1 / 46

juknis PKG Paud

Juknis PKG Paud 2016

Télécharger la présentation

juknis PKG Paud

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MILIK NEGARA TIDAK DIPERDAGANGKAN NSPK NORMA, STANDAR, PROSEDUR DAN KRITERIA PETUNJUK TEKNIS BANTUAN PUSAT KEGIATAN GUGUS (PKG) PAUD TAHUN 2016 KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DAN PENDIDIKAN MASYARAKAT DIREKTORAT PEMBINAAN PENDIDIKAN ANAK USIA DINI TAHUN 2016

  2. NSPK NORMA, STANDAR, PROSEDUR DAN KRITERIA PETUNJUK TEKNIS BANTUAN PUSAT KEGIATAN GUGUS (PKG) PAUD TAHUN 2016 KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DAN PENDIDIKAN MASYARAKAT DIREKTORAT PEMBINAAN PENDIDIKAN ANAK USIA DINI TAHUN 2016

  3. KATA SAMBUTAN Direktur Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat ndang-Undang Nomor 20 tahun 2013 tentang sistem pendidikan nasional telah mengamanatkan tentang pentingnya pendidikan bagi anak usia dini (0-6 Tahun) dalam rangka mempersiapkan U anak memasuki jenjang pendidikan lebih lanjut. Lebih lanjut dalam RPJMN 2015-2019 dinyatakan bahwa peningkatan akses dan kualitas PAUD secara holistik dan integratif merupakan pondasi terwujudnya Pendidikan Dasar 12 Tahun yang berkualitas. Seiring dengan kebijakan tersebut, maka Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan melalui Direktorat Jenderal PAUD dan Dikmas terus mengupayakan peningkatan akses dan mutu layanan PAUD. Upaya tersebut telah dilakukan secara terpadu dengan melibatkan seluruh pemangku kepentingan, khususnya lembaga dan organsiasi Mitra PAUD di tingkat pusat dan daerah melalui Gerakan Nasional PAUD Berkualitas, yang telah dicanangkan sejak tahun 2014. Berpijak dari kondisi tersebut di atas, saya menyambut gembira pada tahun 2016 tersedia bantuan bagi lembaga dan organisasi Mitra PAUD, seperti Bantuan PAUD Baru, Bantuan Pusat Kegiatan Gugus PAUD (PKG- PAUD), dan Bantuan Kemitraan Peningkatan Kapasitas PAUD Berkualitas. Melalui penyediaan bantuan ini lembaga dan organisasi Mitra PAUD dapat memberikan kontribusi dalam peningkatan akses dan mutu layanan PAUD dan sekaligus mendukung terwujudnya Gerakan Nasional PAUD Berkualitas Akhirnya, semoga petunjuk teknis ini dapat dijadikan acuan bagi lembaga dan organisasi Mitra PAUD dan semua pihak yang terkait dalam pengajuan bantuan. Jakarta, Maret 2016 Direktur Jenderal Harris Iskandar NIP. 196204291986011001 Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD i

  4. KATA PENGANTAR Direktur Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini alam rangka mendukung peningkatan akses dan mutu layanan PAUD, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan pada tahun 2014 telah mencanangkan Gerakan Nasional D PAUD Berkualitas. Melalui gerakan nasional tersebut, telah mampu memberikan kontribusi terhadap peningkatan jumlah lembaga PAUD yang ada, dimana pada tahun 2015 mencapai sekitar 188.647 lembaga PAUD, yang terdiri dari Taman Kanak-Kanak (79.631 lembaga), Kelompok Bermain (77.184 lembaga), Taman Penitipan Anak (3.467 lembaga) dan Satuan PAUD Sejenis (28.365 lembaga). Disamping itu juga telah terbentuk Gugus PAUD di tingkat desa dan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD ditingkat kecamatan. Mengingat keberadaan Pusat Kegiatan Gugus PAUD ( PKG-PAUD) sangat penting dalam memberikan kontribusi terhadap peningkatan mutu dan kapasitas para Guru dan Tenaga Kependidikan PAUD, yang terhimpun dalam Gugus PAUD, maka Direktorat Pembinaan PAUD, Ditjen PAUD dan DIKMAS, Kemdikbud pada tahun 2016 memberikan dukungan berupa “Bantuan Pusat Kegiatan Gugus PAUD (PKG- PAUD)” Guna memberikan acuan kepada PKG PAUD dan pihak terkait dalam mengajukan, mengelola dan mempertanggung-jawabkan bantuan tersebut, maka disusunlah “Petunjuk Teknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus PAUD (PKG-PAUD) Tahun 2016” ini. Akhirnya, saya mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan sumbangan pemikiran dalam penyusunan buku Petunjuk Teknis ini Jakarta, Maret 2016 Direktur R. Ella Yulaelawati. R., M.A., Ph.D NIP. 195804091984022001 Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD ii

