590 likes | 1.65k Vues
Instrumen Pasar Modal di Indonesia. Defiantoro & Co. Law Firm. PARTNER LIST: Dwi Defiantoro (Managing Partner) Christopher (Senior Partner) Fatchul Fadhillah Anza (Junior Partner) Faisal Rachman (Junior Partner) Ralli Dibyaguna (Senior Partner). Apa itu Instrumen Pasar Modal?.
E N D
Instrumen Pasar Modal di Indonesia Defiantoro & Co. Law Firm PARTNER LIST: Dwi Defiantoro (Managing Partner) Christopher (Senior Partner) Fatchul Fadhillah Anza (Junior Partner) Faisal Rachman (Junior Partner) Ralli Dibyaguna (Senior Partner)
Apa itu Instrumen Pasar Modal? Segala Efek yang diperjualbelikan di Pasar Modal adalah Instrumen Pasar Modal. Pengertian dalam UU Pasar Modal: Pasar 1 angka 5. Kategori Instrumen di pasar modal: • Instrumen Penyertaan (Saham); • Instrumen Utang (Obligasi); • Instrumen Derivatif; • Instrumen Efek Lainnya.
Saham • Sahamdapatdidefinisikan sebagaitandapenyertaanataukepemilikanseseorangataubadandalamsuatuperusahaanatauperseroanterbatas. Wujudsahamadalahselembarkertas yang menerangkanbahwapemilikkertastersebutadalahpemilikperusahaan yang menerbitkansuratberhargatersebut.
JenisSaham • Berdasarkancaraperalihannya • Berdasarkanhaktagihannya
Jenissahamberdasarkancaraperalihannya • Sahamatasunjuk saham yang tidaktertulisnamapemiliksahamnya • Sahamatasnama saham yang tertulisjelasnamapemegangsahamnya
JenisSahamberdasarkanhakmenagih • Sahambiasa saham yang menempatkanpemiliknyaditempat paling akhirdalampembagiandeviden • Sahampreferen saham yang memberikanprioritaspilihankepadapemegangnya
Perbedaansahamdanobligasi • Bentuk • Penghasilan • Keuntungan • Harga • Waktu • Pajak • HakSuara • Likuidasi
Bentuk • Berdasarkanbentuknya, sahamberbentuktandabuktikepemilikanperusahaantertentu. Sedangkanobligasiadalahbuktiadanyapengakuanhutang. Dalamhalinipemilikobligasimemilikibuktibahwaperusahaantersebutmemilikihutangpadanya.
Pemiliksahammemilikipenghasilan yang dinamakandevidendenganfrekuensi yang tidakditentukan • Pemilikobligasimemilikipenghasilan yang berasaldaribunga yang ditentukandalamjangkawaktutertentu Penghasilan Quotes On Earning: Never depend on single income. Make Investment to create a second source – Warren Buffet
Keuntungan • Keuntunganpemiliksahamsulitdiperkirakan, karenabergantungdengankeuntunganperusahaan • Keuntunganpemilikobligasisudahdapatditentukansecarapasti
Harga • Hargasahamsulitdiprediksi • HargaObligasicenderungstabilwalaupunsangatsensitifterhadaptingkatbungadaninflasi
Waktu Sahammemilikijangkawaktu yang tidakterbatas, tidakadapenentuansampaikapanseseorangmemilikisahamdiperusahaantersebut Obligasimemilikijangkawaktutertentu, ditentukandenganjelaskapanpemilikobligasidapatmenagihpiutangnya Pajak Keuntunganpemiliksahambersihkarenasudahdikenaipajak Keuntunganpemilikobligasimasihharusdipotongpajak
HakSuara • Suarapemiliksahamwajibdidengardalammenentukankebijakanperusahaan • Suarapemilikobligasitidakdapatmenentukankebijakanperusahaan
Likuidasi • Apabilaterjadilikuidasi, pemegangsahammempunyaiklaimterakhirterhadap asset perusahaan • Apabilaterjadilikuidasi, pemegangobligasimempunyaiklaimuntukdidahulukanterhadappemegangsaham.
