1 / 19

NERACA ARUS DANA

NERACA ARUS DANA. LATAR BELAKANG. Untuk memacu laju pertumbuhan ekonomi perlu investasi . Diperlukan dana guna membiayai investasi tersebut baik yang berasal dari dalam maupun luar negeri . Proses pembiayaan investasi memerlukan lembaga

thuong
Télécharger la présentation

NERACA ARUS DANA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. NERACA ARUS DANA

  2. LATAR BELAKANG Untukmemaculajupertumbuhanekonomiperluinvestasi . Diperlukandanagunamembiayaiinvestasitersebutbaikyang berasaldaridalammaupunluarnegeri. Proses pembiayaaninvestasimemerlukanlembaga keuangan baik bank maupun lembaga keuangan lainnya, sebagai perantara antara penyediadana(sektorsurplus) dengan yang membutuhkandana (sektordefisit).

  3. LATAR BELAKANG (LANJUTAN…) Gambaranmengenaibagaimanasektor memperolehdanmemanfaatkantabungannya, baikuntukmembiayaiinvestasiriil maupununtukinvestasifinansialbelumtercakup di dalamsistemneraca yang ada. Begitujugasektor-sektor yang terpaksamelakukanpinjamanuntukmembiayaiinvestasiriilkarenatabungannyatidakmemadai, sertajenis-jenisinstrumenfinansialapa yang digunakanuntukmelakukanpinjamantersebutbelumtergambarkandalamneraca-neraca di atas.

  4. PENGERTIAN NAD NeracaArus Dana (NAD) merupakansuatusistem data finansial yang secaralengkapmenggambarkanpenggunaantabungandansumberdanalainnyauntukmembiayaiinvestasi yang dilakukanolehsektor-sektorinstitusipadaperiodewaktutertentu. Neraca Arus Dana (NAD) merupakan suatu sistem data yang dirancang untuk memperlihatkantransaksifinansialberbagaijenisinstrumenfinansial, seperti: deposito, obligasi, pinjaman, dansebagainya. antarberbagaisektorekonomi. NAD jugadapatdilihatsebagaisuatuperangkat data yang dirancanguntukmenggambarkanbagaimanatabungan dihubungkandengansektor-sektor surplus dandefisit.

  5. PENGERTIAN NAD (LANJUTAN…) NAD merupakan salah satu bagian dari SNN yang menggambarkanseluruhaspekkegiatanekonomidalambentukterpadu (integrated accounts) sepertineracapendapatannasional, neracapembayaran, tabel input-output, danneracasosialekonomi. Neracapendapatannasionaldantabel input-output menggambarkankegiatanproduksi ataupembeliandanpenjualanbarangdanjasasehinggadikenaljugadengansebutan neracariil. Sedangkan NAD sebagaineraca modal dalamneracapembayaran menunjukkanneracakeuangan yang memungkinkanterjadinyakegiatan di sektorriil.

  6. TUJUAN DISUSUNNYA PUBLIKASI NAD a. Memperkenalkanwawasanpenggunaansistem data makro, yang berkaitandenganaruspenyediaandanpenggunaandanaantarsektor. b. Melengkapisistem data neracanasional yang selamainiterusdikembangkandandisempurnakanolehBadanPusatStatistik. c. Menyebarluaskan data daninformasi yang terdapat di dalamneracaarusdanasebagaibahanreferensibagiparapengguna data khususnya di bidangekonomimoneter. d. Menyajikananalisisdeskriptif yang berkaitandenganneracapembiayaansektoral, keterkaitanfinansialantarsektor, velocity of income, danpenyebab“financial deepening” . e. Dasaruntukbahanperbaikandanpenyempurnaanpenyusunan NAD Indonesia padatahun-tahunyang akandatang.

  7. KERANGKA TEORI NERACA ARUS DANA PENJELASAN UMUM NeracaArus Dana (NAD) merupakansuatusistem data yang dirancanguntukmemperlihatkantransaksifinansialantarberbagaisektorekonomi, misalnya: pemerintah, perusahaanpemerintah, asuransi, bank umum, perusahaanswasta non finansial, dansebagainya. Setiapsektordalam NAD memilikiseperangkatsumberdanpenggunaandanayang dibentukolehadanyapembeliandanpenjualanberbagaijenisinstrumenfinansial, seperti: deposito, obligasi, pinjaman, dansebagainya. Instrumenfinansialinimerupakankomponenhartaataukewajibanfinansialdarimasing-masingsektor. Karenamemasukkansektorluarnegerisebagaisalahsatusektornya, makadisebutjugasebagaisistemyang terbukauntuksetiaptransaksi. Dengan kata lain, setiappembelianinstrumenfinansialpadasuatusektorakanmenjadipenjualan di sektorlain. NAD jugadapatdilihatsebagaisuatuperangkat data yang dirancanguntukmenggambarkanbagaimanatabungandihubungkandengansektor-sektor surplus dandefisit.

  8. KERANGKA TEORI NERACA ARUS DANA (lanjutan…) KERANGKA TEORI Secarasederhana, NAD menggambarkanbagaimanatabungandalamperekonomiandigunakanuntukmembiayaiinvestasi. Dalamekonomimakroadasatu persamaan yang menunjukkan bahwa secara keseluruhan tabungan sama dengan investasi, tetapipersamaaninitidakberlakuuntukmasing-masingsektorekonomisecara terpisah. Untukekonomisecarakeseluruhan, pendapatan (Y) samadengankonsumsi (C) ditambahinvestasi (I) atau Y = C + I. Jikatabungan (S) didefinisikansebagai S = Y - C, makaS = I.