  5. DAFTAR ISI KATA SAMBUTAN…………………………………………………………… PENGANTAR…………………………………………………………………… DAFTAR ISI……………………………………………………………………. BAB I PENDAHULUAN.…………………………………………………… A.Latar Belakang..……………………………………………………………. B.Dasar Hukum.………………………………………………………………. C.Pengertian ……………………..……………………………………………. D.Tujuan Pemberian Bantuan …………………………………………. E.Sasaran Bantuan…………………………………………………………. F.Manfaat Bantuan…………………………………………………………. G.Hasil yang Diharapkan…………………………………………………. BAB II KETENTUAN UMUM..………………………………………….. A.Penyedia Bantuan..……………………………………………………… B.Sifat Bantuan………………………..……………………………………… C.Persyaratan Penerima Bantuan…………………………………….. D.Besar dana dan Penggunaannya…………………………………… E.Hak, Kewajiban dan Sanksi Penerima Bantuan………………. BAB III PROSEDUR PENYALURAN DANA BANTUAN…….. A. Penyusunan dan Pengajuan Dana Bantuan………………………. B. Verifikasi……………………………………………………………………….. 10 C. Visitasi Usulan……………………………………………………………….. 10 D. Penetapan Penerima Bantuan dan Penyalurannya…………….. 11 E. Jadwal Pelaksanaan Penyaluran Bantuan…………………………. BAB IV PENGELOLAAN DAN PENGAWASAN………………. A.Pengelolaan Bantuan……………………………………………………. B.Ketentuan Pengelolaan dana Bantuan……………………………. C.Perpajakan…………………………………………………………………… D.Pelaporan…………………………………………………………………….. E.Monitoring dan Pengawasan………………………………………….. BAB IV PENUTUP………………………………………………… LAMPIRAN-LAMPIRAN i ii iii 1 1 2 4 4 5 5 5 6 6 6 6 6 7 9 9 12 13 13 14 15 15 16 18 Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD iii

  6. B A B 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang Gerakan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Berkualitas saat ini jadi fokus untuk mendukung lahirnya generasi emas bangsa dan sudah menjadi komitmen internasional dalam Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Hal mendesak yang perlu dibenahi untuk terwujudnya PAUD berkualitas adalah peningkatan kemampuan guru. Para guru PAUD harus memiliki kapasitas melayani perbedaan individual anak usia dini, sesuai kondisi anak. Untuk itu, butuh penguatan kapasitas layanan PAUD, terutama pada kualitas pendidik. Salah satu strategi peningkatan mutu pendidik PAUD yang telah diberlakukan selama ini melalui pengembangan Gugus PAUD yang di dalamnya dapat ditingkatkan peran dan fungsinya sebagai wahana pembinaan profesi bagi pendidik dan pengelola/kepala lembaga PAUD. Pembinaan terhadap Gugus PAUD diharapkan dapat meningkatkan dan memperkuat mutu serta eksistensi pendidik PAUD yang akhirnya berdampak positif terhadap peningkatan layanan PAUD yang lebih baik. Mengingat demikian banyaknya jumlah Gugus PAUD dalam satu kecamatan, maka perlu dibentuk sebuah wadah koordinasi antar gugus yang disebut Pusat Kegiatan Gugus (PKG) yang beranggotakan 3 – 8 Gugus PAUD. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 1

  7. Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD Kecamatan mempunyai fungsi sebagai koordinator antara gugus, wadah pembinaan seluruh anggota gugus, bengkel kerja peningkatan mutu layanan PAUD, dan sebagai pusat informasi terkait dengan perubahan kebijakan, pengetahuan terkini, dan hal-hal lain yang terkait dengan kegiatan PAUD. Keberadaan PKG menjadi basecamp informasi yang terkait dengan upaya pembinaan dan peningkatan layanan PAUD untuk ditindaklanjuti ke gugus-gugus PAUD. Salah satu bentuk dukungan pemerintah dalam meningkatkan peran dan fungsi PKG yaitu dengan memberikan dukungan bantuan berupa sarana yang dapat mempermudah dalam mengakses informasi yang berkaitan dengan kepentingan anggota PKG dan memudahkan pembinaan ke semua Gugus PAUD. Bantuan tersebut adalah Bantuan Pembinaan PKG Tahun 2016. Agar dalam pelaksanaan pengelolaan pemberian bantuan tersebut dapat berjalan dengan baik, maka disusunlah Petunjuk Teknis Bantuan Pembinaan PKG PAUD Tahun 2016. B. DasarHukum 1.Undang-undang Dasar 1945; 2.Undang-undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak; 3.Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional; Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 2

  8. 4.Undang-undang RI Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara 5.Peraturan Pemerintah Nomor 17 tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan; 6.Peraturan Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak No. 12 Tahun 2011 tentang Indikator Pengembangan Kabupaten/Kota Layak Anak; 7.Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2013 tentang Tata Cara Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara; 8.Peraturan Pemerintah PP No. 19 tahun 2005 dan perubahannya Nomor 32 tahun 2013, tentang Standar Nasional Pendidikan; 9.Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 24 Tahun 2013 tentang Pedoman Umum Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Belanja Bantuan Sosial di lingkungan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan; 10.Peraturan Presiden Nomor 60 tahun 2013 tentang Pengembangan Anak Usia Dini, Holistik dan Integratif; 11.Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 Tentang Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah, perubahan ke 4 Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010; 12.Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 146 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Pendidikan Anak Usia Dini; Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 3