SahamSyariah KriteriapemilihansahamsyariahdidasarkankepadaPeraturanBapepam & LK No. II.K.1 tentangKriteriadanPenerbitanDaftarEfekSyariah, pasal 1.b.7. DalamperaturantersebutdisebutkanbahwaEfekberupasaham, termasuk HMETD SyariahdanWaranSyariah, yang diterbitkanolehEmitenatau Perusahaan Publik yang tidakmenyatakanbahwakegiatanusahasertacarapengelolaanusahanyadilakukanberdasarkanprinsipsyariah.
Obligasi Obligasi adalah sertifikat yang berisi kontrak antara investor dan perusahaan, yang menyatakan bahwa investor tersebut/pemegang obligasi telah meminjamkan sejumlah uang kepada perusahaan. Perusahaan yang menerbitkan obligasi mempunyai kewajiban untuk membayar bunga secara reguler sesuai dengan jangka waktu yang telah ditetapkan serta pokok pinjaman pada saat jatuh tempo.
Jenis-Jenis Obligasi • Menurut cara pengalihan • Atas Nama: Tercantum nama di sertifikat obligasi • Atas Unjuk: Mudah dialihkan Tidak tercantum nama di sertifikat obligasi Bunga dan obligasi pokok hanya untuk yang memegang sertifikat
Jenis-Jenis Obligasi • Berdasarkan Jaminan: • Obligasi dengan Jaminan(secured bond) • Obligasi tanpa jaminan(non-secured bond) Berdasarkan Nilai Pelunasan • Dikaitkan denga merosotnya nilai uang, dalam hal tersebut pelunasan dari obligasi dikaitkan dengan indeks harga tertentu seperti emas,perak,valuta asing,dll
Jenis-Jenis Obligasi • Obligasi dengan Bunga tetap • Obligasi dengan Bunga tidak tetap • Obligasi tanpa bunga • Obligasi yang tidak terbatas jatuh temponya • Obligasi dengan bunga mengambang Berdasarkan cara Penetapan dan Pembayaran Bunga
. Jenis Obligasi Berdasarkan Konvertibilitas: Obligasi yang memungkinkan pemegangnya menukarkan obligasi yang dimiliki dengan saham Jenis Obligasi Berdasarkan Penerbit Pemerintah pusat Pemerintah daerah Perusahaan Swasta Obligasi asing Obligasi sampah
Kelebihan Obligasi Bunga Capital Gain Hak klaim pertama
Kekurangan Obligasi Gagal Bayar Capital Loss Callability
Obligasi syariah • Dasar hukum yangmembolehkan :fatwa DSN Nomor: 32/DSN-MUI/IX/2002 • Jenis Obligasi syariah yang dibolehkan adalah obligasi yang menggunakan konsep Mudharabah, dikarenakan Obligasi syariah mudharabah merupakan bentuk pendanaan yang paling sesuai untuk investasi dalam jumlah besar dan jangka waktu yang relatif panjang.
Instrumen Efek Derivatif Terbagi menjadi 3 jenis, yaitu ? • Right • Option • Warrant
Right Penerbitan surat hak kepada pemegang saham lama perusahaan publik untuk membeli saham baru yang hendak diterbitkan Kelebihan : Hak nya didahulukan
Option Hak yang dimiliki oleh pihak untuk membeli atau menjual kepada pihak lain sejumlah efek pada harga dan dalam waktu tertentu. Ada 2 tipe, yaitu : • Call Option • Put Option
Warrant • Diterbitkan oleh perusahaan efek. • Kelemahan : tingkat bunga yang rendah, hilangnya kesempatan mendapatkan capital gain dan menurunnya nilai earning per share.
