1 / 12

Kenapa anak-anak harus tahu tentang global warming

Kenapa anak-anak harus tahu tentang global warming. Pengarang:Arie Hotman, Raka Ibrahim, Zakky Anwar. Apa Itu Global Warming?. Global Warming (pemanasan global) adalah menaiknya suhu bumi secara drastis.

Télécharger la présentation

Kenapa anak-anak harus tahu tentang global warming

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Kenapaanak-anakharustahutentang global warming Pengarang:Arie Hotman, Raka Ibrahim, Zakky Anwar.

  2. ApaItu Global Warming? • Global Warming (pemanasan global) adalah menaiknya suhu bumi secara drastis. • Penambangan, pabrik, dan semua hal buatan manusia lainnya telah membuat bumi memanas dengan kecepatan yang lebih cepat dari biasanya. • Pembakaran bahan tambang menghasilkan Co2 yang bercampur dengan gas rumah kaca (nitrous oxide, methane, Co2) dan menjadikan bumi sebuah insulator yang baik. Panas matahari disimpan nyaris semuanya.

  3. EfekRumahKaca • Di situasi normal, cahaya matahari akan diserap sebagian oleh bumi, dan yang lainnya terbuang ke luar angkasa. • Kalaupun ada polusi, pohon akan menyaringnya. Sayangnya, sekarang tingkat deforestation sangat tinggi. • Secara singkat, efek rumah kaca membuat bumi menjadi penyimpan panas yang hebat.

  4. ApaAkibat Dari Global Warming? • Akan ada kenaikan suhu bumi. Di 2100, suhu bisa meningkat sampai 5.8 derajat celcius. • Kenaikan suhu ini dapat menyebabkan melelehnya es di kutub dan gletser dan menghangatkan laut, yang akan membesarkan volume laut dan menaikkan tinggi air laut antra 9-100 cm. • Ini bisa membanjiri atau bahkan menenggelamkan daerah-daerah pesisir dan pulau-pulau. TERMASUK INDONESIA. • Tempat bersuhu hangat akan mendapat curah hujan yang lebih tinggi. Tapi tanah akan kering lebih cepat setelah hujan.

  5. Ini akan merusak panen bahan pangan seperti padi, gandum, dll. • Tanaman dan hewan akan pindah ke daerah yang lebih dingin, dan yang tak bisa melakukan itu bisa punah. • Menurut sebuah film dokumenter, jika suhu bumi naik 6 derajat celcius saja, bumi akan serupa seperti di Zaman Crestaceous. • Efek-efek mengerikan yang diakibatkan oleh global warming ini melecut para ilmuwan untuk segera menanganinya.

  6. Penyusutan Es Di Greenland 1992-2002

  7. So, When Did This Thing Started? • Global Warming mulai menonjol di paruh kedua tahun 1700’an, atau tepatnya saat Revolusi Industri. • Revolusi Industri menggantikan manusia sebagai produsen dengan pabrik. Ini menghasilkan lebh banyak Co2. • Ledakan Penduduk juga berpengaruh, karena dia meningkatkan permintaan pasar, juga menambah kerja pabrik.

  8. BeberapaStatistikTentangGlobal Warming • Kini, manusia per-tahunnyamembuangsekitar 1 megaton gas Co2 keudara. Untungnya, setengahnyadiserapolehbumi. (Reader’s Digest) • Co2 adalahpenyumbangutamapolusi, dankebanyakan Co2 dihasilkanolehpabrikdankendaraanbermotor. (Dari berbagaisumber) • Penduduktelahbertambahdarisekitar 1,5 miliardi 1700’an hingga 6 miliarsekarangini. (HDI Time-Life)

  9. KenapaAnakHarusTahuSoalIni? • Agar mereka bisa menemukan jalan dan cara baru untuk memperbaiki situasi saat ini. • Agar mereka bisa mencari cara beradaptasi dengan hidup “baru”, jika global warming sudah tak bisa dibalikkan. • Agar mereka setidaknya bisa menyelamatkan diri jika adaptasi dengan global warming sudah tak bisa dilakukan.

  10. So, What Can We Do??? • Menggunakan alat elektronik hanya jika diperlukan. • Memilih alat elektronik yang hemat energi. • Tidak menggunakan kantong plastik. • Membuang sampah pada tempatnya. • Tanamlah pohon atau tanaman. • Kurangi pengunaan kendaraan bermotor dan beralihlah ke kendaraan yang lebih ramah lingkungan.

  11. Gunakanlah kendaraan umum dan bukan kendaraan pribadi. • Kurangi penggunaan kertas. • Menghemat penggunaan air. • Dll.

  12. Referensi • Reader’s Digest Magazine Indonesia • Microsoft Encarta Premium 2006 • Hamparan Dunia Ilmu Time-Life • Majalah Bobo • Majalah Orbit

More Related