1 / 14

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN. MENERAPKAN ATURAN SINUS DAN KOSINUS. STANDAR KOMPETENSI. Menerapkan perbandingan, fungsi, persamaan , dan identitas trigonometri dalam pemecahan masalah. KOMPETENSI DASAR. Menerapkan aturan sinus dan kosinus. TUJUAN PEMBELAJARAN.

azana
Télécharger la présentation

PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN

  2. MENERAPKAN ATURAN SINUS DAN KOSINUS

  3. STANDAR KOMPETENSI Menerapkan perbandingan, fungsi, persamaan , dan identitas trigonometri dalam pemecahan masalah KOMPETENSI DASAR Menerapkan aturan sinus dan kosinus

  4. TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah pembelajaran berlangsung diharapkan siswa dapat : Menentukan penyelesaian soal dengan menggunakan aturan sinus Menentukan penyelesaian soal dengan menggunakan aturan kosinus

  5. ATURAN SINUS DAN KOSINUS

  6. ATURAN SINUS • Dalam tiap segitiga ABC, perbandingan panjang sisi dengan sinus sudut yang berhadapan dengan sisi itu mempunyai nilai yang sama. • Ditulis : • Aturan sinus :

  7. ATURAN SINUS • Aturan sinus digunakanapabilakondisisegitiganyaadalah: • a. 2 sudutdansatusisi • b. 2 sisidansatusudutdidepansisisisi

  8. ATURAN KOSINUS • AturanKosinus : a2 = b2 + c2 – 2bc cos A • b2 = a2 + c2 – 2ac cosB c2 = a2 + b2 – 2abcosC • Aturankosinusdigunakanjikakondisisegitiganya:

  9. CONTOH SOAL Diketahui ΔABC dengan A = 380 , B = 640 dan panjang sisi b = 5 Hitunglah besar C. Hitung panjang sisi a dan sisi c.

  10. PEMBAHASAN: Unsur-unsur yang diketahui dalam ΔABC berturut-turut sisi, sudut, sudut. Besar C ditentukan dengan menggunakan hubungan C = 1800 – ( A + B ) C = 1800 – ( 380 + 640 ) C = 780

  11. Panjang sisi a : a = Sin 380 a = (0,6157) a = 3,4

  12. Panjang sisi c : c = Sin 780 c = (0,9781) a = 5,4

  13. REFERENSI 1. Matematikauntuk SMA kelas X Jilid 2, terbitanErlangga, karangan Drs. SartonoWirodikromo. 2. Seri PendalamanMaterimatematika SMK, terbitanErlangga, karangankamsina

  14. PENYUSUN PHOTO Nama: Saidin Sona, S.Pd Nip :19720425 200604 1 009 TEMPAT TUGAS SMK NEGERI 3 PONTIANAK

More Related