1 / 7

Konsep Belajar dan Pembelajaran

Konsep Belajar dan Pembelajaran. Niam Wahzudik NIM. 0104509010. PRODI S2 KURIKULUM DAN TEKNOLOGI PEMBELAJARAN PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG. KONSEP BELAJAR.

darcie
Télécharger la présentation

Konsep Belajar dan Pembelajaran

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Konsep Belajar dan Pembelajaran Niam Wahzudik NIM. 0104509010 PRODI S2 KURIKULUM DAN TEKNOLOGI PEMBELAJARAN PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

  2. KONSEP BELAJAR • Menurut Gagne,belajar merupakan sebuah sistem yang didalamnya terdapat berbagai unsur yang saling terkait sehingga menghasilkan perubahan perilaku. • Belajar juga merupakan proses melihat, mengamati, dan memahami sesuatu (Sudjana, 1989: 28).

  3. Teori-teori Belajar • Menurut teori behavioristik, belajar adalah usaha guru membentuk tingkah laku yang diinginkan dengan menyediakan lingkungan, agar terjadi hubungan stimulus (lingkungan) dengan tingkah laku si belajar. • Menurut teori kognitif, belajar adalah cara guru memberikan kesempatan kepada si belajar untuk berfikir untuk berfikir agar memahami apa yang dipelajari. • Teori humanistik mendeskripsikan belajar adalah memberikan kebebasan kepada si belajar untuk memilih bahan pelajaran dan cara mempelajarinya sesuai dengan minat dan kemampuannya.

  4. CIRI-CIRI BELAJAR • Belajar harus memungkinkan terjadinya perubahan perilaku pada diri individu.(aspek pengetahuan atau kognitif, sikap (afektif) dan keterampilan (psikomotor); • Perubahan itu merupakan buah dari pengalaman. Perubahan perilaku yang terjadi pada individu karena adanya interaksi antara dirinya dengan lingkungan. interaksi ini dapat berupa interaksi fisik dan psikis; • Perubahan  perilaku akibat belajar akan bersifat cukup permanen.

  5. Konsep Pembelajaran • Menurut UU Nomor 20 tahun 2003 tentang Sisdiknas, pembelajaran adalah proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkingan belajar. • Pembelajaran adalah proses untuk membantu peserta didik agar dapat belajar dengan baik. Proses pembelajaran dialami sepanjang hayat seorang manusia serta dapat berlaku di manapun dan kapanpun.

  6. Ciri-ciri dan Komponen Pembelajaran • Ciri utama dari pembelajaran adalah inisiasi, fasilitasi, dan peningkatan proses belajar siswa. • Sedangkan komponen-komponen dalam pembelajaran adalah tujuan, materi, kegiatan, dan evaluasi pembelajaran.

  7. TERIMA KASIH

More Related