDALAM PRIBADI PESERTA DIDIK NuruddinAraniri, M.Pd.I

  2. Pengertianmenginformasikan daninternalisasi Menurut KBBI informasimerupakanpenerangan, pemberitahuan; kabaratauberitatentangsesuatu; menginformasikanberartimemberikaninformasi, menerang-kan, memberitahukan. Menurut KBBI internalisasimerupakanpenghayatan, penugasan, penguasaansecaramendalam yang berlangsungmelaluipembinaan, bimbingan, penyuluhan, penataran, dan sebagainya.

  3. BeberapaPengertiantentang Nilai • Nilai adalahsuatuperangkatkeyakinanatauperasaan yang diyakinisebagaisuatuidentitas yang memberikancorak yang khusus pada poinpemikiran, perasaanketerkaitanmaupunperilaku • Nilai merupakanrujukan dan keyakinandalammenentukanpilihan • Nilai merupakankualitasempiris yang tidakdapatdidefinisikantetapihanyadapatdialami dan dipahamisecaralangsung.

  4. Agama Islam Merupakan Agama Yang Ajaran-ajarannyaBersumberKepada Wahyu Dari Allah Yang DisampaikanKepadaUmatManusiaMelalui Nabi Muhammad SAW UntukKesejahteraanHidupManusia Di Dunia Dan Di Akhirat Pengertian agama islam

  5. Macam-macam Nilai-nilai Agama yaitu : Iman, Islam, Ihsan, Syukur, Takwa, Tawakal, Sabar.

  6. PROSES INTERNALISASI NILAI-NILAI AGAMA • Pendekatanindoktrinasi Pendekatan forecasting concequence Pendekatanibrahdanamtsal Pendekatan moral reasoning Pendekatanklasifikasinilai

  7. Upaya-upaya yang dapatdilakukanuntukmenginternalisasikannilai-nilai agama kedalampribadipesertadidik : Mengenalkankepadapesertadidiksemuaperangkat tata nilai, institusi yang adadalammasyarakatsertaperan yang harusdilakukanberdasarkan status yang dimilikimasing-masingindividu Mengupayakan agar setiaptenagakependidikanbersikapdanberprilakusesuaidenganajaranislam Menciptakanhubungan yang islami ( toleransi, tasamuh, ta’awun), dan mengakuiakaneksistensimasing-masing, sertamengakui dan menyadariakanhak dan kewajibanmasing-masing Menyediakansaranapendidikan yang diperlukandalammenunjangterciptanyacirikhas agama islam, seperti : tersedinyamushola, perpustakaanislami melakukanberbagaikegiatan yang dapatterciptanyasuasanakeagamaanberupa: tadarus al-qur’an,shalatdzuhurberjamaah, memperingatiharibesarislam.

  8. Referensi • Rohmatmulyana, mengartikulasikanpendidikannilai, Bandung: alfabeta .2004 • Thobachatib, kapitaselektapendidikanislam, Yogyakarta, pustakabelajar 1996 • Zakiyahdrajat, dasar-dasar agama islam, Jakarta: bulanbintang, 1992 h.260) • https://googleweblight.com/i?u=https://ikanisaiain.wordpress.com/2014/06/proses-internalisasi-nilai-dalam-pembelajaran-akidah-akhlak-mi/&hl=id-ID

  9. TERIMA KASIH

More Related