1 / 8

Neraca Massa

Neraca Massa. Tugas Remedial Pre/ Postest Praktikum SATOPROS. Edvin Gama Praseptya. KONSEP NERACA MASSA. = persamaan yang disusun berdasarkan hukum kekekalan massa (law conservation of mass), yaitu ”mass can neither be created or destroyed ”.

laszlo
Télécharger la présentation

Neraca Massa

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Neraca Massa Tugas Remedial Pre/PostestPraktikum SATOPROS Edvin Gama Praseptya

  2. KONSEP NERACA MASSA = persamaan yang disusunberdasarkanhukumkekekalanmassa (law conservation of mass), yaitu ”mass can neither be created or destroyed”. Dalammenyusunneracamassa, perludisebutkan ”apa yang dineracakan” dan ”dimananeracadisusun”.

  3. Neraca massa dapat disusun untuk : 1. neraca massa total atau campuran. 2. neraca massa komponen tertentu. 3. neracamassaunsuratauelementertentu.

  4. Neraca Massaadalahcabangkeilmuan yang mempelajarikesetimbanganmassadalamsebuahsistem • NeracamassaadalahkonsekuensilogisdariHukumKekekalan Massa yang menyebutkanbahwadialaminijumlah total massaadalahkekal; tidakdapatdimusnahkanataupundiciptakan

  5. Massa yang masukkedalamsuatusistemharuskeluarmeninggalkansistemtersebutatauterakumulasididalamsistem • [massa masuk] = [massa keluar] + [akumulasi massa]

  6. JenisNeraca Massa • neracamassa integral menggunakanpendekatankotakhitamdanberfokuspadakarakteristikmenyeluruhdarisistem • neracamassadiferensialberfokuspada detail yang terjadidalamsistem (yang jugamemengaruhikarakteristikmenyeluruh)

  7. Tujuanpembuatanneracamassa • Untukmenentukanjumlahbahanbaku yang diperlukanuntukmendapatkanproduk yang diinginkan • Untukmengetahuiadanyasejumlahkehilanganbahandalammeningkatkanefisiensipenggunaanbahanabaku • Untukmencapaiproseszero waste (dikembangkan)

  8. TERIMA KASIH

More Related