  9. 13.Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 137 Tahun 2014 tentang Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini; 14.Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 84 tahun 2014 tentang Pendirian Satuan Pendidikan Anak Usia Dini; 15.Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 11 Tahun 2015 Tentang Organisasi dan Tata Kerja Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan; 16.Peraturan Menteri Keuangan Nomor 168/PMK.05/2015 Tentang Mekanisme Pelaksanaan Anggaran Bantuan Pemerintah Pada Kementerian Negara/Lembaga. C. Pengertian 1.Bantuan Pemerintah adalah bantuan yang tidak memenuhi kriteria bantuan sosial yang diberikan oleh pemerintah kepada perseorangan, kelompok masyarakat atau lembaga pemerintah atau nonpemerintah. 2.Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD Kecamatan merupakan kumpulan dari 3–8 Gugus PAUD yang ada di wilayah kecamatan yang ditetapkan oleh Dinas Pendidikan/UPTD. D. Tujuan Bantuan 1.Tujuan pemberian bantuan Pembinaan PKG adalah membantu PKG dalam meningkatkan fungsi dan tugasnya sebagai koordinator antar gugus, sebagai wadah pembinaan seluruh anggota gugus, dan sebagai bengkel kerja peningkatan mutu layanan PAUD. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 4

  10. 2.Meningkatkan layanan PKG sebagai pusat informasi terkait dengan perubahan kebijakan, pengetahuan terkini, dan hal- hal lain yang terkait dengan kegiatan PAUD. 3.Memberikan acuan bagi pelaksana dan penanggung jawab PKG dalam mengelola dan menggunakan bantuan PKG kepada sasaran secara tepat guna. Sasaran Bantuan E. Sasaran program Bantuan PKG PAUD adalah Pusat Kegiatan Gugus (PKG) di masing-masing kecamatan. F. Manfaat Bantuan 1.Memfasilitasi sarana pendukung kegiatan PKG. 2.Mendukung kelancaran kegiatan di PKG dalam melaksanakan tugas dan fungsinya. G. Hasil Yang Diharapkan 1. Tersalurkannya bantuan PKG PAUD kepada Pusat Kegiatan Gugus PAUD di seluruh Indonesia. 2. Meningkatnya layanan informasi PKG PAUD kepada angggota-anggotanya (Gugus PAUD) dalam mendukung Gerakan Nasional PAUD Berkualitas. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 5

  11. B A B 2 KETENTUAN UMUM Penyedia Bantuan A. Bantuan PKG PAUD bersumber dari Anggaran Direktorat Pembinaan Pendidikan Anak usia Dini Tahun Anggaran 2016. Sifat Bantuan B. Bantuan PKG PAUD bersifat stimulan untuk mendukung operasional kegiatan di PKG PAUD. C. Persyaratan Penerima Bantuan 1. Memiliki Rekening Bank atas nama PKG PAUD 2. Memiliki NPWP atas nama PKG PAUD 3. Memiliki Surat Keputusan Pembentukan PKG PAUD dari Dinas Pendidikan setempat/UPTD 4. Memiliki Program Kerja PKG PAUD 5. Memiliki struktur organisasi PKG PAUD D. Besar Dana dan Penggunaannya Besar bantuan PKG PAUD senilai Rp 10.000.000 (Sepuluh Juta Rupiah) untuk setiap Pusat Kegiatan Gugus PAUD. Sumber dana berasal dari dana APBN. Bantuan PKG PAUD dipergunakan untuk pengadaan media pembelajaran dalam bentuk komputer/laptop dan perlengkapannya seperti modem, LCD, dll) Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 6

  12. Hak, Kewajiban, dan Sanksi Penerima Bantuan E. 1. Hak: a. Mendapatkan bantuan PKG PAUD sesuai dengan ketentuan yang tercantum dalam Akad Kerjasama; serta memenuhi persyaratan yang berlaku. b. Mempergunakan barang yang bersumber dari bantuan. 2. Kewajiban: a.Membelanjakan dana bantuan sesuai dengan pengajuan yang diusulkan. b. Merawat barang secara baik dan benar. c. Melaporkan penggunaan dana (laporan awal dan akhir) Laporan Awal, berupa Surat Keterangan – pencairan dana bantuan, dilampiri foto copy rekening bank yang menunjukan tanggal transfer masuk dan penarikan dananya. Laporan Akhir, berupa uraian pemanfaatan – barang dan uraian pembelian barang disertai bukti kuitansi pembelian yang dapat dipertanggungjawabkan serta dokumentasi foto barang yang dibeli. d.Menandatangani Berita Acara Serah Terima Barang Milik Negara (BMN). Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 7

  13. 3. Sanksi a.Apabila penggunaan bantuan tidak sesuai dengan pengajuan yang diusulkan, sehingga berakibat menghambat pelaksanaan kegiatan, maka harus mempertanggungjawabkan dan mengembalikan semua bantuan yang telah diterima dilengkapi dengan berita acara pengembalian. b.Apabila tidak membuat dan tidak mengirimkan laporan (awal dan akhir) sesuai ketentuan yang telah ditetapkan, serta tidak dapat menunjukkan bukti-bukti penggunaan bantuan yang telah diterima sesuai dengan batas waktu yang telah ditentukan, maka dana bantuan yang diterima harus dikembalikan ke Kas Negara. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 8

  14. B A B 3 PROSEDUR PENYALURAN DANA BANTUAN A. Penyusunan dan Pengajuan Usulan 1. Direktorat Pembinaan PAUD menetapkan alokasi jumlah PKG PAUD yang akan mendapatkan bantuan di setiap Kabupaten/Kota. 2. Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota menyosialisasikan ke seluruh PKG PAUD. 3. PKG PAUD mengajukan usulan yang ditujukan ke Direktur Pembinaan PAUD dengan menggunakan format terlampir Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 9

