1 / 26

BERAKHIRNYA AKAD & PENYELESAIAN SENGKETA

BERAKHIRNYA AKAD & PENYELESAIAN SENGKETA. Yeni Salma Barlinti FHUI- Depok , 14 Maret 2011. SEBAB-SEBAB BERAKHIRNYA AKAD. Tujuan telah tercapai Pembatalan ( Fasakh ) Waktu telah berakhir Kesepakatan Pembebasan utang Kematian. 1. Tujuan Tercapai.

lee-snider
Télécharger la présentation

BERAKHIRNYA AKAD & PENYELESAIAN SENGKETA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. BERAKHIRNYA AKAD &PENYELESAIAN SENGKETA YeniSalmaBarlinti FHUI-Depok, 14 Maret 2011

  2. SEBAB-SEBAB BERAKHIRNYA AKAD • Tujuantelahtercapai • Pembatalan (Fasakh) • Waktutelahberakhir • Kesepakatan • Pembebasanutang • Kematian

  3. 1. TujuanTercapai • Tujuanparapihakmelakukanakadtelahtercapai • Contoh: • Bai’  penjualtelahmenerimauang, pembelitelahmenerimabarang • Ijarah  yang menyewakantelahmenyerahkanbarangsewaan, penyewatelahmembayaruangsewadanmengembalikanbarangsewaan • Wakalahbilujrah  pemberikuasatelahmemberikankuasadanmembayarupah, penerimakuasatelahmelakukankuasanyadanmenerimaupah

  4. 2. Pembatalan (Fasakh) • Tidakdibenarkanolehsyara’ • Adanyakhiyar • Iqalah: membatalkantransaksikarenamenyesalatasakad yang barudilakukan • Sukarelakeduapihak • Pengembalianbarangdan/atauharga • Tidakmendapatizindaripihak yang berwenang

  5. 3. WaktuTelahBerakhir • Apabilawaktu yang telahditetapkantelahberakhir, makaakadberakhir • Contoh: Ijarah jikamasasewatelahberakhir, makaakadsewaberakhir • Adakalanyasuatuakadtidakberakhirdenganberakhirnyawaktu yang ditetapkan, karenaadanyawanprestasiatauingkarjanjidarisalahsatupihak • Contoh: Mudharabah, murabahah, ijarah apabilatidakdilunasipembayarannya

  6. 4. Kesepakatan • Akaddapatberakhirberdasarkankesepakatanparapihakmeskipuntujuanakadbelumtercapai • Akaddapatberakhirdengansyarat, parapihaksepakatuntukmembuatakadbaruuntukmencapaitujuan yang belumterwujuddariakadpertama restrukturisasiakad

  7. 5. PembebasanUtang • Akaddapatberakhirdenganmembebaskanutangsalahsatupihakolehpihak lain • HR Muslim: “Orang yang melepaskanseorangmuslimdarikesulitannyadidunia, Allah akanmelepaskankesulitannyadiharikiamat; dan Allah senantiasamenolonghambaNyaselamaiamenolongsaudaranya” • Fatwa DSN No. 47/DSN-MUI/II/2005 tentangPenyelesaianPiutangMurabahahBagiNasabahTidakMampuMembayar

  8. 6. Kematian • Akadberakhirdenganadanyakematiansalahsatupihak, selamaakadtersebuthanyaharusdilakukanolehparapihak (perjanjianmelekatutamapadaparapihak)  haksimayittetapharusditerimaolehahliwarisnya • Contoh: • Wakalah, Syirkah • Kematiantidakselalumengakhiriakad, tetapidapatdilanjutkanolehahliwarisnya (perjanjianmelekatutamapadaobyekakad) • Contoh: • Muzara’ah jikapemiliklahanmeninggaldunia, penggaraptetapdapatmenggaraplahan; jikapenggarapmeninggaldunia, ahliwarisdapatmelanjutkanmenggaraplahan • Ijarah apabila yang menyewakanmeninggaldunia, makapenyewatetapdapatmenyewabarangsewaan

  9. PENYELESAIAN SENGKETA OBJEK PERSELISIHAN • Harga • Pertanggungjawabanrisiko • IngkarJanji

  10. 1. PerselisihanHarga • Perselisihanhargadiselesaikandenganmenunjukkanbuktiberupatulisanatausaksi-saksi. Apabilatidakadakeduabuktitersebutmakadigunakanucapanpenjualdisertaisumpah. Apabilapembelitidakmenerimanya, makapembelibersumpah, sehinggaiabebasdarikewajibanmembelinya. • HR Ahmad, Abu Dawud, danNasaidariIbnuMas’ud Apabilaberselisihkeduabelahpihak (penjualdanpembeli) dantidakadabukti-buktidiantarakeduanya, makaperkataan (yang diterima) ialah yang dikemukakanolehpemilikbarangatausalingmengembalikan (sumpah)

