1 / 69

Perpres No. 54 Tahun 2010 Tentang Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah

Perpres No. 54 Tahun 2010 Tentang Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah. Oleh : Yudi Harianto HP. 0815 4321 8487 Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan Nasional. TUJUAN DALAM PENGADAAN BARANG/JASA.

maili
Télécharger la présentation

Perpres No. 54 Tahun 2010 Tentang Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Perpres No. 54 Tahun 2010TentangPengadaanBarang/JasaPemerintah Oleh: YudiHarianto HP. 0815 4321 8487 DirektoratJenderalPendidikanTinggi KementerianPendidikanNasional

  2. TUJUANDALAM PENGADAAN BARANG/JASA Memperolehbarangataujasadenganharga yang dapatdipertanggungjawabkan, denganjumlahdanmutusesuai, sertapadawaktunya

  3. PrinsipDasarPengadaanbarang/jasapemerintah • Efisien • Efektif • Terbuka danbersaing • Transparan • Adil/tidakdiskriminatif • Akuntabel

  4. RuangLingkupPerpres No. 54 Taun 2010 • PengadaanBarang/Jasa yang pembiayaannyabaiksebagianatauseluruhnyabersumberdari APBN/APBD. • PengadaanBarang/Jasa yang sebagianatauseluruhnyadananyabersumberdariPinjaman/HibahDalamNegeridanPinjamanLuarNegeri (PHLN) yang diterimaolehPemerintah. • ApabilaterdapatperbedaanantaraPeraturanPresideninidenganketentuanPengadaanBarang/Jasa yang berlakubagipemberiPinjaman/HibahLuarNegeri, parapihakdapatmenyepakatitatacarapengadaan yang akandipergunakan

  5. EtikaPengadaan • melaksanakantugassecaratertib, disertai rasa tanggungjawabuntukmencapaisasaran, kelancarandanketepatantercapainyatujuanPengadaanBarang/Jasa; • bekerjasecaraprofesionaldanmandiri, sertamenjagakerahasiaanDokumenPengadaanBarang/Jasa yang menurutsifatnyaharusdirahasiakanuntukmencegahterjadinyapenyimpangandalamPengadaanBarang/Jasa; • tidaksalingmempengaruhibaiklangsungmaupuntidaklangsung yang berakibatterjadinyapersaingantidaksehat;

  6. menerimadanbertanggungjawabatassegalakeputusan yang ditetapkansesuaidengankesepakatantertulisparapihak; • menghindaridanmencegahterjadinyapertentangankepentinganparapihak yang terkait, baiksecaralangsungmaupuntidaklangsungdalamprosesPengadaanBarang/Jasa; • menghindaridanmencegahterjadinyapemborosandankebocorankeuangannegaradalamPengadaanBarang/Jasa; • menghindaridanmencegahpenyalahgunaanwewenangdan/ataukolusidengantujuanuntukkeuntunganpribadi, golonganataupihak lain yang secaralangsungatautidaklangsungmerugikannegara; dan • tidakmenerima, tidakmenawarkanatautidakmenjanjikanuntukmemberiataumenerimahadiah, imbalan, komisi, rabatdanberupaapasajakepadasiapapun yang diketahuiataupatutdidugaberkaitandenganPengadaanBarang/Jasa.

  7. OrganisasiPengadaanmelaluipenyediabarang/jasa • PA/ KPA; • PPK; • PanitiaPengadaan/PejabatPengadaan; dan • Panitia/PejabatPenerimaHasilPekerjaan ORGANISASI PENGADAAN MELALUI SWAKELOLA • PA/ KPA; • PPK; • Panitia/PejabatPenerimaHasilPekerjaan