  15. (lampiran 1) untuk diserahkan ke Bidang yang menangani PAUD di Kab/Kota setempat, dilengkapi dengan: a. Foto copy Rekening Bank atas nama PKG PAUD b. NPWP atas nama PKG PAUD c. Surat Pernyataan Kesanggupan Penggunaan Dana Bantuan dari Ketua PKG PAUD B. Verifikasi/Pendataan Usulan Berdasarkan juknis yang ditetapkan oleh KPA, Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota melakukan: 1.Verifikasi/Pendataan kelembagaan untuk memastikan keberadaan PKG PAUD 2.Menyusun rekapitulasi PKG PAUD yang direkomendasi untuk mendapatkan bantuan dengan menggunakan format terlampir (lampiran 3). 3.Mengajukan berkas ke Tim Verifikasi Direktorat Pembinaan PAUD disertai dengan soft copynya, tembusan ke Dinas Pendidikan Provinsi. C. Visitasi Usulan Tim Visitasi Direktorat Pembinaan PAUD: 1. Meneliti kelengkapan dan ketepatan berkas lampiran isian serta kelengkapan lampiran PKG PAUD, yang terdiri dari: a. Pengajuan usulan dari setiap PKG PAUD b. Surat Kesanggupan dari setiap PKG PAUD/Gugus PAUD c. Rekening Bank dan NPWP dari setiap PKG PAUD Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 10

  16. d. Rekap PKG PAUD calon penerima Bantuan e. Surat Pernyataan dari Kepala Dinas Kabupaten/Kota atau pejabat yang ditunjuk 2. Menandatangani dokumen usulan bantuan berupa : a. Kuitansi bantuan PKG PAUD b. Akad Kerjasama Direktorat Pembinaan PAUD dengan Ketua PKG PAUD c. Surat Pertanggungjawaban Mutlak (SPTJM) d. Fakta Integritas (Dokumen tersebut bersifat persyaratan untuk pengajuan bantuan, bukan kepastian perolehan bantuan) D. Penetapan Penerima Bantuan dan penyalurannya. Direktorat Pembinaan PAUD melakukan: 1. Penilaian Proposal PKG PAUD 2. Penerbitan SK penetapan penerima bantuan oleh PPK yang disahkan oleh KPA 3. Menerbitkan Surat Permohonan Pembayaran 4. Mengusulkan penerbitan Surat Perintah Membayar. 5. Mengajukan SPM yang dilengkapi daftar PKG penerima bantuan ke KPPN. 6. KPPN mengeluarkan SP2D Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 11

  17. Jadwal Pelaksanaan Penyaluran Bantuan F. Jadwal pelaksanaan penyaluran bantuan sebagai berikut : PELAKSANAAN PENYALURAN BANTUAN WAKTU/BULAN NO KEGIATAN JAN FEB MRT APR MEI JUN JUL AGST SEPT OKT NOV DES 1 Sosialisasi bantuan PKG Pengajuan bantuan dari PKG ke dinas 2 pendidikan Kab/kota Verifikasi/pendataan calon penerima 3 bantuan oleh kabupaten/kota Pengajuan berkan usulan dari kab/kota 4 ke direktoran pembinaan PAUD 5 Visitasi lapangan/PKG 6 Penetapan penerima bantuan 7 Penerbitan SK penerima bantuan 8 Proses penyaluran bantuan 9 Proses pelaksanaan bantuan 10 Pelaporan pelaksanaan bantuan Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 12

  18. B A B 4 PENGELOLAAN DAN PENGAWASAN A.Pengelolaan Bantuan 1. Penggunaan bantuan harus mengacu pada ketentuan dan aturan sebagaimana tertuang dalam Akad Kerjasama dan Petunjuk Teknis yang telah ditetapkan oleh Direktorat Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini. 2. Semua pengeluaran/penggunaan bantuan harus disertai dengan bukti pengeluaran yang sah (sesuai dengan peraturan yang berlaku di dalam penggunaan uang negara). 3. Semua bukti pengeluaran dibuat rangkap 2 (dua), dengan peruntukan sebagai berikut. Lembar pertama (asli) untuk arsip oleh PKG PAUD dan lembar kedua (fotocopy) disampaikan bersamaan dengan laporan pelaksanaan program ke Direktur Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini. 4. Pihak penerima bantuan wajib menyimpan dan mengadministrasikan semua bukti pengeluaran keuangan dengan sebaik-baiknya untuk persiapan pemeriksaan oleh auditor (Inspektorat Jenderal Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Badan Pemeriksa Keuangan dan Pembangunan (BPKP), Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 13

  19. Bawasda/Bawaska atau pihak berwenang lainnya) dan disimpan untuk jangka waktu minimal 5 (lima) tahun. B.Ketentuan Pengelolaan/penggunaan bantuan 1. Pembelian Barang a.Kuitansi dan Bukti Pembelian Setiap pembelian barang harus disertai bukti pembelian berupa: 1) Kuitansi dari toko, tanda tangan penjual dengan dibubuhi stempel perusahaan/toko. 2) Faktur/Nota Pembelian (uraian pembelian). b.Materai dan kuitansi 1)Materai Rp. 6.000,- (enam ribu rupiah) untuk pembelian di atas Rp. 1.000.000,- 2)Materai Rp. 3.000,- (tiga ribu rupiah) untuk pembelian senilai Rp. 500.000,- sampai dengan Rp. 1.000.000,- 3)Materai tersebut dilintasi tandatangan dan stempel perusahaan/toko. 4)Pajak pembelian barang menjadi tanggung jawab pihak penjual dengan mengacu pada ketentuan perpajakan yang berlaku. Adapun ketentuan pembayaran pajak yaitu pembelanjaan barang di atas Rp. 1.000.000,- di kenakan PPN 10%, sedangkan pembelanjaan barang di atas Rp. 2.000.000,- dikenakan PPN 10% dan PPH pasal 22 1,5%. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 14

