1 / 6

TATA PERAYAAN EKARISTI PENYAMBUTAN KOMUNI PERTAMA

TATA PERAYAAN EKARISTI PENYAMBUTAN KOMUNI PERTAMA. GEREJA KATOLIK ST. PETRUS STASI NATAR PAROKI ST. YOHANES RASUL KEDATON 28 JULI 2013. Produksi : Buletin INFOKOM Stasi Natar Seksi Liturgi. Atas nama seluruh umat Katolik Stasi Natar , Mengucapkan : Selamat Berbahagia dan Proficiat

baruch
Télécharger la présentation

TATA PERAYAAN EKARISTI PENYAMBUTAN KOMUNI PERTAMA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. TATA PERAYAAN EKARISTI PENYAMBUTAN KOMUNI PERTAMA GEREJA KATOLIK ST. PETRUS STASI NATAR PAROKI ST. YOHANES RASUL KEDATON 28 JULI 2013 Produksi : Buletin INFOKOM Stasi Natar SeksiLiturgi

  2. AtasnamaseluruhumatKatolik Stasi Natar, Mengucapkan : SelamatBerbahagiadanProficiat kepadaadik-adik yang telahmenerima KOMUNI PERTAMA Berkat Allah menyertaiadik-adiksekalian (Pengurus STASI NATAR) “Biarlahanak-anakitudatangkepada-Ku, Janganmenghalang-halangimereka. Sebaborang-orang yang sepertiitulah Yang empunyaKerajaan Allah” (Mrk 10:14)

  3. TATA PERAYAAN EKARISTI “KOMUNI PERTAMA” PEMBUKAAN SebelumPerayaanEkaristidimulai, paracalonpenerimaKomuniPertama (denganmembawalilinmenyala), bersiap-siapdiluarGerejadenganberbarisberdua-dua, untukperarakanmenujukedalamGerejabersama-samadengan Imam danMisdinar. I (Imam) : Anak-anakku, perayaanEkaristisegerakitamulai. MarilahmengarahkanhatidanpikirankitakepadaTuhan, supayapantasmerayakanperayaanEkaristi. Kita mulaidenganmenyalakanlilininidenganharapan agar Kristussenantiasamenerangihidupkita : SemogaTerangKristusmenghalausegalakegelapanhatikita. U(Umat) : Amin. 01. LaguPembukadanPerarakan (Putra altar membantumenyalakanlilincalon yang akanmenyambutKomuniPertama. Kemudianarak-arakanmulaiberjalanmasukkedalamGerejasambildiiringilagupembuka). 02. TANDA SALIB dan SALAM I (imam) : DalamnamaBapadan Putra danRoh Kudus U (umat) : Amin I (imam) : Kasihkarunia, rahmatdandamaisejahteradari Allah Bapa, dandari Putra-NyaYesusKristus, selalubesertakita U (umat) : Dan sertamujuga 03. KATA PENGANTAR (OlehwakilpenerimaKomuniPertama) Yang terkasihRomo RD. PhilipusSuroyo, papa-mama, teman-teman yang akanmenerimaKomuniPertama, bapak-ibu, saudara-saudari, sertaparapembimbing yang tersayang. Pertama-tama kamiucapkanselamatdatangdalamPerayaanEkaristi Kudus ini. Padahariinikamisangatbergembira, setelahbeberapabulankamiharusmempersiapkandiriuntukmenerimaKomuniPertamadenganbantuan guru pembimbingkami, Romo, sertabapakdanibusekalian. Kinikami, anak-anakmuakanmenerimaKomuni Kudus untuk yang pertama kali. SEKILAS TENTANG SAKRAMEN EKARISTI KUDUS 1. Apakah yang dimaksuddenganSakramenEkaristi Kudus? SakramenEkaristi Kudus adalahkurbanTubuhdanDarahTuhanYesussendiri yang ditetapkan-Nyauntukmengabadikankurbansalibselamaperjalananwaktusampaikembali-Nyadalamkemuliaan. Diamempercaya- kankepadaGerejakenanganakanwafatdankebangkitan-Nya. SakramenEkaristi Kudus merupakantandakesatuan, ikatancintakasih, danperjamuanPaskah. 2. KapanYesusmenetapkanSakramenEkaristi Kudus? YesusmenetapkanSakramenEkaristi Kudus padahariKamisPutih : “PadamalamwaktuIadiserahkan” (1Kor 11:23), ketikaYesusmerayakanPerjamuanMalamTerakhirbersamaparaRasul-Nya. BagaimanaYesusmenetapkanSakramenEkaristi Kudus? SetelahmengumpulkanparaRasuldiCenaculum, Yesusmengambilroti. Diamemecah-mecahkanrotiitudanmemberikannyakepadamerekasambilberkata : “Ambillahinidanmakanlah, kamusemua, inilahTubuh- Ku yang akandiserahkanbagimu” KemudianDiamengambilpialaberisianggurdanberkata : “Ambillahinidanminumlah, kamusemua. InilahpialaDarah-Ku, Darahperjanjianbarudankekal, yang akanditumpahkanbagimudanbagisemuaorangdemipengampunandosa. LakukanlahinisebagaikenanganakanDaku.” BagaimanaYesusKristushadirdalamSakramenEkaristi Kudus? YesusKristushadirdalamSakramenEkaristi Kudus dalamcara yang unik. Diahadirdalamcara yang sungguh-sungguhnyata, dansubstansial, denganTubuhdanDarah-Nya, denganJiwadanKeilahian-Nya. KarenaitudalamSakramenEkaristi Kudus, Diahadirsecarasakramental, yaitudalamruparotidananggurekaristi, Kristuspenuhdan total, Allah danManusia.