  8. Tugas & wewenangkuasaPenggunaAnggaran (kpa) • menetapkanRencanaUmumPengadaan; • mengumumkansecaraluasRencanaUmumPengadaansekurang-kurangnyadiwebsite K/L/D/I; • menetapkan PPK; • menetapkanPanitia/PejabatPenerimaHasilPekerjaan; • menetapkanpemenangPelelanganatauPenunjukanLangsunguntukpaketpengadaanBarang/PerkerjaanKonstruksi/JasaLainnyadengannilaidiatas Rp100.000.000.000,00 (seratusmiliar rupiah); dan/atau

  9. menetapkanpemenangpadaSeleksiataupenyediapadaPenunjukanLangsunguntukpaketpengadaanJasaKonsultansidengannilaidiatas Rp10.000.000.000,00 (sepuluhmiliar rupiah). • mengawasipelaksanaananggaran; • menyampaikanlaporankeuangansesuaidenganketentuanperaturanperundang-undangan; • menyelesaikanperselisihandiantara PPK dengan ULP/PejabatPengadaan, dalamhalterjadiperbedaanpendapat; dan • mengawasipenyimpanandanpemeliharaanseluruhDokumenPengadaanBarang/Jasa.

  10. menetapkanPejabatPengadaan; • menetapkan Tim Teknis; • menetapkantimJuri/timAhliuntukpelaksanaanpengadaanmelaluiSayembara/Kontes.

  11. Tugaspoko & fungsippk : • menetapkanrencanapelaksanaanPengadaanBarang/Jasa yang meliputi: • spesifikasiteknisBarang/Jasa; • rincian HPS; dan • rancanganKontrak. • menunjukPenyediaBarang/Jasa; • menandatanganiKontrak; • melaksanakanKontrakdenganPenyediaBarang/Jasa; • mengendalikanpelaksanaanKontrak; • melaporkanpelaksanaan/penyelesaianPengadaanBarang/Jasakepada PA/KPA;

  12. menyerahkanhasilpekerjaanPengadaanBarang/Jasakepada PA/KPA denganberitaacarapenyerahan; • melaporkankemajuanpekerjaantermasukpenyerapananggarandanhambatanpelaksanaanpekerjaankepada PA/KPA setiaptriwulan; dan • menyimpandanmenjagakeutuhanseluruhdokumenpelaksanaanPengadaanBarang/Jasa.

  13. Selaintugaspokokapabiladiperlukan, ppkdapat: • mengusulkankepada PA/KPA: • perubahanpaketpekerjaan; dan/atau • perubahanjadwalkegiatanpengadaan; • menetapkantimpendukung; • menetapkantimatautenagaahlipemberipenjelasanteknis (aanwijzer) untukmembantupelaksanaantugas ULP; dan • menetapkanbesaranuangmuka yang akandibayarkankepadaPenyediaBarang/Jasa.

  14. Persyaratansebagaippk: • memilikiintegritas moral; • memilikidisiplintinggi; • memilikitanggungjawabdankualifikasiteknissertamanajerialuntukmelaksanakantugas yang dibebankankepadanya; • mampumengambilkeputusan, bertindaktegasdanmemilikiketeladanandalamsikapperilakusertatidakpernahterlibat KKN; • menandatanganipaktaintegritassetelahditetapkan; • tidakmenjabatsebagaipengelolakeuangan; dan • memilikiSertifikatKeahlianPengadaan.

  15. PPK merupakanpejabat yang ditetapkanoleh KPA untukmelaksanakanPengadaanBarang/Jasa. • PPK dilarangmengadakanikatanperjanjiandenganmenandatanganiKontrakuntukPenyediaBarang/Jasaapabilabelumtersediaanggaranatautidakcukuptersediaanggaran yang dapatmengakibatkandilampauinyabatasanggaran yang tersediauntukkegiatan yang dibiayaidari APBN/APBD.