  20. Perawatan barang 2. PKG PAUD penerima bantuan bertanggungjawab atas: a. Kerusakan dan keberadaan barang b. Perawatan dan pemakaian barang C. Perpajakan PKG PAUD berkewajiban untuk: 1. Menyetorkan hasil pungutan pajak kepada Kas Negara 2. Melampirkan copy semua bukti setor pajak tersebut dalam laporan akhir. Ketentuan lain : 1. PKG PAUD tidak diperkenankan memecah pembelian dengan tujuan menghindari pembayaran pajak. 2. PKG yang tidak melampirkan bukti fisik penggunaan dan pembayaran pajak dianggap belum menggunakan dan belum mempertanggungjawabkan dana bantuan. Pelaporan D. 1.Laporan Awal PKG diharuskan melaporkan penerimaan paling lambat 2 minggu setelah bantuan diterima melalui rekening PKG kepada Direktur Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini baik secara tertulis maupun melalui media elektronik (email, fax). 2.Laporan Akhir Pelaksanaan program dan penggunaan disampaikan secara tertulis oleh PKG maksimal 3 bulan setelah dana diterima. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 15

  21. Laporan akhir disampaikan kepada Direktur Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini dan ditembuskan kepada Dinas Pendidikan Provinsi, Kabupaten/Kota. paling lambat 2 (dua) bulan setelah diterima dan dipastikan keseluruhan kegiatan yang diusulkan dalam proposal selesai dilaksanakan. Laporan akhir berisi laporan pelaksanaan kegiatan dan pertanggungjawaban penggunaan bantuan secara keseluruhan, sebagaimana format terlampir. a.Pengeluaran dan penggunaan dana bantuan harus sesuai dengan proposal yang diajukan. Apabila terdapat sisa/saldo dana bantuan, maka harus dikembalikan ke Kas Negara. b.Semua bukti pengeluaran dibuat rangkap 2 (dua), dengan peruntukan sebagai berikut. Lembar pertama (asli) untuk arsip oleh PKG PAUD dan lembar kedua (fotocopy) disampaikan bersamaan dengan laporan pelaksanaan program ke Direktur Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini. E. Monitoring dan Pengawasan 1. Monitoring Pemantauan, pembinaan, dan evaluasi terhadap penggunaan dana, memastikan ketepatan penggunaan dana dan menghindarkan dari ketidaktepatan atau penyelewengan dana. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 16

  22. 2. Pengawasan Pengawasan dana bantuan PKG PAUD meliputi pengawasan melekat, fungsional, dan masyarakat. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 17

  23. B A B 1 PENUTUP Petunjuk Teknis ini disusun semoga dapat menjadi panduan yang jelas bagi semua unsur yang berkepentingan dengan Dana Bantuan PKG PAUD. Apabila ada hal-hal yang belum dipahami atau memerlukan penjelasan lebih lanjut, silakan menghubungi: Direktorat Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini, Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Gedung E Lantai 7, Jalan Jenderal Sudirman, Senayan - Jakarta. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 18

  24. LAMPIRAN 1. CONTOH PROPOSAL PENGAJUAN BANTUAN PUSAT KEGIATAN GUGUS (PKG) PAUD TAHUN 2016 Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 19

  25. Lampiran 1a Contoh : Cover Proposal Bantuan Pusat Kegiatan Gugus PAUD Tahun 2016 PROPOSAL PENGAJUAN BANTUAN PKG PAUD TAHUN 2016 DI AJUKAN OLEH 1.Nama Lembaga/PKG PAUD : ………………………………. 2.Nama Pimpinan PKG PAUD : ..…………………..………… 3.Alamat Lengkap Kab/Kota ……………………. Propinsi …………………… . 4.Tilp/Faximile/Email : ………………………………………………. DI AJUKAN KEPADA Direktur Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini Direktorat Jenderal PAUD dan Dikmas Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan D/a Gedung E Kemdikbud Lantai VII Jl. Jend Surdiman Senayan Jakarta : ..……………………………….. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 20

  26. Lampiran 1.b Contoh : Surat Permohonan Bantuan pkg paud Tahun 2016 Kop Surat Lembaga/Organisai Nomor Lampiran Perihal Yth. Direktur Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Gedung E Lantai 7 Jl. Jend. Sudirman, Senayan, Jakarta Dengan hormat,Yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : ..................................................................... Jabatan Dalam PKG PAUD : .......................................................... Alamat Lengkap PKG PAUD : .......................................................... Atas nama PKG PAUD tersebut diatas, mengajukan Bantuan PKG PAUD Tahun 2016 kepada Direktur Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini sebagaimana proposal proposal terlampir. Demikian permohonan ini kami ajukan, atas perkenan dan bantuannya kami sampaikan terima kasih : : 1 (satu) berkas : Permohonan Bantuan PKG PAUD tahun 2016 Hormat kami, dibubuhi Materai 6.000,-& stempel Rp. ( Nama Jelas) Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 21

