180 likes | 680 Vues
Sistem Ekonomi. Joko Tri Nugraha, S.Sos, M.Si. Pendahuluan. Sejak jaman dahulu perekonomian- perekonomian di dunia selalu menghadapi dua macam “ancaman” yakni kekurangan dan kelebihan produksi barang-barang
E N D
Sistem Ekonomi Joko Tri Nugraha, S.Sos, M.Si
Pendahuluan • Sejak jaman dahulu perekonomian- perekonomian di dunia selalu menghadapi dua macam “ancaman” yakni kekurangan dan kelebihan produksi barang-barang • Hal ini menunjukkan bahwa masalah ketidakseimbangan (diseguiliberium) antara permintaan dan penawaran merupakan masalah yang dihadapi oleh manusia pada perekonomian-perekonomian yang ada
Definisi Sistem • Dlm Webster’s New Collegiate Dictionary sistem didefinisikan sebagai..”a regulary interacting or interdependent group or items forming a unified whole • Henry Pratt Faerchild, “system..an aggregate of related interest or activities. There is assumption of an organization of part or phases in onderly arrangement a philoshopy in all ist related phases may be so regarded,also communication or transportation system, or an economic system. Whatever the system,its related character is identified by harmony in operation and intregation of its structure
Elemen-Elemen Sistem • Di dlm sistem terdapat suatu kompleks keseluruhan elemen2x, ada bagian yang mrpkn bagian2x daripada keseluruhan • Elemen2x tersebut dicirikan oleh interrelasi (bagian2x yang ada saling mempengaruhi satu sama lain) • Elemen2x scr keseluruhan mrpkn suatu yang terintegrasi (membentuk entitas) • Entitas tersebut ditujukan ke arah pencapaian sasaran tertentu
Contoh Sistem • Mobil, adalah suatu sistem • Mobil adalah mechanical system, apabila ada sub bagian yang rusak, maka terganggulah sistem secara keseluruhan • Jalannya mobil dapat cepat atau lambat sangat tergantung pd kondisi mesin, sarana penunjang, ban, sopir, bensin, keadaan jalan, rambu lalu lintas, petugas keamanan dan sebagainya
2. Manusia • Manusia sebagai organic system akan mencapai tujuan hidupnya, tergantung input dlm proses pertumbuhan fisiknya: • Kesehatan (dalam arti luas) • Pendidikan/agama/lingkungan • Merasa ikut mempunyai negara • Ikut mempertahankan negara • Ikut melestarikan ideologi negara
Sistem Ekonomi • George N.Halm menyatakan “Economic system differ, socialist or capitalist, planned or unplanned, according to their institutions” meletakkan kaitan yang erat antara sistem ekonomi dengan lembaga2x yang ada • John F.Due menyatakan “sebuah sistem ekonomi..”as the group of economic institutions or, regarded as a unit the economic system, the organization through the operation of which the various resource scarce, relative to the need for them are utilized to satisfy the wants of man”
Definisi yang lebih luas • Thedore Margan..”Every economic system is part constellation of economic, social and political institution and ideas and can be understood only as part of this whole” • HMHA Van der Valk..”De economische orde is de organisatie van het economicch liven nolas deze nich binnen de kring der data heeft ontwikkeld” (orde ekonomi adalah org.kehidupan ekonomi seperti yang berkembang dalam batas data yang ada)
Menurut Toru Gunadi: “Sistem perekonomian adalah sistem sosial atau kemasyarakatan dilihat dalam rangka usaha keseluruhan sosial untuk mencapai kemakmuran”
Unsur-Unsur Sistem Sosial • Tujuan bersama dengan harapannya yang melahirkan berbagai kebiasaan, tradisi, kaidah, aturan untuk mencapai tujuan bersama • Ada ikatan yang mempersatukan anggota masyarakat untuk mencapai tujuan bersama • Sikap dasar dan pengertian tentang hak dan kewajiban yang membentuk pola tingkah laku dan tindakan individu maupun kelompok • Otoritas, kepemimpinan, struktur kekuasaan utk mengarahkan usaha bersama
Moh. Hatta • “Orde ekonomi ialah bangun organisasi daripada kehidupan ekonomi yang sifatnya relatif • Faktor2x yang berpengaruh pada orde ekonomi: • Keperluan hidup manusia • Pemberian alam dan keadaannya pada suatu tempat • Tenaga kerja manusia • Persediaan barang dan produksi • Pengetahuan teknik • Organisasi yuridis dan sosial
Mnrt Abdul Madjid/Sri Edi Swasono: “Orde ekonomi mrpkn konstitusi ekonomi dari negara.Sistem perekonomian sebenarnya adalah suatu kehidupan ekonomi yang mencakup seluruh kegiatan-kegiatan dan proses yang diarahkan agar anggota2x masyarakat dapat tercukupi kebutuhan kebendaan”
Kesimpulan Sistem ekonomi merupakan organisasi yang terdiri dari sejumlah lembaga atau pranata (ekonomi, sosial, politik dan ide-ide yang saling mempengaruhi satu sama yang lain yang ditujukan ke arah pemecahan problem-problem produksi, distribusi, konsumsi yang merupakan problem dasar setiap perekonomian demi tercapainya kemakmuran masyarakat”
Persoalan yang timbul dalam Sistem Ekonomi • Apa yang akan diproduksi • Bagaimana memproduksinya • Siapa yang akan menikmatinya • Untuk kapan?
Apa yang akan diproduksi? • Hal ini dimaksudkan untuk menjawab pertanyaan barang dan jasa apa yang akan dihasilkan • “Pengalokasian sumber-sumber daya ekonomi atau allocation of economic resources”
Bagaimana memproduksinya? • Setelah menentukan barang dan jasa yang akan dihasilkan serta berapa banyak masing2x jenis barang dan jasa tsb akan dihasilkan pertanyaan selanjutnya adalah bagaimana barang dan jasa tersebut akan dihasilkan? • Sistem ekonomi dihadapkan pd pilihan teknologi utk menghasilkan output yang dikehendaki. Apakah menggunakan teknologi mutakhir atau teknologi tradisional? • “Choice between different kinds of technology”
Siapa yang akan menikmatinya? • Setelah barang dan jasa tsb dihasilkan dgn menggunakan teknologi tertentu yang dipilih,pertanyaan yang harus dijawab adalah siapa yang akan menikmati barang dan jasa tsb? • Apakah hanya dinikmati o/ sebagian masy atau sebaliknya? Masalah pembagian pendapatan • “The problem of distribution of income”
Untuk Kapan? • Masalah terakhir adalah berkaitan dgn seberapa banyak sumber-sumber daya ekonomi yang tersedia akan disalurkan ke konsumsi saat ini • Apakah keseluruhan/sebagian saja yang disalurkan saat ini dan masa yang akan datang? • “The choice between the present and the future”