1.16k likes | 8.24k Vues
Mudah kok budidaya ikan koi, tidak perlu banyak biaya dan mudah perawatannya
E N D
Tips BudidayaIkanKoi DARI : ARI WIDYANTI
Beberapa Hal penting yang menjadi catatan sebelum Membuat Kolam Koi • Lokasi Kolam Koi • Membuat Kolam Koi lebih baik di Bawah tanahBentuk Kolam • Sistem Filter Kolam Koi Yang baik • Sumber Oksigen bagi Kolam Koi • Ukuran Kolam Koi • Kedalaman Kolam Koi • Jangan menaruh material dan benda Tajam pada Kolam Koi • Bentuk kolam • SudutDan dasar Kolam • Jangan menaruh material dan benda Tajam pada Kolam Koi
Kualitas air • Tidakbanyakmengandungtawas • Ph sesuai • Banyakmengandngoksigen
Ciri-ciri Induk Betina : • Pada sirip dada terdapat bintik-bintik dan terasa halus jika diraba, jika diurut keluar cairan kuning bening • Pada induk yang telah matang, perut terasa lembek dan lubang genital kemerah-merahan.
Ciri-ciri Induk Jantan : • Pada sirip dada terdapat bintik-bintik bulat menonjol dan jika diraba terasa kasar. • Induk yang telah matang jika diurut pelan kerarah lubang genital akan keluar cairan berwarna putih.
PAKAN • Pakan terbuat dari bahan yang mengandung protein tinggi seperti, gandum, tepung udang, tepung ikan, dan bungkil kacang kedelai.
PEMIJAHAN • Pemilihan induk , tahap ini dalam budidaya ikan mas koki mutiara cukup penting , karena akan menentukan kualitas bibit yang dihasilkan. Ciri-ciri induk yang baik : • Induk yang baik untuk dipijahkan sudah berumur + 8 bulan, dengan ukuran minimum sebesar telur itik. • Pilih induk yang berkepala kecil dengan tubuh bulat, sisik utuh dan tersusun rapih. Jika ikan sedang bergerak, ekor dan sirip akan kelihatan tegak. • Untuk mendapatkan keturunan yang berwarna, maka calon induk yang akan dipijahkan berwarna polos. Gunakan induk jantan berwarna putih dan betina berwarna hitam atau hijau lumut atau sebaliknya.
caramenghadapiikansakit • Pertama-tama kenali ikan koi anda 2. Angkat ikan koi anda yang sedang sakit dan masukkan kedalam bak penampungan 3. Didalam bak karantina kita berikan 1 kapsul Antibiotik bila ikannya kecil dan jika ikan yang sakit besar dan banyak maka beri 2 kapsul setiap harinya . begitu juga tablet vitanin B kompleks dan C, berikan masing-masing 1 butir setiap harinya, kalau ikan sakit jangan diberi makan selama 3-7 hari, kalau setelah 7 hari puasa, berikan makanan sedikit saja. Karena Ikan yang kenyang susah sembuhnya,
Prapanen • Koi tumbuh sekitar 2 cm per bulan dan pada usia 60 tahun dapat mencapai panjang hingga 1 m. Bila ikan Koi telah mencapai ukuran pasar yaitu 20 cm dapat dipanen dan dilakukan seleksi akhir, dengan memisah-misahkan jenis, ukuran dan pola warna tubuhnya. Dari hasil seleksi ini, Koi yang terpilih dibesarkan di dalam bak atau kolam semen sambil menunggu harga pasar yang baik.
Cara Penjualan • Bisadiolahmenjadimasakan • Bisaikanmasihhidup