  11. 2. PerselisihanPertanggungjawabanRisiko • Pertanggungjawabanrisikodilihatdariterjadinyarusakataumusnahnyasuatubarangterjadisebelumatausetelahserahterimabarang

  12. SebelumSerahTerima • Barangrusaksebagianatauseluruhnyaolehpembeli pembeliwajibmembayarseluruhharga • Barangrusaksebagianatauseluruhnyaolehorang lain  pembelimemilihtetapmembeliatautidak • Barangrusakseluruhnyaolehpenjual  perjanjianbatal • Barangrusaksebagianolehpenjual  pembelimembatalkanperjanjianataumembayarsebagianharga • Barangrusakkarenaovermacht pembelimembatalkanperjanjianataumembayarsebagianharga

  13. Setelah Serah Terima • Barangrusakditanganpembeli pembelibertanggungjawabuntukmembayarpenuh • Rusaknyabarangmenjadiperselisihanantarapenjualdanpembeli  ucapanpenjualdengansumpahdandapatdibantahdenganucapanpembelidengansumpah  pertanggunganjawabandiputuskanoleh hakim

  14. Risikodalam KHES Pasal 42 • Kewajibanmemikulkerugian yang tidakdisebabkankesalahansalahsatupihakdinyatakansebagairisiko. Pasal 43 (1) Kewajibanbebankerugian yang disebabkanolehkejadiandiluarkesalahansalahsatupihakdalamakad, dalamperjanjiansepihakdipikulolehpihakpeminjam; (2) Kewajibanbebankerugian yang disebabkanolehkejadiandiluarkesalahansalahsatupihakdalamperjanjiantimbalbalik, dipikulolehpihak yang meminjamkan. • Apa yang dimaksuddenganperjanjiansepihak? • Mengapadalamperjanjiansepihak, pihaknyadisebutpihakpeminjam? • Apa yang dimaksuddenganperjanjiantimbalbalik? • Mengapadalamperjanjiantimbalbalik, pihaknyadisebutdenganpihak yang meminjamkan? Apakahperjanjiantimbalbalikiniadalahakadqardh?

  15. 3. IngkarJanji IngkarJanji (Ps 36 KHES): • Pihakdapatdianggapmelakukaningkarjanji, apabilakarenakesalahannya: • Tidakmelakukanapa yang dijanjikanuntukmelakukannya • Melaksanakanapa yang dijanjikannya, tetapitidaksebagaimanadijanjikan • Melaksanakanapa yang dijanjikannya, tetapiterlambat, atau • Melaksanakansesuatu yang menurutperjanjiantidakbolehdilakukan

  16. SanksiatasIngkarJanji(Ps 38 KHES) • Membayargantirugi • Pembatalanakad • Peralihanrisiko • Denda • Membayarbiayaperkara

  17. PembayaranGantiRugi • Sanksipembayarangantirugidikenakanapabila (Ps 39 KHES): • Pihak yang melakukaningkarjanjitetapmelakukaningkarjanjimeskipuntelahdinyatakaningkarjanji • Sesuatu yang harusdilakukannyahanyadapatdilakukandalamtenggangwaktu yang telahdilampaui • Pihak yang melakukaningkarjanjitidakdapatmembuktikanbahwaperbuataningkarjanjitsbtidakdibawahpaksaan

  18. PENYELESAIAN PERSELISIHAN • Shulhu • Tahkim • Al Qadha

  19. 1. SHULHU • Perdamaian • Suatuakaduntukmengakhiriperlawananantaraduaorang yang salingberlawananataumengakhirisengketa • DasarHukum • Al Hujuratayat 9: “Dan jikaadaduagolongandariorang-orangmu’minberperangmakadamaikanlahantarakeduanya. Jikasalahsatudarikeduagolonganituberbuataniayaterhadapgolongan yang lain makaperangilahgolongan yang berbuataniayaitusehinggagolonganitukembali, kepadaperintah Allah, jikagolonganitutelahkembali (kepadaperintah Allah), makadamaikanlahantarakeduanyadenganadildanberlakuadillah. Sesungguhnya Allah menyukaiorang-orang yang berlakuadil” • Ijma’ Umarra: “Tolaklahpermusuhanhinggamerekaberdamai, karenapemutusanperkaramelaluipengadilanakanmengembangkankedengkiandiantaramereka” • Cara penyelesaian: • Ibra membebaskandebitordarisebagiankewajibannya • Mufadhah  penggantiandengan yang lain dengancaramenghibahkan (shulhuhibah), menjual (shulhu bay), ataumenyewakan (shulhuijarah) sebagianbarang yang dituntutolehpenggugat

