1 / 13

PENCATATAN DAN PELAPORAN KES NEONATAL

PENCATATAN DAN PELAPORAN KES NEONATAL. Disampaikan pada : Pertemuan Sosialisasi Pemberian Pelayanan Neonatal Esensial Bagi Tenaga Kesehatan di Tingkat Provinsi Semarang, 26-27 April 2012. Instrumen Pencatatan. Rekam Medis : Partograf, form BBL, form Bayi Muda

cliff
Télécharger la présentation

PENCATATAN DAN PELAPORAN KES NEONATAL

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PENCATATAN DAN PELAPORAN KES NEONATAL Disampaikan pada : Pertemuan Sosialisasi Pemberian Pelayanan Neonatal Esensial Bagi Tenaga Kesehatan di Tingkat Provinsi Semarang, 26-27 April 2012

  2. Instrumen Pencatatan • Rekam Medis : Partograf, form BBL, form Bayi Muda • Pencatatan Pusk : Register Kohort ibu & Bayi • Pencatatan Kelg : Buku KIA

  3. Rekam Medis Neonatus • Kondisi Perinatal : denyut jantung, turunnya kepala selama proses persalinan • Kondisi & asuhan BBL : Berat Badan, Panjang Badan, Tindakan

  4. Pencatatan Bayi Muda • Menggunakan pendekatan MTBM, meliputi : • Identitas, • hasil anamnesis & pemeriksaan fisis, • hasil klasifikasi penyakit, • emberian tindakan/pengobatan/ pra rujukan, • Kunjungan Ulang

  5. Register Kohort Ibu dan Bayi • Register Kohort Ibu • Kelahiran • Keterangan Hidup atau mati • Register Kohort Bayi • Identitas bayi dan orangtua • Waktu lahir • Asuhan saat lahir sampai 6 jam • Asuhan saat Kunjungan Neonatal • Rujukan Bayi Baru Lahir • Kematian Bayi Baru Lahir • Mutasi BBL ke luar wilayah

  6. Pencatatan Untuk Keluarga • SK Menkes No. 284/2004 tentang Buku KIA merupakan alat penghubung antara tenaga kes dalam memberikan pelayanan kesehatan neonatus yang berkesinambungan. • Buku KIA ditetapkan sebagai sumber informasi serta satu2nya alat pencatatan yg dimiliki oleh ibu hamil sampai balita.

  7. Indikator KN-1

  8. Indikator KN-lengkap

  9. Indikator NK

  10. Laporan Kematian • Formulir pemberitahuan Kematian Perinatal-Neonatal Individual (IKP) • Formulir Daftar Kematian Perinatal-Neonatal di tingkat Puskesmas (DKP). • Formulir Otopsi Verbal Kematian Perinatal-Neonatal (OVP) • Formulir Rekam Medik Kematian Perinatal-Neonatal (RMP) • Formulir Rekam Medik Kematian Prinatal-Nonatal Perantara (RMPP)

  11. AMP • Pengertian : Serangkaian kegiatan penelusuran sebab kematian atau kesakitan ibu, perinatal dan neonatal guna mencegah kesakitan atau kematian serupa di masa yang akan datang

  12. AMP • Langkah : • Langkah 1 : Identifikasi kasus kematian & pelaporan data kematian • Langkah 2 : Registrasi & anonimasi • Langkah 3 : Pemilihan kasus & Pengkajinya serta penjadualan pengkajian. • Langkah 4 : Penggandaan & pengiriman bahan kajian • Langkah 5 : Pertemuan Pengkajian kasus • Langkah 6 : Pendataan & Pengolahan Hasil Kajian. • Langkah 7 : Pemanfaatan Hasil Kajian.

  13. Terima Kasih

More Related