1 / 9

PERENCANAAN & PERANCANGAN TAPAK

PERENCANAAN & PERANCANGAN TAPAK. Pokok Bahasan : Gambaran umum Perencanaan dan Perancangan Tapak Materi : Pengertian Perencanaan dan Perancangan Tapak Teks book : Site Planning , Kevin Lynch, 1981. Site Planning Standards , De Chiara & Koppelman , 1 978. .

tara
Télécharger la présentation

PERENCANAAN & PERANCANGAN TAPAK

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PERENCANAAN & PERANCANGAN TAPAK PokokBahasan : GambaranumumPerencanaandanPerancanganTapak Materi : Pengertian Perencanaan dan Perancangan Tapak Teks book : Site Planning, Kevin Lynch, 1981. Site Planning Standards, De Chiara & Koppelman, 1978.

  2. Pengertian Perencanaan dan Perancangan Tapak • Senimengatur / menatalingkunganfisikluar (buatan & alamiah) untukmenunjangperilaku & aktivitasmanusia (Lynch, Kevin, 1966) • Organisasifisikluarditatauntukmenampungberbagaikegiatanmanusia yang berkenaandenganlokasi, sifat-sifatstruktur, daratantanah, aktivitas & kehidupanmanusia • Lingkunganalamiahdipandangsebagaisuatusistemekologidari air, udara, energi, lahan, tumbuhandanbentuk-bentukkehidupan yang bekerjasamamembentukkomunitas (denganaktivitasmanusiadidalamnya) yang senantiasaterusberkembangmenyesuaikandiridenganperubahan-perubahanlingkungan.

  3. Lingkunganalamiahdipandangsebagaisuatusistemekologidari air, udara, energi, lahan, tumbuhandanbentuk-bentukkehidupan yang bekerjasamamembentukkomunitas (denganaktivitasmanusiadidalamnya) yang senantiasaterusberkembangmenyesuaikandiridenganperubahan-perubahanlingkungan • Lingkunganbuatanterdiridaribentuk-bentukterbangunsuatukota, yang susunanfisikdanspasialnyabersamadenganpolaperilakuekonomi, politik & sosialmewujudkanlingkunganfisik. • Lingkunganalamiah & buatansatusama lain salingtergantungdansalingmempengaruhi.

  4. Perancangantapakmenempatkanarsitekturdanaktivitasmanusiadalamruang (3 dimensi) danwaktu yang tepat • Perencanaantapakmengusulkankebijaksanaanlingkunganbagidaerah yang luasdanskalawaktu yang takterbatas • Tapakalamiahataubuatansampaitingkatantertentuadalahunik (spesifik), yaitumerupakanjaringberbagaiobyekdanaktivitas. • Lingkunganalamiahsangatpentingperanannyapadatapak-tapak ex-urban, sementaraaktivitasmanusiaharusditampungtanpamerusakekosistemnya.

  5. Tujuan Perancangan Tapak • Tapak yang ada dan tujuan yang diperuntukkan bagi tapak merupakan dua titik tolak perancangan yang saling berhubungan secara timbal balik. • Tujuan tergantung pada keterbatasan tapak • Analisa tapak tergantung pada tujuannya • Sasaran / tujuan perancangan, biasanya merupakan campuran maksud-maksud yang terperinci secara jelas, terukur, dan lain dari pada yang lain, seperti : biaya & kapasitas, nilai

  6. Unsur-unsur Perencanaan dan Perancangan Tapak • Lokasi tapak • Kondisi eksisting: - Topografi, Geologi. - Vegetasi, Utilitas - Hidrologi & Drainase, Iklimmikro, Views - Struktureksisting/ Infrastruktur - Peraturan • User & Building

  7. UnsurAlami • Unsuralamimenghendakipengamatanlangsungdanpencatataninformasi-informasi: - Topografidanpetakonturtanah, misal: tipe & dayadukungtanah, titiktinggi & titikrendahpermukaan, punggungbukit, daerah-daerah miring dsb - Kumpulan air diamdan yang mengalir - Jenis & ukuran material lansekap : pepohonan, penutuptanah, tonjolanbatu-batuan, teksturmukatanahdsb

  8. UnsurBuatan • UnsurBuatanmenghendakipengamatan, perekamandanpenilaiantentang : - Nilai & variasibentuk-bentukbangunan, dinding- dindingpenahan & pagar, tempat-tempatpenyimpanan, dsb - Ruangterbuka, halamantempatbermain, patio, plaza, dsb - Jalan / sirkulasilalulintaskendaraan, pejalan kaki, dsb - Furnitures : tiang-tianglistrik, saluran gas, halte bus dsb

More Related