  27. Lampiran 1b. Formulir Pengajuan Dana Bantuann PKG PAUD A. Identitas PKG PAUD Nama PKG Alamat Kabupaten Provinsi Tahun Berdiri Jumlah Gugus Nama Ketua PKG Data Keanggotaan Gugus: Nama Gugus Program Kerja PKG PAUD 1. ....................................................................... 2. ....................................................................... 3. ....................................................................... 4. Dst. B. Nama Ketua C. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 22

  28. D. Rencana Penggunaan Dana No Jenis Barang Besar Dana 1. 2. 3. 4. Laptop/komputer JUMLAH Rp. 10.000.000,- Catatan komputer/laptop maka sisanya dapat digunakan untuk pembelian peralatan pendukung seperti LCD, Modem, atau sejenisnya. Data Administrasi 1. Rekening PKG PAUD Nama PKG Sesuai Rekening : Jika masih tersisa biaya dari pembelian E. Alamat PKG sesuai rekening Nama Bank NPWP PKG PAUD/Gugus PAUD Nama wajib Pajak 2. No. NPWP Alamat Wajib Pajak Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 23

  29. F. Lampiran: 1. Rekening PKG PAUD 2. NPWP PKG PAUD/Gugus PAUD 3. Struktur Organisasi 4. Rekomendasi Dinas Pendidikan Kab/Kota ............., ............... 2016 Ketua PKG PAUD Kec .................................., ................................ (stempel PKG PAUD) Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 24

  30. Lampiran 1c. SURAT PERNYATAAN PENYELENGGARA PUSAT KEGIATAN GUGUS TENTANG DANA BANTUAN PKG PAUD NOMOR : …………………………. Pada ............................... tahun dua ribu enam belas, kami yang bertanda tangan dibawah ini: Nama : …............................................................................ Jabatan : Ketua PKG PAUD …………......................................... Alamat : ...................…........................................……………... bahwa dalam rangka penyelenggaraan program Gugus melalui dana bantuan PKG PAUD, menyatakan kesediaan untuk melaksanakan dan mempergunakan dana bantuan PKG PAUD sesuai dengan pengusulan yang disetujui Direktorat Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini tahun 2016. Dalam pelaksanaan tersebut diatas, saya bersedia untuk: 1.Melaksanakan kegiatan sesuai dengan Petunjuk Teknis dan peraturan yang berlaku; 2.Membukukan semua pengeluaran dana yang dibuktikan dengan kuitansi sesuai aturan yang berlaku; 3.Mengadministrasikan penggunaan dana sesuai dengan usulan yang disetujui; 4.Memenuhi kewajiban membayar pajak sesuai aturan yang berlaku; 5.Melaporkan hasil pelaksanaan kegiatan paling lambat 1 (satu) bulan setelah kegiatan selesai dilaksanakan. hari ini …........... tanggal ................…….. bulan Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 25

  31. Surat pernyataan ini dibuat dan ditandatangani di atas kertas bermaterai enam ribu rupiah dengan penuh kesadaran, tanpa adanya paksaan dari pihak manapun. ..............,....... 2016 Ketua PKG PAUD Kec ......................, ............................... (stempel PKG PAUD) Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 26

  32. LAMPIRAN 2. DOKUMEN PENETAPAN DAN PENYALURAN DANA BANTUAN PKG PAUD TAHUN 2016 Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 27

  33. Lampiran 2a. REKAP CALON PENERIMA DANA BANTUAN PKG PAUD TAHUN 2016 Kabupaten/Kota : ........................................ Provinsi : ........................................ Juml ah Dana Nama PKG Nama Ketua No. Nama Bank No Alamat NPWP Rekening 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 Ds t ................., ................2016 Penanggungjawab PAUD, Mengetahui Kadin Dik Kab/Kota .................................... NIP............................. .................................... NIP............................. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 28

  34. Lampiran 2b. Contoh Format Kuitansi KUITANSI Sudah terima dari : Kuasa Pengguna Anggaran Satuan Kerja Direktorat Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini Uang Sebesar : Rp. 10.000.000,- Terbilang : [Sepuluh Juta Rupiah] Untuk Pembayaran : Bantuan PKG PAUD Tahun Anggaran 2016 Menyetujui Pejabat Pembuat Komitmen Drs. M. Nuch Rahardjo, M.Pd NIP. 196403021986031003 (Catatan : dibuat rangkap 4 dengan 2 materai) ..........,............ 2016 Yang menerima, Materai Rp. 6.000 dan Stempel PKG ……………………………………… Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 29

  35. Lampiran 2c: Contoh Surat Pernyataan Dinas Pendidikan Kab/Kota KOP SURAT DINAS PENDIDIKAN KAB/KOTA ----------------------------------------------------------------------- -------------------------------------- SURAT PERNYATAAN UNTUK DANA BANTUAN PKG PAUD Yang bertanda tangan dibawah ini: Nama : .................................................................... Jabatan : .................................................................... Alamat : .................................................................... bahwa dalam rangka penyelenggaraan program pendidikan anak usia dini melalui dana bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD, saya bertanggungjawab sepenuhnya bahwa: 1.Data PKG dan Gugus PAUD yang tercantum dalam Rekap Pengusulan adalah benar adanya dan dapat dibuktikan keberadaannya. 2.Bersedia untuk membina dan mengawasi penggunaan dana bantuan sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan. 3.Bersedia untuk mengkoordinir penyampaian laporan penggunaan dana sesuai dengan ketentuan. Surat pernyataan ini dibuat dan ditandatangani di atas kertas bermaterai enam ribu rupiah dengan penuh kesadaran, tanpa adanya paksaan dari pihak manapun. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 30

