350 likes | 1.59k Vues
Anatomi Hewan Vertebrata. System Genital oleh Kelompok 5. Anggota Kelompok 5. Melinda Purnamasari 0910422035 Uswatul Hasana 0910422045 Erni Febriyanti 0910422021 Mery Tri Indah P.S 0910421015 Roby Jannatan 0910422031 Riani Ferina 0610422059.
E N D
AnatomiHewan Vertebrata System Genital olehKelompok 5
AnggotaKelompok 5 • Melinda Purnamasari 0910422035 • UswatulHasana 0910422045 • ErniFebriyanti 0910422021 • Mery Tri Indah P.S 0910421015 • Roby Jannatan 0910422031 • RianiFerina0610422059
Apaitu System Reproduksi?suaturangkaiandaninteraksiorgandanzatdalamorganisme yang dipergunakanuntukberkembangbiak. Reproduksiseksual vertebrata diawalidenganperkawinandanmengalamifertilisasi. Fertilisasiterbagi 2 yaitu :fertilisasi internal organ kopulatoris (jantan) yaitusuatu organ yang berfungsimenyalurkanspermadariorganismejantankebetina. Fertilisasieksternal terjadipadapiscesdanamfibi.Fertilisasimenghasilkanzigot yang dibentukpada gonad (selkelamin) yang berdiferensiasimenjadi testis (jantan) dan ovum (betina).
Organ Kopulatoris (Jantan) 1. Pisces -> modifikasi sirip anal maupun sirip pelvis. Sirip pelvis pada elasmoranchi akan termodifikasi menjadi clasper. Pada teleostei sirip anal memanjang membentuk gonopodium.2. Amphibi-> tidak memiliki organ kopulatoris jarena fertilisasinya terjadi secara eksternal.3. Reptil -> semua reptil selain spenodon memilikiorgan kopulatoris, ular dan kadal mempunyai hemi penis, sedangkan pada buaya penis.4. Aves-> berupa penis yang serupa dengan penis pada kura-kura maupun buaya.5. Mamalia -> pada monotremata mirip dengan yang terdapat pada kura-kura, sedangkan untuk mamalia yang lebih tinggi, penis terletak di sebelah anterior skrotum.
Fungsialatkelaminjantan :(1)Testis --> memproduksi spermatozoa(2)Vasdefferns --> saluran spermatozoa dari testis ke penis(3)Penis --> sbgalatmemasukan spermatozoa kealatkelaminbetina.(4)Kloaka -->mengeluarkanspermatoza Fungsialatkelaminbetina :(1)Ovarium --> menghasikan ovum(2)Oviduk --> saluran ovum(3)Tuba fallopi --> tempatpembuahan(4)Uterus / rahim --> perkembangbiakanembrio(5)Plasenta --> salurannutrisi, zatsisa, gas antaraembrio dg induknya(6)Amnion --> menjagaembriodarigoncangan(7)Vagina --> tempatkopulasidansaluranpengeluaranbayi(8)Kloaka --> saluranygberfungsiselainsbgtempatekskresijgsbgtempatperkembangbiakan
Organ Reproduksi Pisces Betina Ovum dikeluarkandariovariumdanmelewatioviduk (ukuranpendek, kiridankananmenyatudibelakang) lalukekloaka. Jantan Spermadari testis (sepasang) melaluisaluranurogenital (salurankemihsekaligussaluransperma) lalukeluardikloaka. Fertilisasieksternal didalam air
Organ ReproduksiAmfibi Betina Ovum berwarnahitam (sudahmasak) ostium tuba abdominale oviduk kantungtelur (uterus) kloaka. Jantan Testis menghasilkansperma yang dialirkanmelaluivasaeferentia duktusurospermaticus kloaka Fertilisasieksternal.
Organ ReproduksiReptil Betina Ovariummenghasilkan ovum oviduk kloaka. Jantan spermadihasilkan testis epididimis vas deferens hemipenis kloaka Fertilisasi internal.
Organ Reproduksi Aves Betina Ovarium (1 buahkiri) menghasilkan ovum ostium tuba oviduk (bagianatasdisebut tub falopii), dibagianiniterjadifertilisasi. Jantan Spermadarisepasang testis vasaeferentia duktusdiferentia kloaka Fertilisasi Internal.
Organ ReproduksiMamalia Betina Sepasangovarium telur yang matangmasukmelauiostium tuba (corongkeciltempatmasuknyaseltelur) oviduk (telahterdiferensiasimenjadi tuba falopiidan uterus) serviks (spermamasuk) vagina Jantan Sepasang testis (didalamskrotum) saluranprostat vas deferens (bersatudenganureter) penis Ovum yang dibuahimembentukzigot, zigotmenempeldidinding uterus embrio fetus.
Terimakasihatasperhatiannya, semoganilai SPH kitabagussemua *_^