1 / 8

FILSAFAT ILMU TOPIK 2: HUBUNGAN ILMU DAN FILSAFAT

FILSAFAT ILMU TOPIK 2: HUBUNGAN ILMU DAN FILSAFAT. By DR Farida Mukti M.Sc. HUBUNGAN ILMU DAN FILSAFAT. Manusia berfilsafat karena : Merasa kagum , heran , terpesona saat mengamati alam sekitarnya Merasa ragu dengan kebenaran hasil pengamatan inderanya

len
Télécharger la présentation

FILSAFAT ILMU TOPIK 2: HUBUNGAN ILMU DAN FILSAFAT

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. FILSAFAT ILMU TOPIK 2: HUBUNGAN ILMU DAN FILSAFAT By DR FaridaMuktiM.Sc

  2. HUBUNGAN ILMU DAN FILSAFAT • Manusiaberfilsafatkarena: • Merasakagum, heran, terpesonasaatmengamatialamsekitarnya • Merasaragudengankebenaranhasilpengamataninderanya • Merasadirinyalemah, kecildanterbatasditengahalamsemesta • Alasan-alasandiatasmendorongmanusiainginmenyelidikilebihlanjutkeadaanalamsemestadandirinya

  3. Berpikirfilsafatiartinyaberpikirdenganciri-ciriberikut: • Berpikirmenyeluruh (integral) yaitumemikirkansebuahobjekdaribeberapasudutpandang • Berpikirmendalamartinyamemikirkansampaipadahasil yang fundamental ataumendasar( tidakterbataspadagejalasaja). Hasilpemikiran yang demikiandapatmenjadidasarberpikirmasalah-masalahkeilmuan. • Berpikirspekulatifartinyapenasaranataukritis, hasilpemikiran yang diperolehkemudiandijadikandasar-dasarpemikiranselanjutnya.

  4. Ciri-ciridansifatpermasalahanfilsafat • Tidakberurusandenganfakta . • Pertanyan-pertanyaanataupermasalahannyamenyangkutkeputusan-keputusantentangnilai. Contoh: Adaberapajenismanusiadiduniaini : • Adamanusiayang tahuditahunya • Adamanusia yang tahuditidaktahunya • Adamanusia yang tidaktahuditahunya • Adamanusia yang tidaktahuditidaktahunya Contohtersebutdiatasmenunjukanbahwafilsafatadalahaktifitasuntukmencapaikebijakan.

  5. Contohcabang-cabangfilsafat • Epistomologi( filsafatilmu) • Etika(Filsafat moral) • Estetika • Metafisika • FilsafatPolitik • FilsafatIlmu • FilsafatPendidikan • FilsafatHukum • FilsafatSejarah • FilsafatMatematika

  6. Duajenifilsafat yang sangatpentingbagiperkembanganilmu • Filsafatalam yang berkembangjadikelompokilmu-ilmualam (ilmu exact) • FilsafatMoral yang berkembangjadiilmu-ilmusosial Masing-masingbidangilmuberbedadarisegi ontology, segiepistomologidandarisegiaxiologinya.

  7. Istilahilmudalammatakuliahfilsafatilmudiperuntukanbagikelompokpengetahuandenganciri-ciri, seperti: • Dari segiontologimembatasiruanglingkupmateri yang digarappadaobjek-objek yang bias diinderamanusiasecaralangsungataudenganbantuanteknologi. • Dari segiepistomologiadalahpengetahuan- pengetahuan yang diperolehdenganmetodeilmiah. • Dari segi axiology orangmencariilmu/pengetahuanilmiahuntukmembantunya ( membantumanusia) memecahkanataumengatasimasalah-masalah yang dihadapindalamkehidupansehari-harinyadiduniafanaini.

  8. FungsiIlmu: • Menjelaskangejalaalam • Meramalkangejalaalam • Memecahkan/mengatasigejalaalam • Mata kuliahFilsafatIlmumembahas: • Hakikatilmusebagaipengetahuan yang ruanglingkupobjeknyadibatasipadahal-hal yang bisadiinderamanusia, kebenarannyaterujibaikisimaupunmetodologinyasecaraempirikdantujuannyamenjelaskan, meramalkandanmemecahkangejalaalam (secarateoritis)

More Related