Efek Beragun Aset Efek yang nilainya dijaminkan dengan aset dengan cara sekuritisasi. Sekuritisasi: Proses transformasi dari aset keuangan yang tidak dapat segera diubah menjadi dana likuid, dengan cara menerbitkan efek yang mudah dijual kepada investor dengan jaminan aset. Tahapan: • MI dan Bank Kustodian membentuk Kontrak Investasi Kolektif • MI membeli aset keuangan/ tagihan dari kreditur awal dan dicatat atas nama BK. • BK melakukan pembayaran kepada Kreditur Awal atas pembelian aset keuangan. • BK menyimpan aset keuangan tersebut dalam rekening KIK EBA. • MI menerbitkan EBA kepada investor. • BK menerima pembayaran atas pembelian EBA dari investor. • Kreditur Awal bertindak sebagai Penyedia Jasa dalam rangka mengumpulkan angsuran atas tagihan-tagihan dari debitur. • BK meneriima pembayaran angsuran atas tagihan-tagihan para debitur dari Penyedia Jasa. • BK membayarkan bunga dan pokok kepada investor.
Reksa Dana MengacupadaUndang-UndangPasar Modal No. 8 Tahun 1995, pasal 1 ayat (27) didefinisikanbahwaReksa Dana adalahwadah yang dipergunakanuntukmenghimpundanadarimasyarakatpemodaluntukselanjutnyadiinvestasikandalamportofolioefekolehmanajerinvestasi. Ada tiga hal terkait definisi tersebut:
KeuntunganReksa Dana Manfaat yang diperolehpemodaljikamelakukaninvestasidalamReksa Dana, antara lain: • Diversifikasi Investasi dengan dana tidak besar. • ReksaDana mempermudahpemodaluntukmelakukaninvestasidipasar modal. • Efisiensiwaktu, karena dikelola oleh Manajer Investasi. • Tingkat pengembalian yang potensial dari deviden dan kenaikan NAB Risiko Reksa Dana Sepertihalnyawahanainvestasilainnya, disampingmendatangkanberbagaipeluangkeuntungan, Reksa Dana pun mengandungberbagaipeluangrisiko, antara lain: • RisikoBerkurangnyaNilai Unit Penyertaan.Risikoinidipengaruhiolehturunnyahargadari Efek Reksa Dana tsb. • RisikoLikuiditasManajerInvestasikesulitandalammenyediakanuangtunaiapabila banyak Redemption. • RisikoWanprestasiRisikoinidapattimbulketikaperusahaanasuransi yang mengasuransikankekayaanReksa Dana tidaksegeramembayargantirugi apabila terjadiwanprestasidaripihak-pihak yang terkaitdenganReksa Danayang dapatmenyebabkanpenurunan NAB (NilaiAktivaBersih) Reksa Dana.
Jenis-Jenis Reksa Dana: 1.Pasar Uang ReksadanaPasarUangmerupakanreksadana yang mayoritasalokasiinvestasinyapadaefekpasaruang, seperti SBI (Surat Bank Indonesia), suratutangberjangkakurangdarisatutahun, depositoberjangkadantabungan. 2.Terproteksi Reksadanaterproteksimerupakanreksadana yang waktupembeliannyaditentukanoleh MI yang menerbitkandanpenjualanhanyadapatdilakukansetelahjangkawaktutertentu. Jikamelakukanpenjualansebelumjangkawaktu yang telahditentukanmakaakandikenakan penalty. 3.Pendapatan Tetap Reksadana yang alokasiinvestasinya minimal 80% padaefekpendapatantetap, sepertisuratutang (baiksuratutangnegara/SUN maupunsuratutangperusahaan) berjangkalebihdari 1 tahun. 4.Campuran Reksadana yang alokasinyamerupakankombinasiantaraefekekuitas (saham) danefekhutang (obligasi) dimanamasing-masingefektidakada yang melebihi 80%. 5.Saham Merupakan Reksa Dana yang menginvestasikan dananya pada saham-saham emiten. 6.Indeks Reksadanaindeksmerupakanreksadana yang komposisiportofolionyadisusunmenyerupaisuatuindekstertentusehingga return yang diberikanakansetaradenganindeks yang diikutinya
Exchange Traded Fund ETF merupakanreksadanaberbentukKontrakInvestasiKolektif yang unit penyertaannyadiperdagangkandi bursa sepertihalnyasaham, dankinerjanyamengacupadaindekstertentu, dapatberupaindekssahamatauindeksobligasi. Para investor pemegang unit ETF dapatdenganmudahbertransaksiunitnyadi bursa setiapsaatselama jam perdagangan. Salahsatucontohreksadana ETF adalah Reksa DanaLQ-45.
