1 / 9

Pertemuan VII: Variabel Array

Pertemuan VII: Variabel Array. Pertemuan VII. Tujuan: Memahami konsep Array 1-D: Pengertian, deklarasi, dan inisialisasi. Dapat menyusun algoritma yang melibatkan Array 1-D. Dapat menelusuri algoritma sorting. …. 1. 2. 50. Bela Bangsa. Ono Dewanto. Bobby Babala. …….

ganya
Télécharger la présentation

Pertemuan VII: Variabel Array

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pertemuan VII: Variabel Array Logika dan Algoritma

  2. Pertemuan VII Tujuan: • Memahami konsep Array 1-D: • Pengertian, deklarasi, dan inisialisasi. • Dapat menyusun algoritma yang melibatkan Array 1-D. • Dapat menelusuri algoritma sorting. Logika dan Algoritma

  3. ….. 1 2 50 Bela Bangsa Ono Dewanto Bobby Babala ……. Contoh (1) Variabel Array • Daftar peserta mata kuliah Logika dan Algoritma: namaMhs[1..50]: String[10]; • Variabel namaMhs dapat bernilai seperti berikut: • namaMhs[1]= Ono Dewanto • namaMhs[2]= Bobby Babala • …….. • namaMhs[50]= Bela Bangsa Logika dan Algoritma

  4. Contoh (1) Variabel Array • Daftar peserta mata kuliah Logika dan Algoritma: INISIALISASINYA?! • Variabel namaMhs dapat bernilai seperti berikut: • namaMhs[1]= Ono Dewanto • namaMhs[2]= Bobby Babala • …….. • namaMhs[50]= Bela Bangsa Logika dan Algoritma

  5. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 50 52 51 48 50 53 50 52 51 48 Contoh (2) Variabel Array • Mata kuliah Logika dan Algoritma terdiri 10 kelas paralel, yaitu: • Kelas L1, dan L2. • Kelas P1, P2, P3, dan P4. • Kelas Q1, Q2, Q3, dan Q4. • Masing2 kelas jumlah mahasiswanya berbeda: • Kelas L1 sebanyak 50 mahasiswa. • Kelas L2 sebanyak 52 mahasiswa. • Kelas P1 sebanyak 51 mahasiswa. • Kelas P2 sebanyak 48 mahasiswa. • Kelas P3 sebanyak 50 mahasiswa. • Kelas P4 sebanyak 53 mahasiswa. • Kelas Q1 sebanyak 50 mahasiswa. • Kelas Q2 sebanyak 52 mahasiswa. • Kelas Q3 sebanyak 51 mahasiswa. • Kelas Q4 sebanyak 48 mahasiswa. jmlMhs[1..10]: Integer; • Variabel jmlMhs dapat bernilai seperti berikut: • jmlMhs[1]=50; jmlMhs[2]=52 • jmlMhs[3]=51; jmlMhs[4]=48 • jmlMhs[5]=50; jmlMhs[6]=53 • jmlMhs[7]=50; jmlMhs[8]=52 • jmlMhs[9]=51; jmlMhs[10]=48 Logika dan Algoritma

  6. Contoh (2) Variabel Array • Mata kuliah Logika dan Algoritma terdiri 10 kelas paralel, yaitu: • Kelas L1, dan L2. • Kelas P1, P2, P3, dan P4. • Kelas Q1, Q2, Q3, dan Q4. • Masing2 kelas jumlah mahasiswanya berbeda: • Kelas L1 sebanyak 50 mahasiswa. • Kelas L2 sebanyak 52 mahasiswa. • Kelas P1 sebanyak 51 mahasiswa. • Kelas P2 sebanyak 48 mahasiswa. • Kelas P3 sebanyak 50 mahasiswa. • Kelas P4 sebanyak 53 mahasiswa. • Kelas Q1 sebanyak 50 mahasiswa. • Kelas Q2 sebanyak 52 mahasiswa. • Kelas Q3 sebanyak 51 mahasiswa. • Kelas Q4 sebanyak 48 mahasiswa. INISIALISASINYA?! • Variabel jmlMhs dapat bernilai seperti berikut: • jmlMhs[1]=50; jmlMhs[2]=52 • jmlMhs[3]=51; jmlMhs[4]=48 • jmlMhs[5]=50; jmlMhs[6]=53 • jmlMhs[7]=50; jmlMhs[8]=52 • jmlMhs[9]=51; jmlMhs[10]=48 Logika dan Algoritma

  7. Definisi Array • Array adalah variabel, yang digunakan untuk menyimpan sekumpulan nilai yang mempunyai tipe sama. • Setiap elemen di dalam array diakses melalui indeksnya. • Indeks array bertipe integer, karena menunjukan urutan. • Jumlah tempat yang disediakan dalam array harus ditentukan terlebih dahulu, dan bersifat statis, artinya tidak bisa berubah-ubah. Logika dan Algoritma

  8. Latihan: • Buatlah algoritma untuk mencari nilai tertinggi Mata Kuliah ‘Logika Algoritma’ dari 100 mahasiswa. • Buatlah algoritma untuk mencari nilai terendah Mata Kuliah ‘Logika Algoritma’ dari 100 mahasiswa. • Buatlah algoritma untuk menampilkan nama mahasiswa yang nilainya di atas rata-rata. Logika dan Algoritma

  9. J Terima Kasih J Logika dan Algoritma

More Related