  16. Panitia/pejabatpengadaan • Panitiawajibditetapkanuntuk : • PengadaanBarang/PekerjaanKonstruksi/Jasalainnyadengannilaidiatas Rp100.000.000,00 (seratusjuta rupiah); • pengadaanJasaKonsultansidengannilaidiatas Rp50.000.000,00 (lima puluhjuta rupiah). • AnggotaPanitiaberjumlahgasal paling kurang 3 (tiga) orangdandapatditambahsesuaidengankompleksitaspekerjaan.   • Panitiadapatdibantuolehtimpemberipenjelasanteknis(aanwijzer).

  17. PaketpengadaanBarang/PekerjaanKonstruksi/JasaLainnyabernilai paling tinggi Rp100.000.000,00 (seratusjuta rupiah) dapatdilaksanakanolehPanitiaatausatuorangPejabatPengadaan. • PaketpengadaanJasaKonsultansibernilai paling tinggi Rp50.000.000,00 (lima puluhjuta rupiah) dapatdilaksanakanolehPanitiaatausatuorangPejabatPengadaan. • PengadaanLangsungdilaksanakanoleh 1 (satu) orangPejabatPengadaan.

  18. Persyaratansebagaipanitia: • memilikiintegritas moral, disiplindantanggungjawabdalammelaksanakantugas; • memahamikeseluruhanpekerjaan yang akandiadakan; • memahamijenispekerjaantertentu yang menjaditugas ULP/PejabatPengadaan yang bersangkutan; • memahamiisidokumen, metodedanprosedurpengadaan; • tidakmempunyaihubungankeluargadenganpejabat yang menetapkannyasebagaianggota ULP/PejabatPengadaan;

  19. memilikiSertifikatKeahlianPengadaansesuaidengankompetensi yang dipersyaratkan; dan • menandatanganiPaktaIntegritassetelahditetapkan. • pegawainegeri, baikdariinstansisendirimaupuninstitusiteknislainnya. • anggotapanitiadilarangduduksebagai : • PPK; • pengelolakeuangan; dan • APIP, terkecualimenjadiPejabatPengadaan/anggotaPanitiauntukPengadaanBarang/Jasa yang dibutuhkaninstansinya.

  20. Tugas, wewenang & tanggungjawabpanitia: • menyusunrencanapemilihanPenyediaBarang/Jasa; • menetapkanDokumenPengadaan; • menetapkanbesaran nominal JaminanPenawaran; • mengumumkanpelaksanaanPengadaanBarang/Jasadiwebsite K/L/D/I masing-masingdandi Portal PengadaanNasional. • menilaikualifikasiPenyediaBarang/Jasamelaluiprakualifikasiataupascakualifikasi; • melakukanevaluasiadministrasi, teknis, danhargaterhadappenawaran yang masuk; • menjawabsanggahan;

  21. menetapkanpemenangataupenyediaBarang/Jasauntuk: • PelelanganatauPenunjukanLangsunguntukpaketpengadaanBarang/PerkerjaanKonstruksi/JasaLainnyasampaidengan Rp100.000.000.000,00 (seratusmiliar rupiah); dan/atau • SeleksiatauPenunjukanLangsunguntukpaketpengadaanJasaKonsultansisampaidengan Rp10.000.000.000,00 (sepuluhmiliar rupiah). • menyerahkansalinanDokumenPemilihanPenyediaBarang/Jasakepada PPK; • PejabatPengadaanmenyerahkandokumenaslipemilihanpenyediaBarang/Jasakepada PA/KPA; 

  22. PanitiamenyimpandokumenaslipemilihanPenyediaBarang/Jasa; • membuatlaporanmengenaiprosesdanhasilpengadaankepadaPimpinanInstitusi; dan • memberikanpertanggungjawabanataspelaksanaankegiatanPengadaanBarang/Jasakepada KPA.

  23. Persyaratansebagaipanitia/pejabatpenerimahasilpekerjaan: • pegawainegeribaikdariinstansisendiriatauinstansiteknislainnya; • memilikiintegritas moral, disiplindantanggungjawabdalammelaksanakantugas; • memahamiisiKontrak; • memilikikualifikasiteknis; • menandatanganipaktaintegritassetelahditetapkan; dan • tidakmenjabatsebagaipengelolakeuangan.

