1 / 23

BAJA

BAJA. Sifat dan Karakteristiknya. Sifat - sifat dasar. Baja sebagai material bangunan mulai digunakan sejak abad – 19 ketika dimulainya revolusi industri Inggris .

Télécharger la présentation

BAJA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. BAJA SifatdanKarakteristiknya

  2. Sifat-sifatdasar • Baja sebagai material bangunanmulaidigunakansejakabad – 19 ketikadimulainyarevolusiindustriInggris. • Baja terkenalamatbaikuntukbahanutamastrukturbangunankarenamemilikikekuatantarikdankekuatantekan yang samabaiknya. • Kekuatanbesarinimembutuhkan volume yang relatiftinggi.

  3. Keuntungan Material Baja 1. KekuatanTinggi • Kekuatan per volume tetap paling tingggidibandingdengan material lain • KekuatandinyatakandenganFy (Teganganleleh) dan Fu (Tegangantarikbatas) • Akibatnya, dalamperhitunganbebanmati, nilainyalebihkecildenganbentang yang bisalebihlebarsehinggaruangdapatdimanfaatkanakibatkecilnyaprofilbaja yang dipakai. 2. Kemudahanpemasangan • Umumnyasemuakomponenkonstruksibajadipersiapkandibengkel. Yang dilakukandilapanganatau site adalahmenyambung/ assembly komponen-komponenini. • Semuakomponen, sambungan, danalatsambungbajamemilikistandarbaik yang nasionalmaupuninternasional

  4. 3. Keseragaman • Karenabajaadalahkomponen yang homogendanbuatanmanusia, makakeseragamansangattinggidandapatdiharapkan pula keseragamandalamhalkekuatannya. • Karenakeseragamaninilahmakapemborosan yang tejadidalamprosespelaksanaanumumnyadapatditekan. 4. Daktilitas • Daktilitasadalahsifat material yang memungkinkanadanyadeformasi yang besarakibattegangantariktanpahancurdanputus. • Adayasifatinipadabajamembuatkonstruksibajatidakdapatruntuhtiba-tibaapabilaterjadibeban yang berlebihan. Inisangatmenguntungkanbilabangunanmengalamibebanbesartiba-tibamisalnyabebangempa

  5. 5. Keuntunganlainnya: • Prosespemasangancepatdantakperlumenungguuntukmencapai 100% kekuatan • Dapatdilas • Komponen-komponen yang sudahtidakdapatdigunakanlagimasihmempunyainilaibesitua. • Struktur yang dihasilkanbersifatpermanendancarapemeliharaan yang tidakterlalusukar.

  6. Kelemahan Baja • Komponen-komponenstruktur yang dibuatdaribahanbajaperludiusahakansupayatahanapisesuaidenganperaturan yang berlakuuntukbahayakebakaran • Diperlukannyasuatubiayapemelihaaanuntukmencegahbajadaribahaya karat. • Akibatkemampuannyamenahantekukanpadabatang-batang yang langsing, walaupundapatmenahangaya-gayaaksial, tetapitidakbisamencegahterjadinyapergeseranhorisontal.

  7. AsalMuasal Baja • Baja diperolehdaritambangbesi. Besi yang terdapatdalambijihbesidalambentukOksidabesi (Fe2o3). Jumlahbesi yang terdapatdalambijihbesiituamattergantungpadatempatpengambilannya. • Bijihbesibiasanyatercampurdenganbahan-bahan lain. Misalnyasilika (SIO2), alumina (A12O3), Mangan, Belerang, Fosfor. • Bahanbesi yang diperolehdarialamdisebutbesigubal (pig iron), yang terdirikira-kira 90% - 95% besi, 3% - 4% karbon, dansisanyadapatberupabelerang, mangan, fosfordansebagainya. Besigubalinimerupakanbahan yang lunakdangetassehinggatidakdapatdipakaiuntukbahanstruktur.

  8. BesiTuang (Cast Iron) • Sebagaimananamanya, besimacaminidibuatdengancaradituangataudi Cor. Bahaninidileburuntukmemperolehtingkatkandungankarbon yang diinginkandankemudiandituangdandicetakuntukmendapatkanbentuk yang diinginkan • Besituangberisi 2 – 4% karbonbersamadenganmangan, fosfor, belerang, dansilikon. Keempatcampuranitumempengaruhisifatbesituang. Sifatbesituang: • Kerasdanmudahmelebur/ mencair • Getassehinggatidakdapatmenahanbenturan, temperaturleleh 250°. • Tidakberkarat • Tidakdapatdiberimuatanmagnit • Tidakdapatdikeraskandengancaradipanasikemudiandidinginkansecaramendadak • Menyusutwaktupendinginan. Akibatadanyasusutaninimakaperludiperhatikanukurancetakan agar diperolehhasil yang sesuaidenganukuranbenda yang diinginkan.

