1 / 31

BERANDA

BERANDA. Pasar Modal (capital market) KLAS XI IPS GURU MAPEL : RINI . W SMA NEGERI I PEMALANG. SK DAN KD. STANDAR KOMPETENSI 3. Mengenal Pasar Modal KOMPETENSI DASAR 3.1. Mengenal jenis produk dalam bursa efek. INDIKATOR. Menjelaskan pengertian dan fungsi pasar modal.

tiger-wiley
Télécharger la présentation

BERANDA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. BERANDA Pasar Modal(capital market) KLAS XI IPS GURU MAPEL : RINI . W SMA NEGERI I PEMALANG

  2. SK DAN KD STANDAR KOMPETENSI 3. Mengenal Pasar Modal KOMPETENSI DASAR 3.1. Mengenal jenis produk dalam bursa efek

  3. INDIKATOR • Menjelaskan pengertiandanfungsipasar modal. • Mendeskripsikan lembaga penunjang dan pelaku pasar modal • Mengidentifikasi jenis-jenis surat berharga pasar uang • Mendeskripsika badan pembina dan pelaksana pasar modal

  4. MATERI PENGERTIAN : Pasar modal (capital market) merupakan pasar yang memfasilitasi penerbitan dan perdagangan surat berharga. Atautempatbertemunyapermintaandanpenawarankreditjangkapanjang. Contoh : saham dan obligasi. • Penerbitan surat berharga dilakukan melalui mekanisme penawaran umum atau sering disebut go public.

  5. Fungsipasar modal : • Sebagaisumberpendanaanusahabagiperusahaan • Sebagaisaranaberinvestasibagipemilik modal (investor) • Sebagaialatrestrukturisasi modal perusahaan • Sebagaialatuntukmelakukandivestasi

  6. Tujuanpasar modal : • Menghimpunkesempatankepadamasyarakatuntukmeningkatkanpertumbuhanekonomi. • Memberikesempatankepadamasyarakatuntukikutmemilikiperusahaandanikutmenikmatihasilnya (laba)

  7. Karakteristik dan perbedaan masing-masing bentuk pasar:

  8. InstrumenPasar Modal • SAHAM ( SHARES ) merupakansuratberharga yang menunjukkankepemilikanataupenyertaan modal investasididalamperusahaan.

  9. Jenis – jenissaham • Sahambiasa (common stock) saham yang tidakmemperolehhakistimewa • Sahampreferen (prefered stock) saham yang memilikihakistimewauntukmendapatkanlebihduluatasdevidenataubagiankekayaan.

  10. Perbedaan antara saham biasa dan saham preferen antara lain: • Saham preferen memberikan pembayaran yang tetap kepada investor, sementara dividen yang didapat pemegang saham biasa tergantung kinerja perusahaan sehingga pemegang saham biasa dapat menerima dividen dan dapat pula tidak menerima dividen. • Dalam hal perusahaan di likuidasi atau dibubarkan, pemegang saham preferen memiliki tingkat klaim yang lebih tinggi atas aset perusahaan dibanding saham biasa.

  11. KarakteristikSaham • Hakataskeuntunganperusahaan • Hakatashartaperusahaan • Haksuaradalam RUPS

  12. Keuntungandankerugian • Keuntunganmembelisaham a). Deviden b). Capital gain • Kerugianmembelisaham a). Tidakmendapatdeviden b). Capital loss c). Perusahaan dilikuidasi

  13. 2. OBLIGASI ( BOND ) merupakansuratberharga yang memilikinilai nominal danmemberikanhakkepadapemegangnyauntukmenerimabunga. Atau Surat berharga yang menunjukkan bahwa penerbit obligasi meminjam sejumlah dana kepada masyarakat dan memiliki kewajiban untuk membayar bunga secara berkala, dan kewajiban melunasi pokok utang pada waktu yang telah ditentukan kepada pihak pembeli obligasi tersebut.