  24. Tugas & fungsipanitia/pejabatpenerimahasilpekerjaan: • melakukanpemeriksaanhasilpekerjaanPengadaanBarang/Jasasesuaidenganketentuan yang tercantumdalamKontrak; • menerimahasilPengadaanBarang/Jasasetelahmelaluipemeriksaan/ pengujian; dan • membuatdanmenandatanganiBeritaAcara (BA) hasilpekerjaandanserahterimaBarang/Jasa.

  25. Persyaratanpenyediabarang/jasa: • memenuhiketentuanperaturanperundang-undanganuntukmenjalankankegiatan/usaha; • memilikikeahlian, pengalaman, kemampuanteknisdanmanajerialuntukmenyediakanBarang/Jasa; • memperolehsekurang- kurangnya1 (satu) pekerjaansebagaiPenyediaBarang/Jasadalamkurunwaktu 4 (empat) tahunterakhirbaikdilingkunganpemerintahmaupunswasta, termasukpengalamansubKontrak; • ketentuansebagaimanadimaksudpadahuruf c dikecualikanbagiPenyediaBarang/Jasa yang baruberdirikurangdari 3 (tiga) tahun;

  26. memilikisumberdayamanusia, modal, peralatan, danfasilitas lain yang diperlukandalamPengadaanBarang/Jasa; • dalamhalPenyediaBarang/Jasaakanmelakukankemitraan, PenyediaBarang/Jasaharusmempunyaiperjanjiankerjasamaoperasi/kemitraan yang memuatpersentasekemitraandanperusahaan yang mewakilikemitraantersebut; • memilikikemampuanpadabidangpekerjaan yang sesuaiuntukusahakeciltermasukkoperasikecil; • memilikiKemampuanDasar (KD) untukusaha non-kecil, kecualiuntukpengadaanBarang, danJasaKonsultansi;

  27. khususuntukpengadaanPekerjaanKonstruksidanJasaLainnya, harusmemperhitungkanSisaKemampuanPaket (SKP) sebagaiberikut: SKP = KP – P KP = nilaiKemampuanPaket, denganketentuan: Untukusahakecil, nilaiKemampuanPaket (KP) ditentukansebanyak 5 (lima) paketpekerjaan; dan Untukusaha non kecil, nilaiKemampuanPaket (KP) ditentukansebanyak 6 (enam) atau 1,2 (satukomadua) N P = jumlahpaket yang sedangdikerjakan N = jumlahpaketpekerjaanterbanyak yang dapatditanganipadasaatbersamaanselamakurunwaktu 5 (lima) tahunterakhir

  28. tidakdalampengawasanpengadilan, tidakpailit, kegiatanusahanyatidaksedangdihentikan, dan/ataudireksi yang bertindakuntukdanatasnamaperusahaantidaksedangdalammenjalanisanksipidana, yang dibuktikandengansuratpernyataan yang ditandatanganiPenyediaBarang/Jasa; • sebagaiwajibpajaksudahmemilikiNomorPokokWajibPajak (NPWP) dantelahmelunasikewajibanpajaktahunterakhir (SPT/PPh) sertamemilikilaporanbulananPPhPasal 25 atauPasal 21/Pasal 23 dan/atau PPN paling kurang 3 (tiga) bulanterakhir, kecualiuntukperusahaan yang baruberdirikurangdari 1 (satu) tahun;

  29. secarahukummempunyaikapasitasuntukmengikatkandiripadaKontrak;secarahukummempunyaikapasitasuntukmengikatkandiripadaKontrak; • tidakmasukdalamdaftarhitam • memilikialamattetapdanjelassertadapatdijangkaudenganjasapengiriman; dan • menandatanganiPaktaIntegritas.

