1 / 30

IV. BANK SYARIAH

IV. BANK SYARIAH. GAMBARAN UMUM BANK SYARIAH DASAR HUKUM & PRINSIP BANK SYARIAH KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA SUMBER PENDAPATAN & BIAYA KONDISI UMUM BANK SYARIAH DI INDONESIA TUGAS TERSTRUKUR. GAMBARAN UMUM BANK SYARIAH (1).

conor
Télécharger la présentation

IV. BANK SYARIAH

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. IV. BANK SYARIAH • GAMBARAN UMUM BANK SYARIAH • DASAR HUKUM & PRINSIP BANK SYARIAH • KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA • SUMBER PENDAPATAN & BIAYA • KONDISI UMUM BANK SYARIAH DI INDONESIA • TUGAS TERSTRUKUR

  2. GAMBARAN UMUM BANK SYARIAH (1) • Karakteristik bank yang ideal menurut Islam (Chapra, 1985): • 1. Penghapusanriba, • 2. Kepentinganpublik & bukankepentinganindividuataukelompok yang harusdilayanioleh bank komersial Islam, • 3. Bank Islam akanbersifat universal atausuatu bank yang memilikitujuanganda & bukan bank komersial,

  3. GAMBARAN UMUM BANK SYARIAH (2) • 4. Bank akan mengevaluasi secara hati2 terhadap permohonan pembiayaan yang berorientasi kepada penyertaan modal, • 5. Bagi hasil akan cenderung mempererat hubungan antara bank & pengusaha yang merupakan tonggak bank multitujuan. • 6. Suatu kerangka didesain untuk memban-tu bank mengatasi kesulitan likuiditasnya. • Bank yang mendasarkan diri pada akidah Islam sering disebut dengan Bank Syariah.

  4. GAMBARAN UMUM BANK SYARIAH (3) • Bank Syariah: bank yang dalammenjalan-kanoperasinyaberdasarkanpadahukumatausyariah Islam denganmengacupadaAl Qur’an & Al Hadist. • Kemunculan bank syariahdilatarbelakangiolehadanyapraktikribadalamjual-beli & pinjam-meminjamdanadi bank yang mewajibkanadanyabunga. • Perbedaanprinsip: Bank Syariah (bagihasil), sedangkan Bank Konvensional (bunga).

  5. GAMBARAN UMUM BANK SYARIAH (4) • Operasi Bank Syariahmengikuti ketentuan2 bermuamalatsecara Islam danmenjauhi unsur2 riba. • Dengankarakteristik yang berbedadengan bank umumkonvensional, maka bank sya-riahmempunyaimanajemen yang berbeda. • Manajemen Bank Syariah: prosespengam-bilankeputusankeuanganpada bank denganmenerapkansyariah Islam, dengantujuanuntukmendapatkanberkahdari Allah Swt.

  6. GAMBARAN UMUM BANK SYARIAH (5) • Tujuan Bank Syariah: mendapatkanberkahdari Allah Swt., dalamartidalammenjalankanoperasi bank syariahdianggapmerupakansalahsatubentukibadah, denganmendasarkandiripadatuntunanAl Qur’an & Al Hadist.

  7. GAMBARAN UMUM BANK SYARIAH (6) • ArtipentingManajemen Bank Syariah: • 1. Mayoritaspenduduk Indonesia beragama Islam; • 2. Persaingan yang semakinketatdengan LD konvensionalmaupun LK lain; • 3. Kendala2 yang dihadapi Bank Syariahsaatinicukupbanyak, baik yang terkaitdengankendalaeksternalmaupun internal.

  8. DASAR HUKUM DAN PRINSIP BANK SYARIAH (1) • Hukumtentanglaranganriba: • 1. Ribatidakakanmenambahkekayaanindividumaupunnegara, namunsebaliknyajustrumengurangikekayaan (Ar-Rum: 39); • 2. Laranganbagiumat Islam untukmeng-ambilbungasekiranyamerekamengingin-kankebahagiaan yang hakiki, ketenanganpikiran, & kejayaanhidup (An-Nisa’: 160-1);

  9. DASAR HUKUM DAN PRINSIP BANK SYARIAH (2) • 3. Laranganbagikaum Muslim makanriba, & sifatriba: berlipatganda (Ali Imran: 130). • 4. Adanyaperbedaanantarajual-belidengankegiatanriba (Al-Baqarah: 275-276). • Prinsip Bank Syariah: 1. Bagihasil (mudharabah), 2. Penyertaan modal (musharakah), 3. Jual-belibarang (murabahah), 4. Sewamurnitanpapilihan (ijarah), & 5. Sewadenganpemindahankepemilikan (ijarahwaiqtina).