Dana Investasi Real Estat (DIRE) DIRE merupakan kumpulanuangpemodal yang olehperusahaaninvestasiakandiinvestasikankebentukasetpropertibaiksecaralangsungsepertimembeligedungmaupuntidaklangsungdenganmembelisaham/obligasiperusahaanproperti. Manajer Investasi membeli dan mengelola gedung, seperti misalnya gedung perkantoran atau apartemen. Distribusi periodik yang diterima oleh investor berasal dari uang sewa, setelah dikurangi dengan dana untuk mengelola gedung.
Indeks Saham Berjangka • Indekssahamberjangka, merupakanprodukturunandarisebuahindekssaham, ditransaksikandi bursa berjangka. Indekssahamberjangkamenggunakanangkaindekssahamsebagai underlying assets, danditransaksikandengansebuahkontrakstandarpadasebuah bursa berjangka. Kontrakstandarini, yang di Indonesia disebutkontrakberjangka, mengaturbanyaktermasukdidalamnyaadalahkebutuhan margin, nilaipoin, jatuh tempo kontrak, haridan jam perdagangan, dan lain-lain. • Peraturanperdaganganindekssahamberjangkamemangsangatberbedadenganperaturandalamperdagangansaham. Sifatperdaganganindekssahamberjangkaadalah margin trading, jadidibutuhkansejumlahdanajaminanuntukbisabertransaksidandanajaminaniniwajibdipeliharajikainginterusbertransaksi. • Keuntungan yang didapatkandariindekssahamberjangkaadalah capital gain. Denganmekanisme margin trading, seseorangdapatmembuatposisibelilalukemudianmembuatposisijualatau yang biasadisebutdenganlong position . Ataupunmembuatposisijualterlebihdahulubarukemudianmembuatposisibeli (short position ). Denganadanya two ways opportunity sepertiini, kenaikanataupenurunanindekssahamberjangkabisadimanfaatkandandirubahmenjadikeuntungan. Tetapihalinijugamembuatresikodariperdaganganindekssahamberjangkabertambahbesar.
Kontrak Berjangka Indeks KontrakBerjangkaatau Futures adalahkontrakuntukmembeliataumenjualsuatu underlying dimasamendatang. Kontrakindeksmerupakankontrakberjangka yang menggunakan underlying berupaindekssaham. Jenis-jenis Kontrak Berjangka Indeks: LQ45 Futures > LQ45 Futures menggunakan underlying indeks LQ45. Mini LQ45 Futures> memiliki multiplier yang lebihkecil (Rp 100 ribu / poinindeksatau 1/5 dari LQ45 Futures) sehingganilaitransaksi, kebutuhanmarjinawal, dan fee transaksinyajugalebihkecil. LQ45 Futures Periodik> LQ45 yang diterbitkanpadaHari Bursa tertentudanjatuh tempo dalamperiodeHari Bursa tertentu. Mini LQ 45 Futures Periodik Japan (JP) Futures > JPFutures memungkinkan investor menarikmanfaatdaripergerakanpasarJepangsebagaipasarsaham paling aktifsetelahpasar AS.
