1 / 12

Grafika Komputer

Grafika Komputer. Minggu Ke-2 Ahmad Pahdi. Pixel. Pixel singkatan dari Picture Element . Pixel adalah unsur terkecil dari gambar grafis , pixel representasi sebuah titik terkecil pada gambar grafis .

suchin
Télécharger la présentation

Grafika Komputer

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. GrafikaKomputer Minggu Ke-2 Ahmad Pahdi

  2. Pixel Pixel singkatandariPicture Element. Pixel adalahunsurterkecildarigambargrafis, pixel representasisebuahtitikterkecilpadagambargrafis. Gambar yang terlihatdi monitor komputerterdiriatassusunantitik-titik yang berwarnaataudisebut dot. Dot-dot tersebutsangatkecildansalingberdekatansehinggaterlihatsepertimenyatu.

  3. Mesincetakgambarberwarnadapatmenghasilkancetakan yang memilikilebihdari 4.000 titik per inci (ppi)

  4. Pixel pada monitor • Monitor ataulayarjugaterdiridariribuan pixel yang terbagidalambaris-barisdankolom-kolom. • Jumlah pixel yang terdapatdalamsebuah monitor dapatkitaketahuidariresolusinya. ApabilaResolusimaksimum yang disediakanoleh monitor adalah 1024x768, makajumlah pixel yang adadalamlayar monitor tersebutadalah 786432 pixel. • Semakintinggijumlah pixel yang tersediadalam monitor, semakintajam • gambar yang mampuditampilkanoleh monitor tersebut.

  5. Resolusi • Resolusimengacupadakerapatanataubanyaknya pixel dalamsebuahgambar. • Biasanyaditunjukkanoleh horizontal x vertikal. • MisalnyaResolusi 1280x960 memiliki total 1,2 Megapiksel.

  6. Resolusidalampencetakan • Resolusigambardiukurberdasarkankerapatan pixel dalam 1 inch (ppi/dpi), resolusi 1 ppiberartiadasatu pixel per 1 inch persegi. • Begitu pula, resolusi 300 ppibrartiada 300 pixel per satu inch persegi. • Semakinbesarresolusi, berartisemakinbanyak pixel dalamsebuahgambar. • Semakinbesarresolusigambar, semakinbaikkualitasnya. • Semakinbesarresolusi, semakinbesarukuran file nya

  7. Apaitu Megapixel (MP) Megapixel terdiriberasaldarigabungankata "mega" yang menunjukkansatuanjuta, dan pixel yang bermaksud picture element. Jadi Megapixel berartisejutatitikelemengambar.

  8. DPI : Dot Per Inch (Pencetakan) PPI : Pixel Per Inch (Gambar Bitmap)

  9. Tabel yang menunjukkan PPI untukberbagaiukuranhalamanuntukkamera 5 megapiksel.

  10. Pencetakan Image Digital Ppi : Pixels Perinch Dpi : Dot Perinch

  11. Silahkandijawab(Waktu 15 menit) : • Apaitu Pixel • Apaitu Megapixel • ApatituResolusi • Apakah Pixel danResolusisama, sebutkanalasannya

More Related