  30. swakelola: • SwakelolamerupakankegiatanPengadaanBarang/Jasa yang direncanakan, dikerjakandandiawasisendiriolehPelaksanaSwakelola. • Pekerjaan yang dapatdilakukandenganSwakelolameliputi: • pekerjaan yang bertujuanuntukmeningkatkankemampuandan/ataumemanfaatkankemampuanteknissumberdayamanusiasertasesuaidengantugaspokok K/L/D/I; • pekerjaan yang operasidanpemeliharaannyamemerlukanpartisipasilangsungmasyarakatsetempat;

  31. pekerjaan yang dilihatdarisegibesaran, sifat, lokasiataupembiayaannyatidakdiminatiolehPenyediaBarang/Jasa; • pekerjaan yang secararinci/detail tidakdapatdihitung/ditentukanterlebihdahulu, sehinggaapabiladilaksanakanolehPenyediaBarang/Jasaakanmenimbulkanketidakpastiandanrisiko yang besar; • penyelenggaraandiklat, kursus, penataran, seminar, lokakarya, ataupenyuluhan; • pekerjaanuntukproyekpercontohan (pilot project) dan survey yang bersifatkhususuntukpengembanganteknologi/metodekerja yang belumdapatdilaksanakanolehPenyediaBarang/Jasa;

  32. Pekerjaanpemrosesan data, perumusankebijakanpemerintah, pengujiandilaboratoriumdanpengembangansistemtertentu; • pekerjaan yang bersifatrahasiabagi K/L/D/I yang bersangkutan; • pekerjaanindustrikreatif, inovatif, budayadanpenelitianlaboratoriumatauinstitusipendidikandalamnegeri; • penelitiandanpengembangandalamnegeri; dan/atau • pekerjaanpengembanganindustripertahanan, industrialutsistadanindustrialmatsusdalamnegeri.

  33. PengadaanSwakelolaoleh K/L/D/I PenanggungJawabAnggaran: • direncanakan, dikerjakandandiawasisendirioleh K/L/D/I PenanggungJawabAnggaran; dan • mempergunakantenagasendiridan/ataudapatmenggunakantenagaahli.

  34. PengadaanBarang/JasasecaraSwakelolaselakuPenanggungJawabAnggarandilaksanakandenganketentuansebagaiberikut:PengadaanBarang/JasasecaraSwakelolaselakuPenanggungJawabAnggarandilaksanakandenganketentuansebagaiberikut: • pengadaanbahan, jasalainnya, peralatan/sukucadangdantenagaahliperseorangan yang bukanpegawainegeridilakukanoleh ULP/PejabatPengadaan; • pengadaansebagaimanadimaksudpadahuruf a berpedomanpadaketentuandalamPeraturanPresidenini; • pembayaranupahtenagakerja yang diperlukandilakukansecaraberkalaberdasarkandaftarhadirpekerjaataudengancaraupahborongan;

  35. pembayarangajitenagaahlitertentu yang diperlukandilakukanberdasarkanKontraktenagaahliperseorangan; • penggunaantenagakerja, bahan, danperalatandicatatsetiapharidalamlaporanharian; • pelaksanaanPengadaanBarang/Jasa yang menggunakanUangPersediaan (UP)/uangmukakerjaatauistilah lain yang disamakandilakukanolehinstansipemerintahPelaksanaSwakelola; • UangPersediaan (UP)/uangmukakerjaatauistilah lain yang disamakandipertanggungjawabkansecaraberkalamaksimalsecarabulanan

  36. kemajuanfisikdicatatsetiapharidandievaluasisetiapminggu yang disesuaikandenganpenyerapandana; • kemajuan non fisikatauperangkatlunakdicatatdandievaluasisetiapbulan yang disesuaikandenganpenyerapandana; dan • pengawasanpekerjaanfisikdilapangandilakukanolehpelaksana yang ditunjukoleh PPK, berdasarkanrencana yang telahditetapkan

