1 / 21

Pertemuan IX – SILOGISME KATEGORIS BUKAN BENTUK BAKU

Pertemuan IX – SILOGISME KATEGORIS BUKAN BENTUK BAKU . Logika – 4010101031-Dewiyani. SILOGISMA BUKAN BENTUK BAKU. Dalam kehidupan sehari-hari , jarang ditemukan silogisma dalam bentuk sudah baku . Kelainan dari bentuk standar bisa terjadi karena ; Tidak menentu letak konklusinya .

conroy
Télécharger la présentation

Pertemuan IX – SILOGISME KATEGORIS BUKAN BENTUK BAKU

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pertemuan IX – SILOGISMEKATEGORISBUKANBENTUK BAKU Logika– 4010101031-Dewiyani

  2. SILOGISMA BUKAN BENTUK BAKU Dalamkehidupansehari-hari, jarangditemukansilogismadalambentuksudahbaku. Kelainandaribentukstandarbisaterjadikarena ; Tidakmenentuletakkonklusinya. Seolah-olahterdirilebihdari 3 term. Seolah-olahhanyaterdapat 2 premistanpakonklusi, atau 1 premisdan 1 konklusi. Karenaproposisilebihdaritiga.

  3. 1. Tidakmenentuletakkonklusinya Biasanya premis ditandai dengan “karena” , “oleh karena”. Konklusi ditandai oleh “maka”, “jadi”, “tentu”, “karena itu”, “oleh karena itu”. Contoh 1 : Saijo pasti rajin karena ia adalah teknisi Jepang, dan semua teknisi Jepang adalah rajin. Contoh 2 :Semua profesor tentu cerdas, maka Hasan tentu cerdas karena ia seorang profesor.

  4. Contoh 3 : Setiap orang yang curang dalam ujian adalah orang yang tidak percaya pada diri sendiri, Budi tentu tidak percaya pada diri sendiri karena ia curang dalam ujian. Contoh 4 : Oleh karena setiap mahasiswa IAIN mengerjakan shalat, Andi tentu mahasiswa IAIN karena ia mengerjakan shalat.

  5. 2. Seolah-olah terdiri lebih dari 3 term Padasilogismabentukbaku, hanyaterdiridari 3 term, namunseringdijumpaiterdirilebihdari 3 term. Hal iniakandianggapbenarjika : Dua term diantaranyamempunyaimakna yang sama. Contoh : Semuamahluktidakkekal. Ulatbuluadalahmahluk, jadiulatbuluadalahfana.

  6. b. Apabila term tambahan hanya merupakan pembuktian atau penegasan dari proposisinya. Contoh 1 :Pangeran Diponegoro adalah pahlawan. Semua pahlawan adalah agung karena ia mau berkorban bagi bangsanya. Jadi Pangeran Diponegoro adalah agung. Contoh 2 : Henry adalah profesor yang dikukuhkan kemarin. Semua profesor adalah pandai karena mereka mennguasai bidangnya. Jadi Henry adalah pandai.

  7. 3. Proposisinya kurang dari tiga Sering silogisme tidak disebutkan secara lengkap. Terdapat 3 macam bentuk : a. Premis pertama tidak disebutkan. Contoh : Ini salah, jadi harus diperbaiki. b. Premis kedua tidak disebutkan. Contoh : Andi berhak bersuara, karena semua anggota MPR berhak bersuara.

  8. c. Konklusi tidak disebutkan. Contoh 1: Semua profesor luas pengetahuannya dan Andi seorang profesor. Contoh 2 : Andi adalah seorang komunis karena berpendapat demikian. Contoh 3 : Semua anjing adalah taat, maka sebagian mahluk yang galak adalah taat.

  9. 4. Proposisinya lebih dari tiga. Sering terjadi suatu persoalan tidak dapat diselesikan dengan pertolongan satu silogisma. Premis-premisnya ada kemungkinan membutuhkan beberapa argumen untuk mendukungnya. Hal ini menyebabkan terjadinya serangkaian silogisma yang bertalian erat satu sama lain. Dalam hal ini, konklusi silogisma pertama menjadi premis pada silogisma selanjutnya.

