1 / 26

Desain Karakter Game

Desain Karakter Game. Agung Toto Wibowo http://gameprogramming.blog.ittelkom.ac.id/blog/ Resource : Pardew , Les, "Beginning Illustration and Storyboarding for Game", Thomson Course Technology PTR, 2005. Pendahuluan. Salah satu aspek terpenting dalam game art,

jolie
Télécharger la présentation

Desain Karakter Game

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. DesainKarakter Game Agung Toto Wibowo http://gameprogramming.blog.ittelkom.ac.id/blog/ Resource : Pardew, Les, "Beginning Illustration and Storyboarding for Game", Thomson Course Technology PTR, 2005

  2. Pendahuluan • Salahsatuaspekterpentingdalam game art, • Hampirsemua genre membutuhkankarakter (termasuk puzzle - jarang), • Karakter game meliputisemua intelligence people atau creature pada game, • Karaktertidakmelulu fix, terkadang user dapatmembangunkarakternyasendiri.

  3. Tipekarakter game • Player Character • Karakterdikontrololehpemain, ataubeberapapemain • Padabeberapa game satu player mengontrolsatukarakter, beberapasatu player mengontrolbanyakkarakter (strategy, sport) • Non-player Character (NPC) • Terbagidalam allies, facilitators, and decoration. • Menunjukkanreaksi yang terbatas, tetapiumumnyatidakbermusuhankecualidiprovokasi. • Contohpada sport : cheerleder, juri, announcer, etc. • Enemies • Terbagimenjadi rivals, aggressive enemies, and passive enemies. • NPC yang menghalangipemainmemenangkan game. • musuhbisacerdasdanlicik, ataumungkinagresif.

  4. MendapatkanIde • Tempatumum • Kehidupansehari-hari • Artists’ work • Komik, buku, sejarah, budaya • Study purpose, bukanuntukmencopy

  5. Tips MembuatKarakter • RisetdanEvaluasi • jadikankarakter-karakter yang gagaldanberhasilsebagaipelajaran. • DesaindanRencana • Rencanakanbaik-baikkarakter yang akandibuat • UntukSiapaKarakterDibuat? • Karakteruntukanak-anakberbedadengankarakteruntuk game dewasa. • BerikanKeunikan Visual Tersendiri • Hindarikemungkinansamadengankarakter game lain • KualitasGarisPinggiratau Stroke • Stroke yang tebal, bulat, danlembutcocokuntukkarakterlucudanimut, garis-garis yang tajam, sepertisketsa, cocokuntukkarakterjahat.

  6. Tips MembuatKarakter • Exaggeration! • Buatlahkarakteristikkarakter yang akandibuatsehebohmungkin! • PilihWarna yang Tepat • Warna-warnagelapcocokuntukkarakterjahatatauserius. • Sementarawarnaterangdigunakanuntukkarakter-karakterbaik. • TambahkanAksesoris • Agar lebihmenarik! • TambahkanDimensiKetiga • Buatlahkaraktersedemikianrupasehinggamemilikikarakteristik 3 dimensi (walauhanyailusi). • Tambahkan “Personality” • Karakterdengandesain yang baikmemangbagus, tapikarakterdengan personality adalahluarbiasa! Tips lain : http://grafistv.com/site/index.php?option=com_kunena&Itemid=196&func=view&catid=15&id=517

  7. Menggambarkepala

  8. MenggambarTubuh

  9. Contoh Lain

  10. Model Sheet Karakter • Template konsepuntukmembantutim development menciptakan model karakter yang akurat. • Berbentuk orthographic rendering darisudutpandang yang berbeda-beda. • Dirancanguntukmemberikantimpengembanganinformasipentingtentangkaraktersecara detail. • Pergerakanbaju, animasiwajah, lighting, bump mapping, dan transparency.

  11. Membangun Model Sheet • Buat isometric (flat view) darikarakter. • Gambar side view, gunakan line untukmembantumeletakkanobjek. • Gambar rotated view, gambarbagian top. • Buat orthogonal view dariobjekdalamberbagaisudutsehinggadidapatkombinasi yang lengkap.

  12. Memanfaatkan Model Sheet • Digunakansebagai base model • Untukpembangunan model berikutnya. • Termasukpergerakankarakter.

  13. Contoh Lain

  14. Contoh Lain

  15. Contoh Lain

  16. Menggambar Agung Toto Wibowo http://gameprogramming.blog.ittelkom.ac.id/blog/ Resource : Apriyatno, Veri, “Cara MudahMenggambardenganPensil", KawanPustaka, Jakarta, 2004

  17. Unsur-unsurRupa • Garis • Garislurus, lengkung, patah-patah, acak • Bidangdasarduadimensi • Segitiga, lingkaran, persegi • BidangDasarTigaDimensi • Kubus, limas, bola, tabung

  18. Unsur-unsurRupa • Arsir • Pengulangangarissecaraacakdansalingmenyilangdengantujuanmengisibidanggambarkosong • Fungsi : memberikesanbentukdan volume, kesanjarakkedalaman, mengisibidangkosong, finishing touch

  19. Unsur-unsurRupa • Repetisi • Penggambaranbidangataubentuktertentu yang dilakukansecaraberulang, sehinggamenjadi motif danragamhias.

  20. Isometri • Teknikmenggambarobjek yang ukurannyalebihkecildarimanusia, yang disederhanakandarikotak, ataupersegi.

  21. Anatomi • Hal penting : proporsiperbandinganantarabesarkepala, badan, dananggotabadan. • Metode, bisamelihatmanusiasecaralangsungsebagai model.

  22. ProporsiKepala - Depan • Sepertisebuahlingkaranbesar, beririsandenganlingkaranlebihkecil, sehinggabentukdasarbulattelur. • Gunakangaris bantu horisontaluntukletakgarismata, telinga, hidung, danmulut

  23. ProporsiKepala - Samping • Secarastrukturkepalatampaksampingsamadengankepalatampakdepan, hanyasajabulatankecilsedikitkesamping.

  24. ProporsiKepala – DuaPertiga, Atas • Secarastrukturkepalatampakduapertigahampirsamadenganstrukturtampaksamping, hanyagaris bantu alisdanhidungdibuatmelengkungmengikutibentukbulatkepala.

  25. AnatomiDewasa – Depan, Samping

  26. AnatomiDewasa – DuaPertiga, Persendian

More Related