  4. KamijugabersyukurkepadaTuhan, karenatelahsudimencurahkanrahmat-Nya, sehinggakitasemuabisaberhimpundalamsatuperjamuanini. Harapankamiadalah agar kamitetapsetiadanmencintaiYesussertasesamakami. Makahanyaucapansyukurdanterimakasih yang dapatkamihaturkankepadaparapembimbingdanorangtuakami, karenatelahberkenanmembimbingkamisemuamenjadianak yang baik. Marilahsemuaitukitapersatukandidalamperayaansyukurhariini. Berkat Allah menyertaikitasemua. Amin. 04. PERNYATAAN TOBAT Saudara-saudaridananak-anak yang terkasih, I. Marilahkitamempersiapkandiridenganmengakuikesalahandankelalaiankitamasing-masing, Kita mohon agar Tuhanmemberipengampunan, sehinggakitamenjadipantasuntukmerayakanEkaristi Kudus hariini. Allah Bapa yang MahaKasih, kamiseringtidakberprilakusepertianak-anak-Mu. U. TetapiEngkauselalumencintaikami. I. Kamiseringmelawanorangtua. U. TetapiEngkauselalumencintaikami. I. Kamiseringnakaldanberbuatonardisekolah, sehinggamembuatbapakdanibu guru marah. U. TetapiEngkauselalumencintaikami. I. Kamiseringmalas, acuhtakacuh, dantidakmaumembantuorangtua, kakak-adik, danteman-temankami. U. TetapiEngkauselalumencintaikami. I. Kamiseringberbohong, sukabicarakotor, danberkelahidenganteman-teman. U. TetapiEngkauselalumencintaikami. I. Anak-anakku, Allah Bapaselalumencarikitadanmengampunidosakesalahankita. Makasemoga Allah yang MahaKuasamengasihanikita, mengampunidosa-dosakita, danmenghantarkitakedalamhidup yang kekal. U. Amin. 05. Lagu TUHAN KASIHANILAH KAMI 06. Lagu KEMULIAAN PENGUTUSAN DOA PENUTUP YaBapa, kamimengucapsyukurkepada-Mu danberterimakasihatasperayaansuciini, karenaputra-putri-Mu bolehikutambilbagiandalammenyambutTubuhdanDarahPutera-Mu. Semogamerekabertambahkuatdalamiman, selaluberbaktikepada-Mu, danselalumemuliakanNama-Mu. DemiKristus, Tuhandanpengantarakami. Amin. PENGUMUMAN GEREJA MOHON BERKAT TUHAN I (imam) : Tuhansertamu U (umat) : Dan sertamujuga I (imam) : Semogakitasekaliandiberkatioleh Allah yang MahaKuasa, Bapa, Putera, danRoh Kudus U (umat) : Amin I (imam) : Saudara-saudaridananak-anak yang terkasih, denganiniPerayaanEkaristi Kudus telahselesai U (umat) : Syukurkepada Allah I (imam) : Marilahpulang, kitadiutus. LAGU PENUTUP NATAR, 28 JULI 2013 SeksiLiturgi STASI NATAR