  9. 7. Kuatdalammenahangayatekan, akantetapilemahdalammenahangayatarik. Kuattekannyasekitar 6000 kg/cm2 adapunkuattariknyahanya 500 kg/cm2 8. Tidakdapatdisambungdenganpakukelingataudilas. Duabuahbesituanghanyadapatdisambungdenganbautatausekrup

  10. Aplikasidanpemakaian Besituangdipakaiuntukbanyakkeperluantermasukbahanstrukturterutamauntukbagian-bagianstruktursbb: • Pipa yang menahantekanansangattinggi • Tutuplubangsalurandrainase, danalatsaniter yang lain • Bagianstrukturrangka (truss) yang menahangayatekan • Bagian-bagiantianglampudsb • Sendi, roljembatan

  11. BesiTempa (Wrought Iron) Besitempa (Wrought Iron) merupakanmacambesi yang paling sedikitmengandungcampuranbahan lain. Bahan lain ituialah: karbon 0.05-0.15%, silika 0.15-0.2%, fosfor 0.12% belerang 0.02-0.03%, mangan 0.03-0.1% dan lain-lain sekitar 2%. Sifat-sifatbesitempa: • Daktail, kuatdandapatditempa • Dapatdilas • Tidakdapatdituangkarenasulitmencair • Tahankorosi • Temperaturlelehsekitar 535° C • Kuattarikmaksimumsekitar 4000 kg/cm2 dankuattekansekitar 2000 kg/cm2

  12. Aplikasidanpemakaian • Pemakaianbesitempainitelah lama digantikanolehbajastruktur (mild steel). Besitempatinggaldipakaibiladibutuhkanbahan yang kuatmisalnyapakusumbat, pipa air, pipa gas, bautsekrupdsb.

  13. Baja (Steel) • Baja terletakdiantarabesituangdanbesitempa. Besituangmengandungsejumlahbesarkarbonadapunbesitempasangatsedikit. • Besituangamatbaikuntukdipakaisebagaibagianstruktur yang menahangayatekan, sebaliknyabesitempabaikuntukmenahangayatarik. • Baja dapatdipakaiuntukbagianstruktur yang menahantekanmaupuntarik. • Baja merupakanpaduanbesidankarbon. • Bilabesidipadudengankarbondisebutbajaakantetapibilabesidipadudenganlogam lain disebutbaja-paduan (Steel aloy)

  14. Faktor yang MempengaruhiSifat Baja Kandungankarbon • Macam-macamtingkatmutubajaditentukanolehjumlahkandungankarbonnya. makinbanyakkandungankarbon, bajasemakinkerasdankuatakantetapisifatdaktilitasnyasemakinberkurang. • Berikutadalahsifatbajadengankandungankarbonnya: - kurangdari 0,1% disebut “deed steel” - antara 0,1% - 0,25% disebutbajalunak - antara 0,25% - 0,7% disebut medium carbon steel - antara 0,7% - 1,5% disebut high carbon steel

  15. Korosi Perubahanlogammenjadibentukoksidadisebutkorosi. Salahsatukejelekanbajaialahsifat yang mudahkorosi (berkarat) ini. Untukmencegah tau memperlambatterjadinya karat, beberapacaradilakukan: 1. Tarring Permukaanbajadilapisidengan gas batubara, yang sedikitmeresapdipermukaanbaja 2. Electroplating Permukaanlogamdilapisidenganperak, copper, nikeldsb. 3. Metal spraying Permukaanbajadisemprotdengan gas/cairansengalumuniumatautimah 4. Dilapisi cat Pengecetandilakukandengansikat/ kuasataudisemprotkan 5. Dimasukkankedalambeton Batangbajaditutupdenganbeton, sehinggatidakdapatberkarat. Dengandasarini pula mengapatulangantidakberkaratkarenaberadadidalambeton

  16. Stainless Steel • Logaminimerupakanbesipaduan yang bersifattahan karat, mengandungsedikitkarbon, danmengandungkromlebihdari 21%.

  17. Jenis-jenis Baja Untuk Material Bangunan • Sangatdipengaruhiolehcarapembuatannya, yang meliputi: hot-rolling (pembentukandenganpemanasan) dan cold-forming (pembentukandengancarapendinginan). • Hot-rolling adalahprosesdimanabongkahanbaja yang masihmenyaladigelindingkandiantarabeberapapenggiling. Prosesakhirpenggilinganinimenentukantebalpenampangbaja. • Jenispenampang I dan H biasanyacocokuntukelemenbalokdankolomstruktur. • Jenisprofilkanaldansikucocokuntukelemen-elemensekundersepertipengakuatautumpuanstruktur • Jenispenampang lain sepertisegiempatataubundar yang berlubangdigunakanuntukberbagaikeperluanmulaidari plat danbatang solid • Dimensi-dimensisetiapjenisprofilditentukanolehprodusen/ pabrikbaja,

  18. Padaproses cold-forming, lembaranbajatipis yang sudahdingindibengkokkan, dilipatsehinggadidapatkanprofil yang diinginkan. • Ketebalanelemen-elemen yang dihasilkanmelaluiprosesinilebihkecilsehinggakekuatantekannyaberkurang • Namundapatdihasilkanprofil yang sulitataudikustomisasi. • Peralatan yang digunakanuntuk cold-forming lebihmurah • Digunakanuntukkomponenatapataupelapisdarisistemstrukturutama

  19. SEKIAN & TERIMA KASIH

  20. TUGAS MANDIRI BUAT TULISAN MENGENAI BAMBU SEBAGAI BAHAN BANGUNAN LENGKAP DENGAN FOTO-FOTO LAPANGAN KIRIM KE: sipilump@yahoo.co.id PALING LAMBAT 28 MEI 2014

More Related