  37. PENGADAAN BARANG/JASA MELALUI PENYEDIA BARANG/JASA: • PemilihanPenyediaBarang/JasaLainnyadilakukandengan: • Pelelangan yang terdiriatasPelelanganUmumdanPelelanganSederhana; • PenunjukanLangsung; • PengadaanLangsung; atau • Umum; PemilihanPenyediaPekerjaanKonstruksidilakukandengan: • Pelelangan • PelelanganTerbatas; • PemilihanLangsung; • PenunjukanLangsung; atau • PengadaanLangsung.

  38. PemilihanPenyediaBarang/PekerjaanKonstruksi /JasaLainnyapadaprinsipnyadilakukanmelaluimetodePelelanganUmumdenganpascakualifikasi. • PemilihanPenyediaBarang/PekerjaanKonstruksi/JasaLainnyamelaluiMetodePelelanganUmumdiumumkansekurang-kurangnyadiwebsite K/L/D/I, danpapanpengumumanresmiuntukmasyarakatsehinggamasyarakatluasdanduniausaha yang berminatdanmemenuhikualifikasidapatmengikutinya. • DalamPelelanganUmumtidakadanegosiasiteknisdanharga

  39. Pengadaanpekerjaan yang tidakkompleksdanbernilai paling tinggi Rp200.000.000,00 (duaratusjuta rupiah) dapatdilakukandengan: • PelelanganSederhanauntukPengadaanBarang/JasaLainnya; atau • PemilihanLangsunguntukPengadaanPekerjaanKonstruksi. • PelelanganSederhanaatauPemilihanLangsungdilakukanmelaluiprosespascakualifikasi. • DalamPelelanganSederhanaatauPemilihanLangsungtidakadanegosiasiteknisdanharga.

  40. PelelanganSederhanaatauPemilihanLangsungdiumumkansekurang-kurangnyadiwebsite K/L/D/I, danpapanpengumumanresmiuntukmasyarakatsehinggamasyarakatluasdanduniausaha yang berminatdanmemenuhikualifikasidapatmengikutinya. • DalamPelelanganSederhanaatauPemilihanLangsungtidakadanegosiasiteknisdanharga. • PenunjukanLangsungdapatdilakukan: • keadaantertentu; dan/atau ; • pengadaanBarangkhusus/PekerjaanKonstruksikhusus/JasaLainnya yang bersifatmemenuhikualifikasi. • PenunjukanLangsungdilakukandengannegosiasibaikteknismaupunbiayasehinggadiperolehharga yang sesuaidenganhargapasar yang berlakudansecarateknisdapatdipertanggungjawabkan.

  41. PengadaanLangsungdapatdilakukanterhadapPengadaanBarang/PekerjaanKonstruksi/JasaLainnya yang bernilai paling tinggi Rp100.000.000,00 (seratusjuta rupiah) denganketentuansebagaiberikut: • merupakankebutuhanoperasional K/L/D/I; • teknologisederhana; • risikokecil; dan/atau • dilaksanakanolehpenyediabarang/jasausahaorang-perseorangandan/ataubadanusahakeciltermasukkoperasikecil, kecualiuntukpaketpekerjaan yang menuntutkompetensiteknis yang tidakdapatdipenuhiolehusahakeciltermasukkoperasikecil;

  42. PengadaanLangsungdilaksanakanberdasarkanharga yang berlakudipasarkepadaPenyediaBarang/PekerjaanKonstruksi/JasaLainnya. • PengadaanLangsungdilaksanakanoleh 1 (satu) PejabatPengadaan.

