1 / 8

Ekspresi Wajah Pertemuan 10

Ekspresi Wajah Pertemuan 10. Matakuliah : U0636/DKV II Animasi Tahun : 2008. Ekspresi wajah. Ekpresi wajah adalah penjelmaan dari emosi Ekspresi wajah adalah bentuk perilaku yang disebabkan oleh kontraksi dan relaksasi otot wajah. Mata. Mata adalah jendela hati

tilden
Télécharger la présentation

Ekspresi Wajah Pertemuan 10

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Ekspresi WajahPertemuan 10 Matakuliah : U0636/DKV II Animasi Tahun : 2008

  2. Ekspresi wajah • Ekpresi wajah adalah penjelmaan dari emosi • Ekspresi wajah adalah bentuk perilaku yang disebabkan oleh kontraksi dan relaksasi otot wajah

  3. Mata • Mata adalah jendela hati • Bagian wajah paling utama yang membuat karakter tampak hidup dan manusiawi

  4. Bentuk ekspresi wajah • Kebahagiaan • Senyuman • Kesedihan • Ekspresi terkejut • Ketakutan • Kemarahan • Rasa muak dan jijik • Tertarik • Ekspresi kesakitan

  5. Sudut kemiringan wajah • Gerakan-gerakan kepala selalu membentuk kelengkungan • ….”Menyerongkan kepala kedepan dengan wajah agak menengadah menunjukan penerimaan terhadap objek yang dihadapi”

  6. Gerakan tangan memegang wajah • Berpikir • Berbohong • Stress

  7. Bagaimana cara menganimasikan akting wajah • Merencanakan apa yang akan dilakukan character saat berekspresi • Berakting didepan kaca • Rekan gerak didepan camcoder

  8. Bagaimana cara menganimasikan akting wajah • Tulis urutan-urutan gerak dengan cara sesederhana mungkin • Tulis daftar herakan minimal yang harus ditampilkan utnuk membuat adegan mudah dipahami oleh penonton

More Related