  10. PerbedaanSistemBunga & BagiHasil

  11. KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA (1) • Bentukpenghimpunandana: giro, tabung-an, & khusus BPRS tidakmenawarkangiro. • Prinsippenghimpunandana: 1. Wadi’ah(rekeninggiro & tabungan), & 2. Mudharabah (mutlaqah& muqayyamah). • Prinsipwadi’ahuntukrekeninggiro & tabungan: • 1. Prinsipwadi’ahyaddhamanah: bank dapatmemanfaatkan & menyalurkandana yang disimpan & siapjikaditarik.

  12. KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA (2) • 2. Keuntungan/kerugianataspenyalurandanaditanggung bank, deposanmendapatjaminankeamanandana & fasilitasgiro, & tabungan lain. • 3. Bank membuatakaddengandeposan, & memberikanbukucek (giro) & ATM (tabungan) • 4. Biayaadministrasidinyatakansecara nominal (bukanpersentase) & harusnyata, jelas, & pasti.

  13. KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA (3) • 5. Ketentuan lain yang tidakbertentangandenganprinsipsyariah. • Prinsipmudharabahmutlaqah: untuktabungan & deposito, denganprinsip: • 1. Bank harusmemberitahukannisbah & tatacarapembagiankeuntungan & risiko. • 2. Bank harusmemberikanbukutabungan/ ATM (tabungan) & sertifikat/bilyet (deposito).

  14. KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA (4) • 3. Tabungan mudharabahdapatdiambilsetiapsaat, sedangkandepositohanyauntukjatuh tempo tertentu. • 4. Ketentuan2 lain yang tidakbertentangandenganprinsipsyariah. • Mudharabahmuqayyamah: simpanankhususdimanapemilikdanamenetapkan syarat2 tertentu yang harusdiikutioleh bank, yaitu:

  15. KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA (4) • 1. Pemilik dana menetapkan syarat penyaluran dana. • 2. Sebagai tanda bukti simpanan, bank menerbitkan bukti simpanan khusus. • 3. Dana simpanan harus disalurkan secara langsung kepada pihak yang diamanatkan oleh pemilik dana.

  16. KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA (5) • Selain dana dihimpun dari nasabah, sumber dana juga berasal dari pemilik bank, yang merupakan modal. • Saat pendirian, ketentuan modal dilakukan sebagai berikut: • Permodalan bank umum syariah: • 1. Jumlah minimum modal disetor: Rp3,00 triliun.

  17. KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA (7) • 2. Sumber dana adalah modal sendiri & tidak berasal dari sumber haram. • Permodalan (modal kerja) kantor cabang syariah dari bank umum konvensional: • 1. Minimum Rp2,00 miliar (Jabotabek) & Rp1,00 di luar Jabotabek.

  18. KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA (8) • Permodalan untuk BPR Syariah: • 1. Minimum Rp2,00 miliar (Jabotabek & Karawang), • 2. Minimum Rp1,00 miliar di wilayah ibukota propinsi & di luar 1. • 3. Minimum Rp500,00 juta di wilayah lainnya. • Sumber dana adalah modal sendiri & tidak berasal dari sumber haram.

  19. KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA (9) • Dana yang terkumpul, oleh bank syariahdialokasidalambentukpenyalurandana & aset. • Prinsippenyalurandana: 1. Bai’ (Jualbeli), 2. Ijarahwaiqtina (sewabeli), 3. Syirkah(bagihasil), & 4. Pembiayaan lain.

  20. KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA (9) • Prinsip bai’ (jual beli): • 1. Murabahah: diterapkan dalam pembia-yaan untuk pengadaan barang investasi. • 2. Salam: pembelian barang untuk penyerahan yang ditangguhkan dengan pembayaran di muka. • 3. Istishna’: mirip dengan salam, tetapi pembayarannya dapat di muka, dicicil, atau di belakang.