  43. Metodepemasukandokumen • metodesatusampul; • metodeduasampul; • metodeduatahap. • MetodesatusampuldigunakanuntukPengadaanBarang/Jasa yang sederhanadanmemilikikarakteristiksebagaiberikut: • PengadaanBarang/Jasa yang standarharganyatelahdPengadaanJasaKonsultansi yang KerangkaAcuanKerjanya (KAK) sederhana; atau • PengadaanJasaKonsultansi yang KerangkaAcuanKerjanya (KAK) sederhana; atau • PengadaanBarang/PekerjaanKonstruksi/JasaLainnya yang spesifikasiteknisatauvolumenyadapatdinyatakansecarajelasdalamDokumenPengadaan.

  44. MetodepemasukandokumenuntukPengadaanJasaKonsultansimenggunakanmetodeduasampulkecualiPengadaanJasaKonsultansi yang menggunakanmetodeSeleksiSederhana/PenunjukanLangsung/PengadaanLangsung/Sayembara, menggunakanmetodesatusampul.

  45. Metodeevaluasi • sistemgugur; • sistemnilai; dan • sistempenilaianbiayaselamaumurekonomis. • MetodeevaluasipenawaranuntukPengadaanBarang/PekerjaanKonstruksi/JasaLainnyapadaprinsipnyamenggunakanpenilaiansistemgugur. • PengadaanBarang /PekerjaanKonstruksi /JasaLainnya yang bersifatkompleks, dapatmenggunakanmetodeevaluasisistemnilaiataumetodeevalusibiayaselamaumurekonomis.

  46. Kontrak (pasal 50 & 51) • KontrakPengadaanBarang/Jasaberdasarkancarapembayaranterdiriatas: • KontrakLumpsum; • KontrakHargaSatuan; • KontrakgabunganLumpsumdanHargaSatuan; • KontrakPersentase;

  47. Tandabuktiperjanjian • Buktipembeliansebagaimanadimaksudpadaayat (1) huruf a digunakanuntukPengadaanBarang/Jasa yang nilainyasampaidengan Rp5.000.000,00 (lima juta rupiah). • Kuitansisebagaimanadimaksudpadaayat (1) huruf b digunakanuntukPengadaanBarang/Jasa yang nilainyasampaidengan Rp10.000.000,00 (sepuluhjuta rupiah). • SuratPerintahKerjasebagaimanadimaksudpadaayat (1) huruf c digunakanuntukPengadaanBarang/ PekerjaanKonstruksi /JasaLainnyadengannilaidiatas Rp5.000.000,00 (lima juta rupiah)sampaidengan Rp100.000.000,00 (seratusjuta rupiah) danuntukJasaKonsultansidengannilaidiatas Rp5.000.000,00 (lima juta rupiah)sampaidengan Rp50.000.000,00 (lima puluhjuta rupiah).

  48. SuratPerjanjiansebagaimanadimaksudpadaayat (1) huruf d digunakanuntukPengadaanBarang/PekerjaanKonstruksi/JasaLainnyadiatas Rp100.000.000,00 (seratusjuta rupiah) danuntukJasaKonsultansidiatas Rp50.000.000,00 (lima puluhjuta rupiah).

  49. Metodepenilaiankualifikasi (pasal 56) • KualifikasimerupakanprosespenilaiankompetensidankemampuanusahasertapemenuhanpersyaratantertentulainnyadariPenyediaBarang/Jasa. • Prakualifikasimerupakanprosespenilaiankualifikasi yang dilakukansebelumpemasukanpenawaran. • Pascakualifikasimerupakanprosespenilaiankualifikasi yang dilakukansetelahpemasukanpenawaran.

  50. Pascakualifikasidilaksanakanuntukpengadaansebagaiberikut: • PelelanganUmumterkecualiPelelanganUmumuntukPekerjaanKompleks; • PelelanganSederhana; dan • PemilihanPenyediaJasaKonsultansiPerorangan. • Penilaiankualifikasidilakukandenganmetode: • Sistemgugur, untukpengadaanBarang/PekerjaanKonstruksi/JasaLainnya; • Sistemnilai, untukpengadaanJasaKonsultansi.

More Related