  20. 2. TAHKIM • Pengangkatanseorangataulebihsebagaijurudamai (hakam) antarapihak-pihak yang bersengketauntukmenyelesaikanperkara yang merekaperselisihkansecaradamai • Dasarhukum: • An Nisaayat 35: “Dan jikakamukhawatirkanadapersengketaanantarakeduanya, makakirimlahseoranghakamdarikeluargalaki-lakidanseoranghakamdarikeluargaperempuan…” • HR Tarmizi “KaumMusliminsangatterikatdenganperjanjiannya, kecualipersyaratan (perjanjian) yang mengharamkan yang halalataumenghalalkan yang haram” (terdapatklausularbitrasedalamperjanjiannya) • BadanArbitraseSyariahNasional (UU 30/1999)

  21. Fatwa DSN • Jika salah satu pihak tidak menunaikan kewajibannya atau jika terjadi perselisihan di antara para pihak, maka penyelesaiannya dilakukan melalui Badan Arbitrase Syariah setelah tidak tercapai kesepakatan melalui musyawarah

  22. 3. AL QADHA • Menetapkanhukumsyara’ padasuatuperistiwaatausengketauntukmenyelesaikannyasecaraadildanmengikat • Peradilan Agama (UU 3/2006 Pasal 49) • Pengadilan agama bertugasdanberwenangmemeriksa, memutus, danmenyelesaikanperkaraditingkatpertamaantaraorang-orang yang beragama Islam dibidang: • perkawinan; • waris; • wasiat; • hibah; • wakaf; • zakat; • infaq; • shadaqah; dan • ekonomisyari'ah.

  23. PenjelasanPasal 49 UU No. 3/2006 • Penyelesaiansengketatidakhanyadibatasidibidangperbankansyari’ah, melainkanjugadibidangekonomisyari’ahlainnya. • Yang dimaksuddengan“antaraorang-orang yang beragama Islam” adalahtermasukorangataubadanhukum yang dengansendirinyamenundukkandiridengansukarelakepadahukum Islam mengenaihal-hal yang menjadikewenanganPeradilan Agama sesuaidenganketentuanPasalini.

  24. Cont’d • Yang dimaksuddengan“ekonomisyari’ah” adalahperbuatanataukegiatanusaha yang dilaksanakanmenurutprinsipsyari’ah, antara lain meliputi: • bank syari’ah; • lembagakeuanganmikrosyari’ah. • asuransisyari’ah; • reasuransisyari’ah; • reksadanasyari’ah; • obligasisyari’ahdansuratberhargaberjangkamenengahsyari’ah; • sekuritassyari’ah; • pembiayaansyari’ah; • pegadaiansyari’ah; • danapensiunlembagakeuangansyari’ah; dan • bisnissyari’ah.

  25. PENYELESAIAN SENGKETA BIDANG PERBANKAN SYARIAH Pasal 55 (1) PenyelesaiansengketaPerbankanSyariahdilakukanolehpengadilandalamlingkunganPeradilan Agama. (2) Dalamhalparapihaktelahmemperjanjikanpenyelesaiansengketaselainsebagaimanadimaksudpadaayat (1), penyelesaiansengketadilakukansesuaidenganisiAkad. (3) Penyelesaiansengketasebagaimanadimaksudpadaayat (2) tidakbolehbertentangandenganPrinsipSyariah. Yang dimaksuddengan“penyelesaiansengketadilakukansesuaidenganisiAkad” adalahupayasebagaiberikut: • musyawarah; • mediasiperbankan; • melaluiBadanArbitraseSyariahNasional (Basyarnas) ataulembagaarbitrase lain; dan/atau • melaluipengadilandalamlingkunganPeradilanUmum.

  26. Allah menolonghambaselamahambamenolongsaudaranya(HR Muslim) TerimaKasih Wassalam

More Related