  21. KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA (10) • Prinsip ijarah wa iqtina (sewa beli): akad sewa-menyewa suatu barang antara bank dengan nasabah di mana nasabah diberi kesempatan untuk membeli obyek sewa pada akhir akad. • Prinsip syirkah (bagi hasil): • 1. Musyarakah: pembiayaan proyek di mana nasabah & bank sama-sama menyediakan dana untuk membiayainya.

  22. KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA (11) • 2. Mudharabah mutlaqah: penyerahan modal kepada nasabah selaku pengelola modal yang berupa uang tunai atau jika uang diserahkan secara bertahap, harus jelas sesuai dengan kesepakatan. • 3. Mudharabah muqayyadah: mirip dengan no 2, tetapi penyediaan dana hanya untuk kegiatan tertentu dengan syarat tertentu yang sepenuhnya ditetapkan oleh bank.

  23. KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA (12) • Bentukpembiayaan lain oleh Bank Syariah: • 1. Qardh: 1. Pembiayaandanatalangan; 2. Pendanaandarurat; 3. Saldokompensasi & danatalanganantar BS; & 4. Produkuntuksosialsepertiusahakecil. • 2. Hiwalah (anjakpiutang): pembiayaanuntukmembantupemasokmendapatkanuangtunaidenganmengalihkanpiutangpada bank.

  24. KEPUTUSAN SUMBER & ALOKASI DANA (13) • 3. Rahn(gadai): untukmembantunasabahdalampembiayaankegiatanmultiguna. • Kontrakinidilakukandalamduahal: 1. Sebagaiakadtambahanterhadapproduk lain sepertimudharabah, bank harusmenahanbarangnasabah. 2. Sebagaiprodukpinjaman, dimana bank tidakmendapat apa2, hanyajasapenyimpanan, pemeliharaan, asuransi, & administrasibarang.

  25. SUMBER PENDAPATAN & BIAYA (1) • Sumberpendapatan Bank Syariahsedikitberbedadengan bank umumkonvensional. • Pendapataniniberasaldarihasilpenyalurandana, tetapibukanbunga. • Sumberpendapatanberasaldari: • 1. Margin keuntungan (prinsipjual-beli/bai’); • 2. Pendapatansewa (prinsipsewabeli); • 3. Bagihasil (prinsipsyirkah); & • 4. Fee atasjasaperbankan.

  26. SUMBER PENDAPATAN & BIAYA (2) • Jasa perbankan yang ditawarkan oleh bank syariah dan menghasilkan fee meliputi: • 1. Wakalah (arranger, agency): • 2. Sharf (jual beli valas): • 3. Kafalah (garansi bank): • 4. Ijarah (sewa): • 5. Wadi’ah amanah (titipan):

  27. SUMBER PENDAPATAN & BIAYA (3) • Biaya yang harusditanggungoleh Bank Syariahjugasedikitberbedadengan bank umumkonvensional. Dalam bank syariahtidakdikenalbiayabunga. • Jenis biaya2 yang lain hampirsamadenganbiaya bank umumkonvensional.

  28. KONDISI UMUM BANK SYARIAH DI INDONESIA

  29. TUGAS TERSTRUKTUR • 1. Apa yang melatarbelakangi munculnya Bank Syariah? Jelaskan. • 2. Jelaskan arti & tujuan manajemen Bank Syariah! • 3. Kendala2 apa yang dihadapi Bank Syariah? Jelaskan. • 4. Mengapa riba dalam praktik jual-beli & pinjam-meminjam dilarang dalam Islam? • 5. Apa perbedaan Bank Syariah dengan bank umum konvensional ditinjau dari sistem bisnisnya.

  30. TUGAS TERSTRUKTUR • 6. Sebutkan & jelaskan prinsip penghimpunan dana Bank Syariah! • 7. Bagaimana ketentuan tentang permodalan dalam Bank Syariah? Jelaskan. • 8. Sebutkan & jelasakan tentang prinsip penyaluran dana Bank Syariah! • 9. Sebutkan & jelaskan sumber pendapatan Bank Syariah! • 10. Apa perbedaan antara biaya yang ditanggung Bank Syariah dengan bank umum konvensional? Jelaskan.

More Related