  5. 07. DOA PEMBUKAAN Tuhan Allah, BapaKami yang MahaKasih, padahari yang berbahagiaini, putra-putri-Mu untuk yang pertamakalinyaakanmenyambutTubuhdanDarah Putra-Mu sendiri. Kamimohonkepada-Mu, kuduskanlahdansucikanlahkami. Penuhilahkamidenganrahmat-Mu, agar kamimenjadiorang yang baikhati, yang mencintaiEngkau, dansesamakami. Kamiinginmenyambut “rotikehidupan” yang dijanjikan Putra-Mu. Inilahpermohonan yang kamisampaikankepada-Mu, denganperantaraanYesusKristus Putra-Mu, Tuhandanpengantarakami, yang bersatudenganDikaudanRoh Kudus, hidupdanberkuasa, kinidansepanjangmasa. Amin. (Lilinanak-anakdimatikan) LITURGI SABDA 08. BACAAN PERTAMA 09. MAZMUR TANGGAPAN 10. BACAAN KEDUA 11. PENGANTAR INJIL 12. BACAAN INJIL 13. AKLAMASI SESUDAH INJIL 14. HOMILI SYAHADAT DOA UMAT I. Bapa yang MahaKasih, Engkautelahberkenanmengutus Putra-Mu YesusKristusdatangkeduniauntukmenyelamatkanumatmanusia, sertamenjadisantapanrohanibagikami, sehinggakamisemuadapatmemperolehkehidupanabadidisurga. Padahariinianak-anak-Mu akanmenyambutTubuhdanDarah Putra-Mu. KarenaituyaBapa, dengarkanlahpermohonan yang kamisampaikankepada-Mu : KETUA STASI Ya Allah, sumbersegalakasih, kamimenyadaribahwaEngkaumengutuskamiuntukmendampingidanmempersatukanumatdilingkungankami, terutamamendampingiputra-putrikami. Demipelayananini, kamimohonkepada-Mu berilahkekuatandanbimbinganRoh Kudus bagiparaorangtua, agar senantiasamampumenyiapkananak-anakmerekauntukmenyadarikebutuhannyadenganmemberikanperhatian, pengertiandankehangatancinta. Kamimohon, ……………………………………. Putri : Padamalamsebelumsengsara, Engkaumengambilrotidanbersabda : “Terimalahinidanmakanlah, sebabinilahTubuh-Ku yang dikorbankanbagimu.” YaTuhan, kamimencintaiEngkau. Putra : DemikianjugaEngkautelahmengambilpialaberisianggur, danbersabda : “Terimalahinidanminumlah, sebabinilahDarah-Ku, yaituDarahPerjanjianBarudankekal yang ditumpahkanbagimudemipengampunandosa”. YaTuhanKamimencintaiEngkau. Putri : YaYesus, padahariinikamitelahikutsertadalamperjamuan-Mu. KamijugatelahmenyambutTubuhdanDarah-Mu, karenakamimencintaiEngkau. Putra : YaYesus, kamisangatberterimakasihkepada-Mu karenabolehikutambilbagiandalamperjamuanini. KamiberjanjiakansenantiasamengasihiEngkau, terlebihkepadasesamakami. KarenakamimencintaiEngkau. Putri : YaYesus, berkatilahkami, jugaorangtuakami, kakak-adik, sertapembimbingkami, karenamerekatelahmengasihidanberbuatbaikkepadakami. Putra : Bunda Maria, waktukamimasihkecil, kamitelahdibaptisdandiserahkankepada-Mu. Makalindungilahkamidarisegala yang jahat. Putri : Sekarangkamimenyerahkandirikedalamtangan-Mu. Terangilahhatikamidananugerahkanlahcintasejati-Mu kepadakami. Putra : Kuatkanlahimankami agar senantiasasetiakepada Putra-Mu, YesusTuhankami. Amin. (Dilanjutkandenganberdoa SALAM MARIA 3 kali secarabersama-sama)

