1 / 9

PENGENALAN PESAN/PERINGATAN KESALAHAN SAAT BOOTING PADA PC MELALUI POST

PENGENALAN PESAN/PERINGATAN KESALAHAN SAAT BOOTING PADA PC MELALUI POST. Roy Sari Milda Siregar , ST. APA ITU POST?. POST (Power on Self-Test) Test yang dilakukan oleh PC untuk mengecek fungsi-fungsi komponen pendukung PC apakah bekerja dengan baik .

vita
Télécharger la présentation

PENGENALAN PESAN/PERINGATAN KESALAHAN SAAT BOOTING PADA PC MELALUI POST

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PENGENALAN PESAN/PERINGATAN KESALAHAN SAAT BOOTING PADA PC MELALUI POST Roy Sari MildaSiregar, ST

  2. APA ITU POST? POST (Power on Self-Test) Test yang dilakukanoleh PC untukmengecekfungsi-fungsikomponenpendukung PC apakahbekerjadenganbaik. POST dilakukan PC padasaat booting, prosesinidilakukanoleh BIOS. Jika PC mengalamisuatumasalahmakaakandapatterdeteksigejalakesalahannnyamelalui POST, PC akanmemberikanpesan/peringatankesalahandalambentuksuara yang dihasilkanmelalui speaker atautampilan visual di monitor. Selainitupesan/peringatankesalahanjugadapatdideteksimelaluikinerjadari PC, misalkan PC tidakhidupwalaupunsumberlistrik AC sudahterhubungdantombol power sudahditekan.

  3. PROSEDUR POST Urutanprosedur POST adalahsebagaiberikut : • Test Power Supply ditandaidenganlampu power hidupdankipaspendingin power supply berputar • Secaraotomatisdilakukan reset terhadapkerja CPU olehsinyal power good yang dihasilkanoleh power supply jikadalamkondisibaikpadasaatdihidupkan, kemudian CPU mulaimelaksanakaninstruksiawalpada ROM BIOS danselanjutnya • Pengecekkanterhadap BIOS danisinya. BIOS harusdapatdibaca. Instruksiawal ROM BIOS adalah jump (lompat) kealamat program POST

  4. Prosedur POST • Pengecekkanterhadap CMOS, CMOS harusdapatbekerjadenganbaik. Program POST diawalidenganmembaca data setup (seting hardware awal) pada RAM CMOS setup, sebagai data acuanuntukpengecekan • Melakukanpengecekkan CPU, timer (pewaktuan), kendalimemoriakseslangsung, memory bus dan memory module • Memorisebesar 16 KB harustersediadandapatdibaca/ditulisuntukkeperluan ROM BIOS danmenyimpankode POST • Pengecekkan I/O controller dan bus controller. Controller tersebutharusdapatbekerjauntukmengontrolproses read/write data. Termasuk I/O untuk VGA card yang terhubungdengan monitor

  5. PESAN/PERINGATAN KESALAHAN POST (POWER ON SELF-TEST)

  6. PESAN/PERINGATAN KESALAHAN POST (POWER ON SELF-TEST)

  7. PESAN/PERINGATAN KESALAHAN POST (POWER ON SELF-TEST) Selain beep biasanyapadakondisitertentudapatdilihatjugapesan/peringatankesalahandalambentuk text yang ditampilkanpadalayar monitor. Text tertulismerupakanbagiandari POST yang dapatdilaksanakanapabila VGA card dan monitor dalamkeadaanbaikdanterinstalasidenganbenar. User dapatlangsungmengetahuimasalah yang adadenganmembaca text peringatan. Misalnyayaitu: • Keyboard error untukmasalahpada keyboard • CMOS error cmos battery error atauadamasalahpada setting peripheral • HDD not Install harddisktidakterpasangSecaraumumpesan/peringatankesalahan yang ditampilkanmudahuntukdifahamioleh user. HanyasajapesandalambahasaInggris.

  8. Langkah-langkahmengenaldanmengidentifikasiPesan/PeringatanKesalahanmelaluiPOST (Power on Self-Test) Untukmengenaldanmengidentifikasipesan/peringatankesalahanmelalui POST parapesertadiklatharusmemperaktekkandanmengamati PC darisaat booting hinggaselesaiproses POST yang dilakukanoleh BIOS danmembacabuku manual setiapkomponen PC, terutama motherboard. Dari situ akandiketahuibanyakkomponen, kegunaan, spesifikasidan BIOS yang digunakan, termasuk setting pada BIOS nya.

  9. S E L E S A I

More Related