1 / 11

Pergeseran Kesetimbangan

Pergeseran Kesetimbangan. INDRA GUNAWAN MILA PERMATASAI GIAN BAGUS PRAKOSO. Kesetimbangan KIMIA.

alika
Télécharger la présentation

Pergeseran Kesetimbangan

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PergeseranKesetimbangan INDRA GUNAWAN MILA PERMATASAI GIAN BAGUS PRAKOSO

  2. Kesetimbangan KIMIA • Kesetimbangankimiaadalahbab yang mempelajarireaksikesetimbangan. Apaitureaksikesetimbangan? Reaksikesetimbanganadalahreaksibolak-balik (reversibel) yang menunjukanreaktanbereaksimembentukprodukdanprodukdapatbereaksibalikmembentukreaktan. Arahpanahpersamaanreaksinyaduaarah, yaitukearahkanan (keproduk) dankearahkiri (kereaktan). Padareaksikesetimbangan, keadaanreaksinyasecaramikroskopisberlangsungdinamis/terus-menerus/tidakberhenti (namunsecaramakroskopisreaksidiam/berhenti) danlajureaksikearahkanannyaakansamadenganlajureaksikearahkirinya.Karenalajureaksikearahkanannyasamadenganlajureaksikearahkirinya, makajumlahzat-zatpadasaatkesetimbangnyaituakantetap.

  3. Pengaruh Konsentrasi dan Volume Merah darah Kuning Tak berwarna [...] = konsentrasi (v = volume) Fe3+(aq) + SCN–(aq) FeSCN2+(aq)

  4. PENGARUH KONSENTRASI Jikaditambah, akanmenambah. Jikadikurangi, akanmengurangi. Fe3+(aq) + SCN–(aq) FeSCN2+(aq) Jikakonsentrasidiperbesarkesetimbanganbergeserkearahpihaklawandanjikakonsentrasidiperkecilkesetimbanganbergeserkearahzatitusendiri.

  5. PENGARUH VOLUME Jika volume diperbesar (tekanandiperkecil), makakesetimbanganakanbergeserke jumlahkoefisien yang besar. Jika volume diperkecil (tekanandiperbesar), makakesetimbanganakanbergeserke jumlahkoefisien yang kecil.

  6. PENGARUH TEKANAN HANYA BERLAKU UNTUK GAS N2(g) + 3H2(g) 2NH3(g) n=2 n=4

  7. PENGARUH TEKANAN N2(g) + 3H2(g) 2NH3(g) Bilatekanan gas diperbesar(volume diperkecil) makakesetimbanganbergeserkearahjumlah mol/koefisien yang kecil. Dan bilatekanan gas diperkecil(volume diperbesar) makakesetimbanganbergeserkearahjumlah mol/koefisien yang besar. n=4 n=2

  8. PENGARUH SUHU (jika suhu dinaikkan) • N2O4(g) 2 NO2(g); Tak berwarna Coklat

  9. PENGARUH SUHU (jikasuhuditurunkan) N2O4(g) 2 NO2(g); Coklat Tak berwarna

  10. PENGARUH SUHU N2O4(g) 2 NO2(g); Apabilasuhudinaikkan, kesetimbanganakanbergeserke pihak yang menyerappanas (pihak yang endoterm), yaitukepihak NO2. Sebaliknya jikasuhuditurunkankesetimbanganakanbergeserke pihak yang eksoterm (pihak yang membebaskanpanas), yaitukepihak N2O4. Tak berwarna Coklat

  11. KESIMPULAN • 1. Bilatekanan gas diperbesar(volume diperkecil) maka • kesetimbanganbergeserkearahjumlah mol/koefisien • yang kecil. Demikiansebaliknya, jikatekanan gas • diperkecil(volume diperbesar) makakesetimbangan • bergeserkearahjumlah mol/koefisien yang besar • 2. Jikakonsentrasidiperbesarkesetimbanganbergeserke • arahpihaklawandanjikakonsentrasidiperkecil • kesetimbanganbergeserkearahzatitusendiri. 3. Apabilasuhudinaikkan, kesetimbanganakanbergeserke pihak yang menyerappanas (pihak yang endoterm) Sebaliknya jikasuhuditurunkankesetimbanganakanbergeserke pihak yang eksoterm (pihak yang membebaskanpanas) 4. Katalis tidak menggeser kesetimbangan tetapi hanya mempercepat tercapainya kesetimbangan.

More Related