E N D
PEMBELAJARAN SOSIOLOGI TENTANG LEMBAGA SOSIAL Halaman 6 Halaman 7 Halaman 8 Halaman 9 Halaman 10 Halaman 1 Halaman 2 Halaman 3 Halaman 4 Halaman 5
LEMBAGA SOSIAL StandarKompetensi : MemahamiLembagaSosial KompetensiDasar: MengklasifikasikanTipe-tipeLembagaSosial Indikator: MengidentifikasikanTipe-tipeLembagaSosial
TIPE-TIPE LEMBAGA SOSIAL BerdasarkanSudutPerkembangannya TERDIRI ATAS BerdasarkanSudutFungsinya BerdasarkanPenerimaanMasyarakat BerdasarkanSudutPenyebarannya
TIPE LEMBAGA BERDASARKAN SUDUT PERKEMBANGANNYA TERBAGI ATAS : • Enacted Institution, yakni lembaga sosial yang sengaja dibentuk untuk memenuhi kebutuhan. Contohnya pegadaian, pendidikan, dsb • Crescive Institution, yakni lembaga sosial yang tumbuh dari adat istiadat dengan tidak disengaja. Contohnya lembaga perkawinan, hak milik, agama
TIPE LEMBAGA BERDASARKAN PENERIMAAN MASYARAKAT TERBAGI ATAS : • Aproved atau Sanctioned Institution, yakni lembaga sosial yang diterima oleh masyarakat seperti : sekolah, perusahaan dagang, dsb • Unsanctioned Institution, yakni lembaga sosial yang tidak diterima oleh masyarakat, seperti : perjudian, sindikat mafia, pelacuran, dsb
TIPE LEMBAGA BERDASARKAN SUDUT PENYEBARANNYA TERBAGI ATAS : • Restricted Institution, yakni lembaga sosial yang hanya dikenal oleh sebagain orang saja, misalnya lembaga agama kristen, protestan, hindu, budha, islam, dsb • General Institution, yakni lembaga sosial yang dikenal oleh sebagian besar masyarakat seperti lembaga agama
TIPE LEMBAGA BERDASARKAN FUNGSINYA TERBAGI ATAS : • Regulative Institution, yakni lembaga sosial yang mengawasi adat istiadat / tata kelakuan dalam masyarakat. Contohnya lembaga hukum, kejaksaan, kehakiman. • Operative Institution, yakni menghimpun pola-pola atau tata cara yang diperlukan untuk mencapai tujuan, seperti lembaga Industri.