1 / 20

13 KOMPONEN DIAGRAM UML & PROSES MODEL WATERFALL

13 KOMPONEN DIAGRAM UML & PROSES MODEL WATERFALL. Nuri Rahmatika 41810010101 Nurirahma.wordpress.com. 13 Diagram UML.

aurek
Télécharger la présentation

13 KOMPONEN DIAGRAM UML & PROSES MODEL WATERFALL

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. 13 KOMPONEN DIAGRAM UML & PROSES MODEL WATERFALL NuriRahmatika 41810010101 Nurirahma.wordpress.com

  2. 13 Diagram UML UML sendiriterdiriataspengelompokkan diagram-diagram sistemmenurutaspekatausudutpandangtertentu. Diagram adalah yang menggambarkanpermasalahanmaupunsolusidaripermasalahansuatumodel. UML mempunyai13 diagram, yaitu use-case, class, object, state, sequence, collaboration, activity, component, timing, overview, package, communication dan deployment diagram.

  3. 1. Activity Diagram Activity diagram menggambarkanberbagaialiraktivitasdalamsistem yang sedangdirancang, bagaimanamasing-masingalirberawal, decision yang mungkinterjadi, danbagaimanamerekaberakhir.

  4. 2. Class Diagram Class adalahsebuahspesifikasi yang jikadiinstansiasiakanmenghasilkansebuahobjekdanmerupakanintidaripengembangandandesainberorientasiobjek..

  5. 3. Communication Diagram Menunjukkancontohkelas, antarhubunganmereka, danaliranpesanantaramereka. Communication Diagram biasanyaberfokuspadaorganisasistrukturalobjek yang mengirimdanmenerimapesan 4. Timing diagram Menggambarkanperubahankeadaanataukondisicontoh classifier atauperandariwaktukewaktu. Biasanyadigunakanuntukmenunjukkanperubahankeadaanobyekdariwaktukewaktudalammenanggapiperistiwaeksternal.

  6. 5. Component Diagram Component diagram berfungsiuntukmenggambarkankomponen run-time dan executable yang dibuatuntuksistem.

  7. 6. Use Case Diagram Use case diagram menggambarkanfungsionalitas yang diharapkandarisebuahsistem. Yang ditekankanadalah “apa” yang diperbuatsistem, danbukan “bagaimana”. Sebuah use case merepresentasikansebuahinteraksiantaraaktordengansistem.

  8. 7. Object Diagram Object diagram adalah diagram yang menunjukkanpandangan yang lengkapatausebagiandaristruktursebuahsistem yang dimodelkanpadawaktutertentu.

  9. 8. State Diagram State diagram adalah diagram untukmenggambarkan behavior, yaituperubahan state disuatu class berdasarkan event dan message yang dikirimkandanditerimaoleh classtersebut

  10. 9. Sequence Diagram Sequence Diagram adalahsuatu diagram yang memperlihatkan/menampilkaninteraksi-interaksiantarobjekdidalamsistem yang disusunpadasebuahurutanataurangkaianwaktu

  11. 10. Collaboration Diagram Collaboration Diagram adalahsuatu diagram yang memperlihatkan/menampilkanpengorganisasianinteraksi yang terdapatdisekitarobjek (sepertihalnya sequence diagram) danhubungannyaterhadap yang lainnya.

  12. 11. Deployment Diagram Deployment Diagram memperlihatkankonfigurasipadajalannyaproses run-time elements  danproses software yang adapada diagram. .

  13. 12. Interaction Overview Diagram Digunakanuntukmenampilkanbanyakskenarioninteraksi (urutandarikebiasaan) bagisuatukolaborasi 13. Package Diagram Package diagram adalahsebuahbentukpengelompokanyang memungkinkanuntukmengambilsetiapbentukdi UML danmengelompokkanelemen-elemendalamtingkatan unit yang lebihtinggi

  14. WATERFALL PROCESS MODEL Nama model inisebenarnyaadalah “Linear Sequential Model”. Model iniseringdisebutdengan “classic life cycle” atau model waterfall. Disebutdengan waterfall karenatahapdemitahap yang dilaluiharusmenungguselesainyatahapsebelumnyadanberjalanberurutan. Sebagaicontohtahapdesainharusmenungguselesainyatahapsebelumnyayaitutahap requirement.

  15. Secaraumumtahapanpada model waterfall dapatdilihatpadagambarberikut: Gambardiatasadalahtahapanumumdari model prosesini. Akantetapi Roger S. Pressman memecah model inimenjadi 6 tahapanmeskipunsecaragarisbesarsamadengantahapan-tahapan model waterfall padaumumnya

  16. Berikutadalahpenjelasandaritahap-tahap yang dilakukandidalam model inimenurut Pressman: System / Information Engineering and Modeling. Permodelaninidiawalidenganmencarikebutuhandarikeseluruhansistem yang akandiaplikasikankedalambentuk software. Software Requirements Analysis. Prosespencariankebutuhandiintensifkandandifokuskanpada software. Design. Prosesinidigunakanuntukmengubahkebutuhan-kebutuhandiatasmenjadirepresentasikedalambentuk “blueprint” software sebelum coding dimulai

  17. Coding. Untukdapatdimengertiolehmesin, dalamhaliniadalahkomputer, makadesaintadiharusdiubahbentuknyamenjadibentuk yang dapatdimengertiolehmesin, yaitukedalambahasapemrogramanmelaluiprosescoding Testing / Verification. Sesuatu yang dibuatharuslahdiujicobakan. Demikianjugadengan software. Maintenance. Pemeliharaansuatu software diperlukan, termasukdidalamnyaadalahpengembangan, karena software yang dibuattidakselamanyahanyasepertiitu

  18. KELEBIHAN DAN KEKURANGAN PROSES MODEL WATERFALL KELEBIHAN: ketikasemuakebutuhansistemdapatdidefinisikansecarautuh, eksplisit, danbenardiawal project, maka SE dapatberjalandenganbaikdantanpamasalah. Meskipunseringkalikebutuhansistemtidakdapatdidefinisikanseeksplisit yang diinginkan, tetapi paling tidak, problem padakebutuhansistemdiawal project lebihekonomisdalamhaluang (lebihmurah), usaha, danwaktu yang terbuanglebihsedikitjikadibandingkan problem yang munculpadatahap-tahapselanjutnya.

  19. KELEBIHAN DAN KEKURANGAN PROSES MODEL WATERFALL KEKURANGAN: Ketikaproblem muncul, makaprosesberhenti, karenatidakdapatmenujuketahapanselanjutnya Karenapendekatannyasecara sequential, makasetiaptahapharusmenungguhasildaritahapsebelumnya Padasetiaptahapprosestentunyadipekerjakansesuaispesialisasinyamasing-masing. Olehkarenaitu, ketikatahaptersebutsudahtidakdikerjakan, makasumberdayanyajugatidakterpakailagi.

  20. Terimakasihdanwassalam

More Related