Sertifikat Penitipan Efek Indonesia SertifikatPenitipanEfek Indonesia adalahEfek yang memberikanhakkepadapemegangnyaatasEfekUtama yang dititipkansecarakolektifpada Bank Kustodian yang telahmendapatpersetujuanBapepam. PenawaranUmumSertifikatPenitipanEfek Indonesia yang EfekUtamanyamerupakanEfekbadanhukum Indonesia wajibmemenuhiketentuanPenawaranUmum yang berlakuuntukEfekUtamadimaksud.PenawaranUmumSertifikatPenitipanEfek Indonesia yang EfekUtamanyamerupakanEfekbadanhukumnegara lain yang telahdijualmelaluiPenawaranUmum yang mempunyai:
Produk-ProdukPasar Modal Syariah(Selain Saham dan Obligasi Syariah) Jakarta Islamic Index (JII) JII pertama kali diluncurkanoleh BEI (padasaatitumasihbernama Bursa EfekJakarta) bekerjasamadengan PT DanareksaInvestment Management padatanggal 3 Juli 2000. Meskipundemikian agar dapatmenghasilkan data historikal yang lebihpanjang, haridasar yang digunakanuntukmenghitung JII adalahtanggal 2 Januari 1995 denganangkaindeksdasarsebesar 100. Metodologiperhitungan JII samadengan yang digunakanuntukmenghitungIHSG. IndeksSahamSyariah Indonesia (ISSI) IndeksSahamSyariah Indonesia (ISSI) merupakanIndeks yang telahdiluncurkanoleh BEI padatanggal 12 Mei 2011. Konstituen ISSI adalahseluruhsaham yang tergabungdalamDaftarEfekSyariahdantercatatdi BEI dimanapadasaatInijumlahkonstituen ISSI adalahsebanyak 219 saham. Reksa Dana Syariah Merupakan Reksa Dana yang berprinsipkan syariah. Saham, obligasi, dan pasar uang yang diinvestasikan tidak boleh bertentangan dengan prinsip syariah.
Contoh Kasus Instrumen Pasar Modal JAKARTA, KOMPAS.com — IndeksHargaSahamGabungan (IHSG) menguat 45 poin. Kenaikaniniselarasdenganpenguatanpasarsaham global. Indekssahamdi Asia jugamenguatpadaperdaganganRabu (13/3/2012). Padaakhirperdagangan, indeksmelesat 45,684 poin (1,14 persen) menjadi 4.054,326, sementaraindeks LQ 45 naik 8,991 poin (1,3 persen) menjadi 702,036. Hasil stress test yang dilakukan bank sentral AS terhadapperbankanjugamenunjukkanhasilpositif. Bank sentral AS jugaoptimistisbahwaekonomi AS masihakantumbuhmeskidenganberbagaitantangan. Investor asingdanlokalkembalimembelisaham-sahamsehingga total nilaiperdaganganmencapaiRp 5,2 triliun. Penguatanmeratadiseluruhsektor. Indeksdikawasan Asia jugamenguat. Indeks Nikkei menguat 151,43 poin (1,5 persen) menjadi 10.050, indeksKospinaik 20,03 poin (0,98 persen) menjadi 2.045,08 tetapiindeksHangsengmelemah 31,80 poin (0,14 persen) menjadi 21.307,89. Di Eropa, bursa jugadibukamenguat. Indeks FTSE100 London menguat 23,86 poin (0,40 persen) menjadi 5.979,78, indeks CAC 40 Paris menguat 23,73 poin, indeks DAX Frankfurt 67,54 poin (0,96 persen) menjadi 7.063,45.
Kasus 2 VIVAnews - Saham-saham Bursa Efek Indonesia (BEI) anjloktajamhinggamelebihi 10 persen. Perdagangan pun dihentikan. Pukul 11.08 WIB, Rabu 8 Oktober 2008, indekmelorot 10,38 persenatau 168,052 poinke level 1.451,669. Penutupanperdagangansahamuntuksementarainibarupertamakalinyaterjadidalamsejarahpasar modal Indonesia. Sebelumdihentikan, saham yang turuntercatat 171 saham, hanya 6 saham yang naikdan 9 sahamstagnan. Transaksisaham yang dicatatkansebelum bursa disuspensi, sebanyak 27.494 kali dengan volume 1,129 miliar unit sahamsenilaiRp 988 miliar. Saham-saham yang mengalamipenurunantajamdiantaranyasaham Telkom (TLKM) yang turunRp 700 (9,79%) menjadiRp 6.450, Indosat (ISAT) turunRp 1.200 (23,3%) keposisiRp 3.950, Aneka Tambang (ANTM) turunRp 110 (9,48%) menjadiRp 1.050, dan Astra Internasional (ASII) turunRp 3.200 (20%) kehargaRp 12.800.
Referensi • Bapepam dan Japan International Cooperation Agency, Panduan Berinvestasi Pasar Modal di Indonesia. 2008. • Nasarudin, M. Irsan. Aspek Hukum Pasar Modal Indonesia • www.idx.co.id • www.bapepam.go.id • www.kompas.com • www.vivanews.com