  10. Contoh 1: Sebagian guru adalah perempuan berambut hitam. Semua perempuan yang berambut hitam adalah wanita cantik. Semua guru adalah manusia terdidik. Jadi sebagian manusia terdidik adalah wanita cantik.

  11. Contoh 2 : Semua diplomat adalah manusia yang pandai bertaktik. Sebagian pejabat pemerintah adalah diplomat. Semua pejabat pemerintah mengurusi kepentingan umum. Jadi sebagian manusia yang mengurusi kepentingan umum adalah manusia yang bertaktik.

  12. LATIHAN SILOGISMA BENTUK BAKU Argumenberikutiniubahlahmenjadibentukstandar, sertatentukansahatautidaknya. Bilatidaksah, aturanmana yang dilanggar. Ida tentusukamakanbakso, karenasemuasiswasukamakanbaksodan Ida adalahseorangsiswa. Di pusatkotatentuterjadidemonstrasi, karenadisanaadabarisanpetugaskeamanandanbarisankeamananselalubersiap-siagasewaktuadademonstrasi.

  13. 3. Karena sebagian cendikiwan adalah orang yang berpoligami, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa sebagian cendikiawan adalah tidak jujur atas dasar bahwa orang yang berpoligami semuanya tidak jujur. 4. Hanya dosen saja yang boleh merokok di dalam kampus maka pak Hasan tentu boleh merokok di dalam kampus, karena dia adalah dosen.

  14. Padasetiapargumenberikut, lengkapilahdenganproposisi yang tidakdinyatakan, kemudianselidiki valid atautidaknya. Bilatidak, tunjukkanaturanmana yang dilanggar Kakakkutidakberambutpanjang, karenaiabukanseniman. BeberapaorangsenangberlanggananmajalahHai, makaengkautentusenang. Initidakberbauharum, karenaitutentubukanminyakwangi.

  15. Anda pasti tidak punya telphone karena tidak tercantum di buku telphone. Fatimah adalah seorang gadis dan semua gadis adalah pemalu. Sebaiknya ia memasuki perguruan tinggi sebab ia berbakat.

  16. Argumenberikutlengkapilahdenganpermasalahan yang tidakdinyatakan Sebagianmahasiswaadalahcocokuntukdudukdi DPR, karenasetiaporang yang cocokuntukdudukdi DPR adalahmempunyaiakalwaras, dansetiaporang yang mempunyaiakalwarasdapatmemahamilogikadanmahasiswadapatmemahamilogika.

  17. Karena semua mahluk yang tidak puas adalah sengsara, semua anak muda adalah sengsara, karena semua orang Idealis adalah mahluk yang sensitif, dan semua mahluk yang sensitif adalah tidak puas. Karena buah semangka adalah bulat, dan semua barang yang bulat dapat menggelinding, maka tentulah benar bahwa buah semangka adalah rata, karena semua barang yang dapat menggelinding adalah rata.

  18. B. Selidikiargumenberikut, tentukan valid atautidaknya. Bilasakit, diatidakberangkatkuliah. Ternyatadiatidakberangkatkuliah, jadidiasakit. Kalaumaterialismebenar, makaharusadahubunganeratantarakeadaanotakseseorangdankekuatannyauntukberpikir. Ternyataadahubungansemacamitu, jadiinimembuktikanbenarnyamaterialisme.

  19. 3. Jika engkau makan tidak teratur, engkau sakit perut. Lihatlah si badu, ia makan terlalu banyak dan inilah akibatnya. 4. Kalau buku itu tidak baik, tentu tidak banyak orang yang membelinya. Ternyata banyak orang membelinya, jadi buku itu baik.

  20. 5. Kalau hujan, saya naik becak. Sekarang saya naik becak, jadi hujan turun. 6. Kalau atom itu betul-betul merupakan unsur yang terkecil tentu tidak dapat dipecah lagi. Tetapi atom masih dapat dipecah. Jadi atom bukanlah unsur yang terkecil.

  21. 7. Kalau engkau tidak berbaju waktu sedingin ini engkau akan menggigil. Nah sekarang cuaca dingin sekali, jadi engkau akan menggigil. 8. Kau selalu mengatakan bahwa ia jujur. Padahal engkau tahu setiap orang yang korup diajukan di muka hakim. Lihatlah dia sedang diadili, jadi jelas ia adalah orang tidak jujur.

More Related