  6. LITURGI EKARISTI LAGU PERSEMBAHAN DOA PERSEMBAHAN YaBapa, rotidananggurini, kamibawakehadapan-Mu. SebabinidilakukanolehYesuspadawaktumalamperjamuanterakhir. Kamitidakdapatmemberikansesuatu yang sungguhberharga, tetapiterimalahpersembahanini, danjadikanlahinikorban yang amatberharga, yaituTubuhdanDarahKristus. Semogaanak-anakkami yang menyambutnyanantisemakin lama semakinmencintai Putra-Mu, yaituYesusKristus yang hidupdanberkuasa, sepanjangsegalamasa. Amin. 19. KUDUS (Anak-anakKomuniPertamaberlutut) 20. DIALOG PEMBUKAAN 21. PREFASI 22. DOA SYUKUR AGUNG 23. LAGU BAPA KAMI 24. DOA DAMAI (Imam mendoakanDoaDamaidiakhiridengankata-kata : ….) ………………, SebabEngkaulahpengantarakami, kinidansepanjangsegalamasa. U (umat) : Amin. ANAK DOMBA ALLAH KOMUNI (Anak-anakKomuniPertamamajukedepanuntukmenerimaKomuniberupaTubuhdanDarahKristus). LAGU-LAGU KOMUNI DOA SESUDAH KOMUNI (Imam memberipengantarsingkatsupayaanak-anakdibimbinguntukberdoasesudahmenerimakomuni). (Salahsatuanakmajukedepan, danmengajakberdoa) Teman-teman, marilahkitaberdoabersama-samasebagaiucapanterimakasihkepadaTuhan. (Dilakukanbergantian : putradanputri) Putra : YaYesus yang MahaKasih, untukpertama kali inikami menyambutTubuhdanDarah-Mu. KamimenyambutEngkau, karenakamimencintai Engkau. WAKIL DARI ORANG TUA Ya Allah, Bapa yang Mahabaik, Engkautahubahwakamimenyayangiputra-putrakamidanberusahauntukmembahagiakanmereka, sebabitulahtanggungjawabkami. KamimohonyaBapa, bimbinglahputra-putrikami yang hariiniakanmenerimaKomuniPertama. JanganlahEngkaubiarkanmerekajauhdaripada-Mu. Semogamerekaselalusetiakepada-Mu, sehinggakelakEngkauperkenankanberbahagiabersama-Mu disurga. Kamimohon, ……………………………………. WAKIL GURU PEMBIMBING Ya Allah Bapadisurga, kamimengucapsyukurdanberterimakasih, sebabEngkautelahpercayakepadakamiuntukmendampingianak-anak-Mu dalampersiapanKomuniPertama. Dalamperjalananselanjut- nya, kamiserahkananak-anakinipadapenyertaan-Mu sendiri, agar merekasemakindekatdalammengenaldanmencintaiEngkau. Kamimohon, ……………………………………. WAKIL ANAK-ANAK KOMUNI PERTAMA YaBapa yang MahaPenyayang, kamimengucapsyukurkepada-Mu, karenaEngkautelahberkenanmenganugerahkanorangtua yang selalumengasihikami, parapembimbing yang telahdengantulusdankasihmendampingikamiselamakamimempersiapkandirimenyambutTubuhdanDarahKristus, serta Pastor yang telahmemperkenankankamiuntukmenyambutKomuniPertamapadahariini. BerkatilahmerekasemuayaBapa, agar merekamemperolehkebahagiaansejati. Kamimohon, …………………………………….. I (Imam) YaBapa, denganperantaraan Putra-Mu TuhankamiYesusKristus, Engkautelahberkenanmenyatakankasih-Mu kepadakamisemua, khususnyaputra-putrikami yang padahariinimenyambutKomuniPertama. BerkatKasih-Mu, kamipercayabahwaEngkauakanmengabulkanpermohonankami yang kamipanjatkankehadapan-Mu, denganperantaraanKristus, TuhandanJuruSelamatkami. Amin.

More Related