  14. JenisObligasi a). Obligasi Perusahaan b). Obligasi Pemerintah • KarakteristikObligasi a). Memiliki Masa Jatuh Tempo b). Nilai Pokok Utang c). Kupon Obligasi d). Peringkat Obligasi e). Dapat diperjualbelikan

  15. Keuntungandankerugianobligasi Keuntunganmembeliobligasi • Memberikan Pendapatan tetap (fixed income) berupa kupon • Keuntungan atas penjualanobligasi (capital gain) Kerugianmembeliobligasi • Risiko perusahaan tidak mampu membayar kupon obligasi maupun risiko perusahaan tidak mampu mengembalikan pokok obligasi(default) • Risiko Tingkat Suku Bunga (interest rate risk)

  16. 3. WARAN (WARRANT) merupakanefek yang diterbitkanolehsuatuperusahaan yang memberihakkepadapemegangnyauntukmemesansahamdariperusahaantersebutpadahargadanjangkawaktutertentu.

  17. Waran juga diperdagangkan di Bursa efek karena memiliki nilai antara lain sbb : a). Harga option untuk pembelian saham yang tercantum dalam waran mungkin lebih rendah dari harga pasarnya. b). Apabila harga saham naik pemegang waran akan memperoleh laba yang lebih besar. c). Apabila harga saham turun pemegang waran menderita kerugian yang lebih kecil.

  18. Tujuan perusahaan menerbitkan waran adalah : a). Waran dapat dijual dalam kaitannya dengan penerbitan saham atau obligasi lain agar efek ini lebih menarik bagi pemodal. b). Deviden bagi para pemegang saham selain diberikan dalam bentuk uang juga dapat diberikan dalam bentuk waran. c). Bonus atau imbal jasa lain untuk karyawan dapat diberikan dalam bentuk uang ataupun waran.

  19. 4. REKSADANA ( MUTUAL FUND) • Reksadanamerupakansalahsatualternatifinvestasibagimasyarakat investor, khususnya investor kecildan investor yang tidakmemilikibanyakwaktudankeahlianuntukmenghitungrisikoatasinvestasimereka. • Reksa Dana dirancangsebagaisaranauntukmenghimpundanadarimasyarakat yang memiliki modal, mempunyaikeinginanuntukmelakukaninvestasi, namunhanyamemilikiwaktudanpengetahuan yang terbatas.

  20. Dilihat dari asal kata-nya, Reksa Dana berasal dari kosa kata ‘reksa’ yang berarti ‘jaga’ atau ‘pelihara’ dan kata ‘dana’ yang berarti (kumpulan) uang, sehingga reksa dana dapat diartikan sebagai ‘kumpulan uang yang dipelihara (bersama untuk suatu kepentingan)’. • Umumnya, Reksa Dana diartikansebagaiWadah yang dipergunakanuntukmenghimpundanadarimasyarakat investor untukselanjutnyadiinvestasikandalamportofolioEfekolehManajerInvestasi.

  21. Keuntungan dan kerugian Reksadana • Keuntungan membeli Reksadana a. Diversifikasi efek b. Memudahkan investasi dipasar modal c. Efisiensi waktu 2. Kerugian membeli Reksadana a. Resiko Berkurangnya Nilai Unit Penyertaan. b. ResikoLikuiditas c. ResikoWanprestasi

  22. Reksadana dapat dibedakan menjadi: 1. Reksa Dana Pasar Uang (Money Market Funds). Reksa Dana jenis ini hanya melakukan investasi pada Efek bersifat Utang dengan jatuh tempo kurang dari 1 (satu) tahun. 2. Reksa Dana Pendapatan Tetap (Fixed Income Funds). Reksa Dana jenis ini melakukan investasi sekurang-kurangnya 80% dari aktivanya dalam bentuk Efek bersifat Utang. 3. Reksa Dana Saham (Equity Funds). Reksa dana yang melakukan investasi sekurang-kurangnya 80% dari aktivanya dalam bentuk Efek bersifat Ekuitas. 4. Reksa Dana Campuran (Discretionary Funds). Reksa Dana jenis ini melakukan investasi dalam Efek bersifat Ekuitas dan Efek bersifat Utang.

  23. Perbandingan Saham, Obligasi, dan Reksa Dana

  24. PELAKU PASAR MODAL • Investor • Sektor Bisnis ( Emiten ) • Lembaga penunjang pasar modal • Badan Pemerintah

  25. CONTOH SOAL

  26. UJI KOMPETENSI

  27. REFERENSI

  28. PENYUSUN

  29. SELESAI

More Related