  36. Lampiran 2d. Surat Pernyataan Tanggungjawab Mutlak (SPTJM) KOP SURAT LEMBAGA SURAT PERNYATAAN TANGGUNGJAWAB MUTLAK (SPTM) Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama Kepala/Ketua Lembaga : ……………………………………………….. Alamat : ……………………………………………….. Dengan ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa saya bertanggungjawab penuh atas penggunaan dana bantuan PAUD baru daerah 3T. Apabila dikemudian hari, atas penggunaan dana bantuan PAUD baru daerah 3T tersebut di atas mengakibatkan kerugian Negara maka saya bersedia dituntut penggantian kerugian Negara dimaksud sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. Bukti-bukti pengeluaran terkait penggunaan dana bantuan PAUD baru daerah 3T disimpan sesuai dengan ketentuan pada penerima bantuan untuk kelengkapan administrasi dan keperluan pemeriksaan aparat pengawas fungsional. Demikian surat pernyataan ini kami buat dengan sesungguhnya. …………….,…………………..2016 Kepala/Ketua Lembaga………………. (………………………………….) Materai 6000 dan Stempel Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 31

  37. Lampiran 2e: Contoh Surat Akad Kerjasama AKAD KERJASAMA NOMOR: ................................... ANTARA DIREKTORAT PEMBINAAN PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DENGAN PKG PAUD .................................................................................. DALAM RANGKA PENGELOLAAN DANA PKG PENDIDIKAN ANAK USIA DINI Pada hari ini, .... tanggal .... bulan ....... tahun ................, kami yang bertandatangan di bawah ini: Nama : Drs. M. Nuch Rahardjo, M.Pd Jabatan : Kasubdit Kelembagaan dan Kemitraan Alamat : Gedung E Lantai 7 Kemdikbud, Senayan, Jakarta Yang selanjutnya dalam akad kerjasama ini disebut Pihak Pertama. Nama : .................................................................................. Jabatan : Ketua Pusat Kegiatan PAUD ...................................... Alamat : ................................................................................ NPWP : ................................................................................. Yang selanjutnya dalam akad kerjasama ini disebut Pihak Kedua. Bahwa dalam rangka pelaksanaan pemberian dana bantuan PKG PAUD, kedua belah pihak telah bersepakat mengadakan akad kerjasama sebagaimana diatur dalam pasal-pasal berikut ini: Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 32

  38. Pasal 1 Lingkup Kegiatan Pihak Kedua telah menyatakan kesediaannya untuk melaksanakan kegiatan sebagai berikut: (1)Melaksanakan kegiatan PKG PAUD sesuai dengan pengusulan yang disetujui Direktorat Pembinaan PAUD. (2)Mengadministrasikan penggunaan dana bantuan PKG PAUD sesuai dengan usulan jenis barang. (3)Pembinaan, monitoring dan evaluasi terhadap program Gugus yang dikembangkan. (4)Melaporkan hasil kegiatan terhitung sejak Akad Kerjasama ditandatangani. Pasal 2 Besarnya Dana Bantuan Untuk keperluan kegiatan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1, Pihak Pertama menyediakan dana bantuan PKG PAUD sebesar Rp. 10.000.000,- [sepuluh juta rupiah] untuk diserahkan kepada Pihak Kedua. Pasal 3 Sifat Dana Bantuan Dana bantuan khusus sebagaimana dimaksud pada pasal 2 bersifat dana stimulan untuk mendorong partisipasi dan inovasi dalam penyelenggaraan kegiatan PKG PAUD. Pasal 4 Penggunaan Dana Bantuan Pihak Keduaakan menggunakan dana bantuan yang diterima dari Pihak Pertama tersebut untuk membiayai kegiatan sesuai dengan usulan yang telah disetujui. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 33

  39. Pasal 5 Fakta Integritas Proses pemilihan dan penetapan pemberian dana bantuan PKG PAUD dilaksanakan secara transparan dan bebas dari unsur KKN. Pasal 6 Tanggung Jawab Mutlak Penyelenggaraan dan penggunaan dana bantuan yang telah diterimakan oleh Pihak kedua menjadi tanggung jawab mutlak Pihak kedua sebagai penerima Dana Bantuan PKG PAUD. Pasal 7 Sanksi Apabila Pihak Kedua ternyata tidak menggunakan dana sesuai dengan usulan yang telah disetujui, maka Pihak Pertama berhak menuntut Pihak Kedua untuk mempertanggungjawabkan dan membuat pernyataan menjamin keberlangsungan kegiatan. Pasal 8 Penyelesaian Perselisihan (1)Apabila terjadi perselisihan kedua belah Pihak telah bersepakat untuk menyelesaikan secara musyawarah untuk mencapai mufakat. (2)Apabila tidak terjadi kemufakatan kedua belah pihak telah bersepakat untuk menempuh jalur hukum melalui Kantor Panitera Pengadilan Negeri setempat. (3)Seluruh biaya untuk penyelesaian perselisihan sebagaimana dimaksud dalam ayat (2) diatas, ditanggung oleh pihak yang ditunjuk berdasarkan hasil keputusan pengadilan. Pasal 9 Dokumen Administrasi Untuk keperluan administrasi, surat perjanjian kerjasama ini dibuat dalam rangkap 5 (lima) di atas kertas bermaterai enam ribu rupiah. Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 34