  9. KERANGKA TEORI NERACA ARUS DANA (lanjutan…) UmumnyapendapatansektorRumahTanggasecaramakroselalulebihbesardaripengeluaran, sebaliknyasektorSwasta Non Finansialselaludefisit. Dengandemikian, sektorSwasta Non FinansialharusmeminjamdarisektorRumahTangga. Sektorlainnya, misalnyaBank, merupakanperantarakeuangan yang menghimpundanadaribeberapasektordanmenyalurkannyakesektor lain. NAD menyediakan data keuangansecararinci mengenaipinjam-meminjamtersebutmelaluiberbagaiinstrumenfinansial.

  10. KERANGKA TEORI NERACA ARUS DANA (lanjutan…) Data NAD biasanyadisajikandalambentukmatriks. Kolomnyamenggambarkansektordanbarisnyamenggambarkanberbagaijenisinstrumenfinansial. Setiapsektormempunyaiduakolom, yaitukolompertamamenunjukkanperubahanharta (penggunaandana) dankolomkeduamenyatakanperubahankewajiban (sumberdana). Kenaikanjumlahhartamaupunkewajibansuatusektordicerminkanoleharusfinansialpositif, sebaliknya penurunan harta atau kewajiban ditunjukkan oleh arus finansial negatif. Arus tersebutmenunjukkankonsep "net" dalampengertianbahwasuatusektordapat mempunyaiarus yang berasaldaritransaksibulanan, hariandanmungkinuntukinstrumenfinansialtertentudapatterjadisetiapsaat. Padahal NAD hanyamencatat perubahandalamsetahun. Konsep net semacamini, secarasederhanadiperolehdengancaramengurangkanneracaakhirdanawaltahun, denganmengabaikanmasalahrevaluasi.

  11. KERANGKA TEORI NERACA ARUS DANA (lanjutan…) Neraca Arus Dana dalam Sistem Neraca Nasional Padasistemneracanasional (integrated system of national accounts) setidaknyamenyajikan4 (empat) neracapokokyaitu: neracaproduksi, neracapendapatandanpengeluaran, neraca modal danneracaluarnegeri. Neracaproduksimemperlihatkanbagaimananilaitambahdiciptakanolehekonomi, baikmenurutlapanganusahamaupun menurut komponen penggunaannya. Neraca pendapatan dan pengeluaran memperlihatkan besarnyatabungan yang merupakanselisihantarapendapatandanpengeluaran. Selanjutnyaneraca modal memperlihatkanberapabesarkemampuantabungandalammembiayaiPpembentukanMmodaldanberapaPpinjamanNneto yang harusdilakukan. SedangkanneracaluarnegerimemperlihatkantransaksidenganLuarNegeri, baikdalambentukbarangdanjasa (ekspordanimpor) maupundalambentukpinjamandantransfer modal.

  12. KERANGKA TEORI NERACA ARUS DANA (lanjutan…) Neraca Arus Dana dalam Sistem Neraca Nasional BilaSNN dikaitkandengansistemNAD, makaadaduaneraca yang mempunyaihubunganerat, yaituneracapendapatandanpengeluarandenganneraca modal. Dari neracapendapatandanpengeluarandapatditurunkan Tabungan Bruto, sedangkandarineraca modal dapatditurunkanPembentukanModal TetapdanPinjamanNeto. Dalam NAD, pinjamannetoinikemudianditerjemahkandalam bentuk perubahan instrumen-instrumen baik di sisi penggunaan maupun sumber. NeracaPendapatandanPengeluaranpadaintinyamerupakangabungandarineracaPendapatandanPengeluaransektoral, yang dalambeberapahaldapatdisetarakandenganlaporanrugilabaperusahaan. Padasistemneracainijugaberlakusuatupersamaan yang menunjukkanbahwapengeluaransuatusektormerupakanpendapatan di sektorlainnya. Selisihantarapendapatandanpengeluaransamadengantabungan (bisapositifmaupunnegatif). Istilahpengeluaran yang digunakan di sinitidaktermasukpengeluaranuntukhartafinansialmaupun non finansial (disebutcurrent expenditure). Angkatabungan yang berasaldariNeracaPendapatandanPengeluaranselanjutnyadicatatpadaNeraca Modal (Capital Finance Accounts) yang mencatatsumberdanpenggunaandanamenurutrinciantransaksi modal. NeracaterakhirinimencatatTabungan BrutodanPembentukan Modal atauhartariil yang terdiridariPembentukanModal TetapBrutoditambahPerubahanInventori. NAD jugamencatatpembeliannetobarangtakberwujud, seperti : Hak Paten danNamaBaik (Goodwill), walaupundata semacamitutidaklengkapataubelumtersediasaatini.

  13. KERANGKA TEORI NERACA ARUS DANA (lanjutan…) Neraca Arus Dana dalam Sistem Neraca Nasional NAD jugamempunyaikaitandengansistemneracapembayaran. Dalam NAD, surplus/defisitpadaneracapembayaranadalahnegatif/positifpadatabungan di sektor LuarNegeri. BagianNeraca Modal dalamNeracaPembayaranmencatattransaksiluar negerimenurutinstrumenfinansial. NAD jugamencatathal yang serupatetapimungkin berbeda dalam kategori dan rinciannya.

More Related