  40. Pasal 10 Aturan Tambahan Hal-hal yang belum diatur dalam perjanjian kerjasama ini, akan diatur kemudian atas kesepakatan kedua belah pihak, dan selanjutnya menjadi bagian yang tidak terpisahkan dengan perjanjian kerjasama ini. Pihak Kedua Pihak Pertama Materi Rp. 6000Materai Rp. 6000 .................... Drs. M. Nuch Rahardjo, M.Pd NIP. 196403021986031003 Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 35

  41. Lampiran 2f: Contoh SK Penerima Dana Bantuan PKG PAUD KOP SURAT ----------------------------------------------------------------------- SURAT KEPUTUSAN PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN Nomor : ................................. Tanggal : ................................. TENTANG PENETAPAN PELAKSANAAN PENERIMA DANA BANTUAN PKG PAUD TAHUN ANGGARAN 2016 PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN Menimbang : Bahwa dalam rangka mendukung kelancaran Pembinaan Gugus-PAUD alokasikan sasaran di tingkat Kabupaten/Kota Membaca : Pengajuan PKG Calon Penerima Dana Pembinaan Gugus-PAUD Kabupaten/Kota. Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional; 2. …………… dst. MEMUTUSKAN Menetapkan : Keputusan Pejabat Pembuat Komitmen tentang Dana Bantuan PKG PAUD Tahun 2016. PERTAMA : Nama-nama Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD, sebagaimana tertuang dalam lampiran keputusan ini. KEDUA : Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam Surat Keputusan ini akan diadakan pembetulan sebagaimana mestinya. telah ditetepkan Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 36

  42. KETIGA : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan. Ditetapkan di : Pada Tanggal : Pejabat Pembuat Komitmen ……………………………….. NIP………………………….. Mengesahkan Direktur Pembinaan PAUD R. Ella Yulaelawati R, MA, Ph.D NIP. 195804091984022001 Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 37

  43. Lampiran 2g: Contoh Laporan Penggunaan Dana KOP Satuan (Logo, Nama Satuan, Alamat Lengkap) LAPORAN AWAL PENGGUNAAN DANA BANTUAN PKG PAUD TAHUN 2016 1. Halaman Sampul Halaman sampul harus memuat judul laporan (jenis kegiatan), nama PKG PAUD pelapor (sesuai dengan Akad) dan alamat lengkap PKG PAUD. 2. Pengantar Dalam pengantar laporan harus ditandatangani oleh penanggungjawab kegiatan sesuai dengan Akad. Isi Laporan Awal 3. A, Pemberitahuan. Berisi uraian tentang: kapan dana masuk transfer ke rekening lembaga penerima dana bantuan kapan dana transfer ditarik/dicairkan oleh lembaga penerima dana bantuan kapan rencana dana akan mulai dipergunakan B, Lampiran. Berisi fotocopy (jelas terbaca) tentang: Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 38

  44. rekening buku bank lembaga penerima dana bantuan, yang memuat tanggal masuk transfer dan tanggal penarikan dana bantuan. NPWP atas nama lembaga penerima dana bantuan Pengelola Program, (Stempel Satuan) ........................................ .................., ........... 2016 Bendaharawan, ..................................... Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 39

  45. Lampiran 2h: Contoh Laporan Penggunaan Dana KOP Satuan (Logo, Nama Satuan, Alamat Lengkap) LAPORAN AKHIR PENGGUNAAN DANA BANTUAN PKG PAUD TAHUN 2016 1.Halaman Sampul Halaman sampul harus memuat judul laporan (jenis kegiatan), nama PKG PAUD pelapor (sesuai dengan Akad) dan alamat lengkap PKG. 2.Pengantar Dalam pengantar laporan penanggungjawab kegiatan sesuai dengan Akad. 3.Isi Laporan Akhir A. Pendahuluan. Berisi uraian tentang: jenis barang yang diusulkan kapan dana bantuan mulai dipergunakan untuk pengadaan barang yang diusulkan B. Pelaksanaan Kegiatan. Berisi uraian tentang: realisasi pengadaan barang sesuai usulan kebermanfaatan jenis barang yang diusulkan C. Lampiran. Berisi uraian tentang: bukti kuitansi pengadaan barang sesuai usulan dokumentasi foto barang yang telah terealisasi diadakan/dibeli sesuai usulan D. Penutup. Berisi uraian tentang: kesimpulan, saran dan harapan Pengelola Program, (Stempel Satuan) ........................................ harus ditandatangani oleh ......., ........... 2016 Bendaharawan, ..................................... Juknis Bantuan Pusat Kegiatan Gugus (PKG) PAUD 40

  46. Di Cetak Oleh : Direktorat Pembinaan Pendidikan Anak Usia DIni Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini Dan Pendidikan Masyarakat Tahun 2016 www.paud.kemendikbud.go.id

More Related